Menu

Mode Gelap

Daerah

Pecah! Musik Metal dari Jamrud Guncang Tana Tidung di Malam Terakhir Perayaan HUT Tana Tidung ke 17


					Pecah! Musik Metal dari Jamrud Guncang Tana Tidung di Malam Terakhir Perayaan HUT Tana Tidung ke 17 Perbesar

TANA TIDUNG – Jamrud berhasil menutup keseruan malam HUT Tana Tidung ke 17 dan Irau ke 7 dengan sempurna dan langsung menggebrak ribuan penonton yang hadir di lapangan bola RTH Joesoef Abdullah Sabtu (31/08/2024) malam.

Walau hujan deras Jamrud terus menggoncang dengan hentakan musik heavy metal dan rock Indonesia, Jamrud berhasil mengajak penonton untuk terus bergoyang dan bernyanyi bersama.

Di antara lagu lagu cadas nya, vokalis Krisyanto menyapa penonton dengan sedikit candaan.

Baca juga : Ibrahim Ali – Hendrik Kompak Hadiri Acara Makan Meja Panjang Adat Dayak Bulusu

“Hujan adalah berkah untuk hari Ulang Tahun Tana Tidung ke 17 pokonya goyang terus ,” teriak Krisyanto penuh semangat.

Lagu-lagu yang mulai hits di era ’90-an itu mampu menghipnotis ribuan penonton yang hadir dari 5 Kabupaten Kota se Kalimantan Utara. Sambil mengangkat tangan dan menyalakan lampu flash, penonton ikut bernyanyi dan loncat bersama.

Sebagai lagu penutup Krisyanto bersama dengan Bupati, Wakil Bupati dan Forkompinda membawakan lagu Selamat Ulang Tahun, yang selalu menjadi lagu wajib dalam setiap acara ulang tahun.

Selamat Ulangtahun ke 17 Kabupaten Tana Tidung “Tana Tidung De Kubab, Tana Tidung De Penyawo”.(her/Iik)

Artikel ini telah dibaca 128 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

Gubenur Bahas Potensi Pengembangan Olahraga Bersama Menpora

5 Juli 2025 - 15:52

Pekan Olahraga dan Seni Nusantara Pegawai OIKN: Ajang Menempa Karakter di kota Nusantara

5 Juli 2025 - 14:58

Gubernur Harapkan Pengalihan PI 10 Persen Dapat Memperkuat Kemandirian Ekonomi Daerah

5 Juli 2025 - 12:46

Pemerintah Kota Balikpapan Pilih 39 Calon Paskibraka Terbaik

5 Juli 2025 - 08:07

CPNS OIKN Resmi Bergabung: Tonggak Baru Penguatan SDM untuk Ibu Kota Masa Depan

5 Juli 2025 - 08:01

Lantik Pengurus Baru, Dekranasda Balikpapan Siapkan Pengrajin Lokal Bersaing di Pasar Global

5 Juli 2025 - 07:17

Trending di Daerah