• About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
Fokus Borneo
Advertisement
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
Fokus Borneo
No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini
Home Fokus

Perkuat Insfrastruktur Jalan, Satgas TMMD ke 123 Tarakan Lakukan Pemasangan Gorong – gorong

by Redaksi
28 Februari 2025 15:23
in Fokus
A A
0

Satgas TMMD bersama warga mulai memasang gorong-gorong

TARAKAN – Satgas TMMD ke-123 Kodim 0907/Tarakan mulai melakukan pemasangan gorong-gorong pada beberapa titik jalan yang menjadi sasaran di wilayah RT 16 Kelurahan Karang Harapan, Kecamatan Tarakan Barat, Jumat (28/ 2/2025).

Pemasangan gorong-gorong itu merupakan upaya Satgas TMMD untuk memperkuat infrastruktur jalan yang menjadi sasaran dalam Program TMMD tahun ini.

Baca Juga

BMKG Tegaskan Informasi Prediksi Gempa Susulan di Tarakan Tidak Benar

BREAKING NEWS!! Gempa M4,8 Guncang Tarakan, Warga Berhamburan Keluar Rumah

Polres Nunukan Amankan Pelaku Curat di Selisun

DPRD Nunukan Tampung Aspirasi Pembangunan di Nunukan Timur

Progres gorong – gorong ini juga diharapkan meningkatkan kenyamanan transportasi dengan fokus pada titik sasaran utama.

Tidak hanya Tim Satgas yang berperan aktif dalam kegiatan ini, namun masyarakat dan staf dari Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kota Tarakan untuk memastikan kelancaran dan kesuksesan progres pemasangan gorong-gorong ini.

Sinergi antara berbagai unsur ini menjadi kunci keberhasilan dalam pembangunan infrastruktur yang berkelanjutan.

“Pemasangan gorong-gorong ada dibeberapa titik. Dan sampai saat ini, hampir semua sasaran sudah berhasil terpasang gorong-gorong dengan lancar,” ujar Kapten Inf Imam Selaku Komandan SSK di lokasi.

Menurutnya, Program TMMD bukan sekadar merubah wajah desa melalui pembangunan fisik.

Melainkan juga membangun hubungan emosional dan sosial yang kokoh antara TNI dan masyarakat. Dengan melibatkan warga secara aktif dalam setiap progres, imbuhnya.

Ia menambahkan, melalui kerja sama yang harmonis ini, diharapkan untuk masa depan yang lebih baik dan sejahtera di wilayah sasaran TMMD semakin nyata.

“Semangat gotong royong ini menjadi landasan yang kokoh untuk masyarakat dan Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0907/Tarakan menuju kemajuan yang berkelanjutan,” pungkasnya.(**)

Sumber : Pendim 0907 Tarakan

Tags: HeadlineKodim 0907 TarakanTMMD ke 123TNI AD
ShareTweetSendShareSend

Berita Lainnya

BMKG Tegaskan Informasi Prediksi Gempa Susulan di Tarakan Tidak Benar
Daerah

BMKG Tegaskan Informasi Prediksi Gempa Susulan di Tarakan Tidak Benar

5 November 2025 20:05
Daerah

BREAKING NEWS!! Gempa M4,8 Guncang Tarakan, Warga Berhamburan Keluar Rumah

5 November 2025 19:20
Fokus

Polres Nunukan Amankan Pelaku Curat di Selisun

3 November 2025 12:33
DPRD Nunukan Tampung Aspirasi Pembangunan di Nunukan Timur
Fokus

DPRD Nunukan Tampung Aspirasi Pembangunan di Nunukan Timur

1 November 2025 20:02
Fokus

Forkopimda Kaltara Perkuat Koordinasi Hadapi KUHP Baru dan Tantangan Hukum

27 Oktober 2025 20:22
Fokus

DPU Balikpapan Bersihkan Drainase Jalan Ahmad Yani, Minimalisir Genangan Saat Hujan

27 Oktober 2025 17:45
Next Post

Jaga Kelestarian Alam, Satgas TMMD Tarakan Tanam Ratusan Bibit Pohon

Perkuat Sinergitas,TNI – POLRI Wilayah Tarakan Gelar Patroli Gabungan

Membangun Ibu Kota Politik yang Siap Hadapi Masa Depan

Discussion about this post

Ikuti Kami

Ikuti Kami

Berita Terlaris

  • Warga Tawarkan Damai Jual Lahan Rp500 Ribu per Meter, PT PRI Pilih Jalur Appraisal

    Warga Tawarkan Damai Jual Lahan Rp500 Ribu per Meter, PT PRI Pilih Jalur Appraisal

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • “Anak Sekecil Itu Disuruh Jadi Wapres”

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Mediasi Harga Lahan Buntu, DPRD Tarakan Dorong PT. PRI-Warga Buka Dialog Terbuka

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Kado Sumpah Pemuda, Pemkot Tarakan Apresiasi 21 Tokoh Muda Inspiratif Tahun 2025

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Tiga Tersangka Kasus Korupsi KUR di Bank BUMN Ditahan, Termasuk ASN Pemalsu Data Kependudukan

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Fokus Borneo

Ikuti Kami

Rubrik

  • Advetorial
  • Daerah
  • Derap Nusantara
  • Ekonomi
  • Energi
  • Fokus
  • Hiburan
  • IKN
  • KPH Tarakan
  • Kriminal
  • Kuliner
  • Nasional
  • Olah Raga
  • Opini
  • Otomotif
  • Parlemen
  • Pemkab Bulungan
  • Pemkab Malinau
  • Pemkab Nunukan
  • Pemkab Tana Tidung
  • Pemkot Balikpapan
  • Pemkot Tarakan
  • Pemprov Kaltara
  • Pendidikan
  • Politik
  • Sosial Budaya
  • TNI Polri
  • Travel
  • Video

Recent News

Tuntutan Warga Berujung Blokade Jalan di PT. PRI Tarakan

Tuntutan Warga Berujung Blokade Jalan di PT. PRI Tarakan

6 November 2025 17:33
Progres 5 Calon DOB di Kaltara Masih Terganjal Moratorium, DPRD Kaltara: secara Administrasi sudah Diajukan

Progres 5 Calon DOB di Kaltara Masih Terganjal Moratorium, DPRD Kaltara: secara Administrasi sudah Diajukan

6 November 2025 16:52
  • About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP

No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
    • Kuliner
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP