Menu

Mode Gelap
Capaian WTP Harus Berkorelasi dengan Pembangunan Daerah Gubernur Bantu Pembangunan Masjid Al Ikhlas Polairud Polda Kaltara Gubernur Santuni Pemilik Taman Pendidikan Alquran (TPA) Pantai Amal yang Terbakar Percepat Herd Immunity, Kodim Tarakan Gelar Serbuan Vaksin Untuk Pelajar Sinergikan Pemerintah Pusat dan Daerah, Pemprov Gelar Rakor GWPP

Daerah · 8 Des 2024 13:33 WITA ·

Asisten II Jon Ifung Buka Pelatihan Public Speaking Tahun 2024


Asisten II Bidang Pembangunan dan Perekonomian Malinau, Jon Ifung membuka Pelatihan dan Lomba Public Speaking Milenial dan Pelajar, Jumat (6/12/2024). Perbesar

Asisten II Bidang Pembangunan dan Perekonomian Malinau, Jon Ifung membuka Pelatihan dan Lomba Public Speaking Milenial dan Pelajar, Jumat (6/12/2024).

MALINAU – Plh. Sekretaris Daerah Kabupaten Malinau Drs. H. Kamran Daik, M.Si yang diwakili oleh Asisten II Bidang Pembangunan dan Perekonomian Jon Ifung, Sos.,MM Buka Pelatihan dan Lomba Public Speaking Milenial dan Pelajar Kabupaten Malinau Tahun 2024 di Ruang Pertemuan Laga Fratu Lt. 3 Kantor Bupati Malinau, Jumat (6/12/2024).

Kegiatan Public Speaking yang diselenggarakan oleh Dinas Pemuda dan Olahraga ini diikuti kurang lebih 100 peserta yang terdiri dari Milenial dan Pelajar. Pelatihan sekaligus perlombaan ini akan berlangsung selama dua hari.

Narasumber yang dihadirkan oleh Panitia penyelenggara berasal dari Bandung, Jawa Barat, yakni Pesona Public Speaking yang merupakan Lembaga Pelatihan Public Speaking dan Presentation Skill yang memiliki Visi membangun sumber daya manusia (SDM) unggul.

width"400"

Pesan Plh. Sekda yang dibacakan oleh Asisten II Jon Ifung seluruh peserta agar dapat memanfaatkan momen ini dengan maksimal.

width"400"

“Atas Nama Pemerintah Kabupaten Malinau kami menyampaikan ucapan selamat datang kepada dewan juri di Bumi Intimung. Kepada seluruh peserta, kami ucapkan selamat belajar dan berkompetisi, ikuti dengan baik dan manfaatkan kegiatan ini dengan sungghuh-sungguh”, lanjutnya

Ia juga menambahkan, jika para peserta mengikuti kegiatan pelatihan ini secara individu atau mandiri, maka pelatihan semacam ini lumayan mahal.

“Maksudnya mengapa? Karena momentum seperti ini sangat disayangkan jika tidak dimanfaatkan dengan maksimal,” pungkasnya. (*)

Artikel ini telah dibaca 26 kali

badge-check

Redaksi

Baca Lainnya

Lanjutkan Program GenSi, Indosat Ooredoo Hutchison dan BPPTIK Komdigi Bekali Anak Muda Maumere dengan Keterampilan Digital

7 Februari 2025 - 16:18 WITA

Balikpapan Great Sale, PHRI Berlakukan Diskon 12,8 Persen Selama Februari

7 Februari 2025 - 15:53 WITA

MHA Punan Batu Benau Melayangkan Surat ke Pos Pengaduan Gakkum LHK Kaltara

7 Februari 2025 - 15:13 WITA

Bakorumkris PT Pertamina EP Bunyu Field Salurkan Bantuan Sosial bagi Masyarakat

7 Februari 2025 - 14:44 WITA

DKP Kaltara Tegaskan Tambat Kapal Tongkang di Wilayah Tangkap Nelayan Pelanggaran

7 Februari 2025 - 07:57 WITA

Ruang Laut Tarakan Dikuasai Kapal Niaga, Nelayan Ngadu ke DPRD

7 Februari 2025 - 07:28 WITA

Trending di Daerah