• About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
Fokus Borneo
Advertisement
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
Fokus Borneo
No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini
Home Ekonomi

Ekonomi Kaltara 2020 Diprediksi Tumbuh 7,20 Persen

Dipicu Lapangan Usaha Utama, COVID-19 Hambat Pertumbuhan di Awal Tahun

by Redaksi
17 Maret 2020 12:00
in Ekonomi
A A
0
Ekonomi Kaltara 2020 Diprediksi Tumbuh 7,20 Persen

Foto : Humas Provinsi Kaltara

TANJUNG SELOR – Sepanjang 2020, pertumbuhan ekonomi Kalimantan Utara (Kaltara) diperkirakan akan lebih tinggi dibandingkan 2019. Dengan range antara 6,80 hingga 7,20 persen (YoY).

Demikian disampaikan Gubernur Kaltara, Dr H Irianto Lambrie berdasarkan Laporan Perekonomian Provinsi Kalimantan Utara Februari 2020 yang dirilis Kantor Perwakilan Bank Indonesia (BI) Provinsi Kaltara awal Maret lalu.

Baca Juga

Bersama YBM, PLN UID Kaltimra Dukung Upaya Cegah Stunting di Samarinda Lewat Bantuan Makanan Bergizi

Konsisten Dukung Pembangunan Daerah, PLN UID Kaltimra Raih Penghargaan Wajib Pajak Patuh dari Pemkab Kutim

Pantau SPBU, Komitmen Pertamina Patra Niaga Regional Kalimantan Tingkatkan Kualitas Layanan dan Fasilitas Bagi Pelanggan di Balikpapan

Ekonomi Tarakan Tumbuh 5 Persen Meski Mengalami Perlambatan 

Dituturkan Irianto, sesuai analisa BI, pertumbuhan yang kembali meningkat ini diperkirakan bersumber dari berbagai lapangan usaha utama di Kaltara.

“BI memperkirakan, lapangan usaha konstruksi akan tumbuh tinggi yang didorong dengan adanya percepatan pembangunan PLTA Sei Kayan yang telah memasuki tahap I untuk proyek sebesar 900 MW. Lalu, adanya rencana konstruksi 2 PLBN (Pos Lintas Batas Negara) baru di wilayah Kaltara, kelanjutan pembangunan jalan perbatasan Malinau-Krayan, serta pembangunan beberapa gedung dan sarana perkantoran di wilayah Kaltara oleh beberapa instansi,” urai Gubernur.

Pertumbuhan itu juga ditopang oleh lapangan usaha industri pengolahan.“Menurut BI, selain didukung oleh kondusifnya sisi suplai (prakiraan cuaca cukup baik), outlook harga CPO mendorong tingginya produksi CPO. Meskipun proyeksi harga komoditas stagnan pada 2020 sebesar USD 575 per kilogram oleh World Bank dalam CMO,” beber Irianto.

Mengimbangi kondisi itu, ada beberapa insentif yang dilakukan oleh pemerintah seperti insentif pajak ekspor dan penerapan B30 di 2020 dan B40 di 2021 yang dapat meningkatkan serapan CPO domestik, dan menjaga kinerja industri kelapa sawit untuk tetap kuat.

“Lapangan usaha perdagangan juga turut memberikan andil pertumbuhan sejalan dengan peningkatan pendapatan masyarakat di 2020,” jelas Gubernur.

Dipandang pertumbuhan per triwulan, analisa BI pun masih positif. Diungkapkan Irianto, pertumbuhan ekonomi Kaltara triwulan I 2020 diperkirakan tetap tumbuh positif dan relatif meningkat dibandingkan triwulan sebelumnya.

“Lagi-lagi lapangan usaha utama yang memicu pertumbuhan tersebut. Utamanya, dari konstruksi dan industri pengolahan yang memacu peningkatan kinerja investasi dan ekspor. Untuk lapangan usaha industri, khususnya ekspor batu bara dan produksi komoditas udang relatif tertahan di tengah adanya penyebaran COVID-19. Hal ini menyebabkan adanya penahan pertumbuhan ekonomi Kaltara pada triwulan I 2020,” ulas Irianto.

Sementara itu, untuk triwulan II 2020 juga diperkirakan tetap tumbuh positif dan meningkat dibandingkan triwulan sebelumnya. Pelecutnya sama dengan triwulan sebelumnya, yakni peningkatan kinerja pada lapangan usaha utama konstruksi dan perdagangan yang memacu peningkatan kinerja investasi yang disertai konsumsi Rumah Tangga (RT).

“Lapangan usaha perdagangan pada triwulan II tumbuh meningkat seiring dengan naiknya konsumsi RT menjelang momen HBKN Ramadhan dan Lebaran 2020,” tutup Gubernur.(humas)

Tags: Bank IndonesiaBIKaltaraPertumbuhan Ekonomi 2020
ShareTweetSendShareSend

Berita Lainnya

Ekonomi

Bersama YBM, PLN UID Kaltimra Dukung Upaya Cegah Stunting di Samarinda Lewat Bantuan Makanan Bergizi

16 Oktober 2025 15:44
Ekonomi

Konsisten Dukung Pembangunan Daerah, PLN UID Kaltimra Raih Penghargaan Wajib Pajak Patuh dari Pemkab Kutim

16 Oktober 2025 15:03
Ekonomi

Pantau SPBU, Komitmen Pertamina Patra Niaga Regional Kalimantan Tingkatkan Kualitas Layanan dan Fasilitas Bagi Pelanggan di Balikpapan

16 Oktober 2025 12:58
Ekonomi

Ekonomi Tarakan Tumbuh 5 Persen Meski Mengalami Perlambatan 

15 Oktober 2025 17:44
Ekonomi

Acer Indonesia Ajak Masyarakat Kelola e-Waste dan Tanam Pohon Demi Bumi Lebih Hijau

15 Oktober 2025 08:55
Ekonomi

Satya JKN Award 2025: Wujud Gotong Royong Bangsa Lindungi Pekerja

14 Oktober 2025 21:55
Next Post
Corona Virus, MTQ Tingkat Kota Tarakan Tetap Digelar

Corona Virus, MTQ Tingkat Kota Tarakan Tetap Digelar

Stok BBM dan LPG di Kaltara Aman

Stok BBM dan LPG di Kaltara Aman

Warga Minta, Jalan dan Jembatan Kayu Penghubung 3 RT di Jembatan Bongkok Diperbaiki

Warga Minta, Jalan dan Jembatan Kayu Penghubung 3 RT di Jembatan Bongkok Diperbaiki

Discussion about this post

Ikuti Kami

Ikuti Kami

Berita Terlaris

  • PSHT Turut Meriahkan Pawai Budaya, Bawa Ratusan Anggota Tampilkan Seni Bela Diri Tradisional

    PSHT Turut Meriahkan Pawai Budaya, Bawa Ratusan Anggota Tampilkan Seni Bela Diri Tradisional

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Inspektorat Tana Tidung Pastikan Pembangunan Jembatan Sei Sebawang Berjalan Sesuai Aturan

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Permendagri 23/2024, BUMD Air Minum Wajib Kontribusi Layanan Publik Tidak Hanya Keuntungan

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Lestarikan Budaya Leluhur, Pemuda Pakuwaja Tarakan Tampilkan Ogoh-ogoh Semar di Pawai Iraw Tengkayu XIV

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • PDAM Tarakan Sambut Permendagri Baru, Gaji Direksi Hingga Pegawai Kini Berbasis Pendapatan

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Fokus Borneo

Ikuti Kami

Rubrik

  • Advetorial
  • Daerah
  • Derap Nusantara
  • Ekonomi
  • Energi
  • Fokus
  • Hiburan
  • IKN
  • KPH Tarakan
  • Kriminal
  • Kuliner
  • Nasional
  • Olah Raga
  • Opini
  • Otomotif
  • Parlemen
  • Pemkab Bulungan
  • Pemkab Malinau
  • Pemkab Nunukan
  • Pemkab Tana Tidung
  • Pemkot Balikpapan
  • Pemkot Tarakan
  • Pemprov Kaltara
  • Pendidikan
  • Politik
  • Sosial Budaya
  • TNI Polri
  • Travel
  • Video

Recent News

Kebakaran Hanguskan Rumah Milik Warga Balansiku, Sebatik

16 Oktober 2025 22:11

Liburan Lancar, Telkomsel Tetap Ngebut

16 Oktober 2025 21:52
  • About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP

No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
    • Kuliner
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP