• About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
Fokus Borneo
Advertisement
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
Fokus Borneo
No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini
Home Daerah

Smells Good Fest Jadi Wadah Kenalkan Kuliner Khas Balikpapan

by Redaksi
16 September 2024 06:44
in Daerah, Pemkot Balikpapan
A A
0

BALIKPAPAN – Wali Kota Balikpapan Rahmad Mas’ud memberikan apresiasi atas kegiatan smells good fest. Yang mana di Balikpapan ini kaya akan keanekaragaman kuliner yang lezat dan khas.

“Kuliner telah jadi salah satu elemen budaya yang pererat kebersamaan yang mana Balikpapan dikenal dengan keragaman budaya dan kekayaan kulinernya,” kata Rahmad Mas’ud.

Baca Juga

Langkah Mitigasi Bencana, Pemkot Balikpapan Siapkan Hunian Darurat dan Bantuan Sosial

5.000 Titik Lampu Jalan Siap Dinyalakan, Balikpapan Menuju Kota Cerdas

BPJS Kesehatan Pastikan Layanan di Kaltim Aman, Dorong Peserta Nonaktif Aktif Kembali

Dorong Peningkatan Realisasi Belanja Daerah untuk Pertumbuhan Ekonomi Nasional

Kegiatan seperti ini bukan hanya ajang untuk memperkenalkan cita rasa lokal, tetapi juga tempat untuk kreatifitas warga. Khususnya para pelaku UMKM Kuliner.

“Saya yakin festival ini akan jadi wadah yang tepat untuk mengenalkan produk unggulan kuliner Balikpapan kepada masyarakat luas,” imbuhnya.

Baca Juga :Walikota Rahmad Mas’ud Apresiasi Pekan Budaya Borneo

Selain kuliner kegiatan yang dirangkai dengan festival band juga diharapkan bisa menyatukan kita semua. Bakat dan kreativitas yang ditampilkan. Tentunya membawa energi positif dan semangat baru.

“Saya berharap kegiatan ini bisa semakin mencintai produk lokal sekaligus beri dukungan penuh kepada anak muda kita yang penuh kreatif,” ajaknya.

“Inilah wujud nyata dari upaya kita untuk membangun ekonomi lokal dan meningkatkan daya saing generasi muda Balikpapan diberbagai bidang,” tutupnya. (**)

Tags: Berita BalikpapanHeadlineSmells Good Fest
ShareTweetSendShareSend

Berita Lainnya

Langkah Mitigasi Bencana, Pemkot Balikpapan Siapkan Hunian Darurat dan Bantuan Sosial
Daerah

Langkah Mitigasi Bencana, Pemkot Balikpapan Siapkan Hunian Darurat dan Bantuan Sosial

21 Oktober 2025 08:09
Daerah

5.000 Titik Lampu Jalan Siap Dinyalakan, Balikpapan Menuju Kota Cerdas

21 Oktober 2025 07:22
Daerah

BPJS Kesehatan Pastikan Layanan di Kaltim Aman, Dorong Peserta Nonaktif Aktif Kembali

20 Oktober 2025 22:47
Daerah

Dorong Peningkatan Realisasi Belanja Daerah untuk Pertumbuhan Ekonomi Nasional

20 Oktober 2025 19:11
Daerah

APBD Bulungan 2026 Turun, Prioritas Pembangunan Tetap Fokus SDM dan Pemberdayaan Masyarakat

20 Oktober 2025 18:59
Daerah

Proses Pengosongan Rumah Dinas dr. Liza di Tana Tidung Berjalan Sesuai Aturan

20 Oktober 2025 18:15
Next Post
Cerdaskan Anak Bangsa, Adyansa Dukung Keberadaan Taman Bacaan Masyarakat

Cerdaskan Anak Bangsa, Adyansa Dukung Keberadaan Taman Bacaan Masyarakat

Pemkab Gandeng FKWT Gelar Pelatihan dan Tryout Tes SKD CPNS 2024

Tarakan dan Malinau Calon Tunggal, PDIP Minta Paslon Diusung Kerja Keras

Tarakan dan Malinau Calon Tunggal, PDIP Minta Paslon Diusung Kerja Keras

Discussion about this post

Ikuti Kami

Ikuti Kami

Berita Terlaris

  • Inspektorat Tana Tidung Pastikan Pembangunan Jembatan Sei Sebawang Berjalan Sesuai Aturan

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • PSHT Turut Meriahkan Pawai Budaya, Bawa Ratusan Anggota Tampilkan Seni Bela Diri Tradisional

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • 15-19 Oktober Dilakukan Pemeliharaan Intek Embung Binalatung, Warga Dihimbau Menampung Air

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Proses Pengosongan Rumah Dinas dr. Liza di Tana Tidung Berjalan Sesuai Aturan

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • BWS Kalimantan V Siapkan Enam Embung Baru Atasi Kekurangan Air Tarakan

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Fokus Borneo

Ikuti Kami

Rubrik

  • Advetorial
  • Daerah
  • Derap Nusantara
  • Ekonomi
  • Energi
  • Fokus
  • Hiburan
  • IKN
  • KPH Tarakan
  • Kriminal
  • Kuliner
  • Nasional
  • Olah Raga
  • Opini
  • Otomotif
  • Parlemen
  • Pemkab Bulungan
  • Pemkab Malinau
  • Pemkab Nunukan
  • Pemkab Tana Tidung
  • Pemkot Balikpapan
  • Pemkot Tarakan
  • Pemprov Kaltara
  • Pendidikan
  • Politik
  • Sosial Budaya
  • TNI Polri
  • Travel
  • Video

Recent News

Langkah Mitigasi Bencana, Pemkot Balikpapan Siapkan Hunian Darurat dan Bantuan Sosial

Langkah Mitigasi Bencana, Pemkot Balikpapan Siapkan Hunian Darurat dan Bantuan Sosial

21 Oktober 2025 08:09

5.000 Titik Lampu Jalan Siap Dinyalakan, Balikpapan Menuju Kota Cerdas

21 Oktober 2025 07:22
  • About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP

No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
    • Kuliner
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP