• About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
Fokus Borneo
Advertisement
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
Fokus Borneo
No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini
Home Daerah

Rangka Jembatan Roboh di Selumit Pantai, Kontraktor Sebut Bukan Kesalahan Konstruksi

by Redaksi
17 Desember 2020 19:20
in Daerah
A A
0
Rangka Jembatan Roboh di Selumit Pantai, Kontraktor Sebut Bukan Kesalahan Konstruksi

Rangka jembatan roboh di Selumit Pantai, sudah kembali dilanjut pekerjaannya, Kamis (17/12). Foto : Istimewa

TARAKAN – PT. Lidy”s Artha Borneo selaku Kontraktor kegiatan peningkatan kualitas permukiman kumuh Kota Tarakan kawasan Karang Rejo dan Selumit Pantai menyebut, robohnya kerangka jembatan di RT 21 Selumit Pantai bukan karena salah kontruksi. Menurutnya, robohnya rangka jembatan disebabkan tiang pancangnya yang sempat ditabrak perahu nelayan saat melintas dibawahnya.

“Permasalah utamanya itu di tiang penyangga ada yang ditabrak perahu nelayan mungkin pas subuhnya atau malam kita gak tahu soalnya ada bekasnya. Sehingga mempengaruhi kekuatan dari tiang penyangga itu sendiri,” kata Perwakilan PT. Lidy”s Artha Borneo Bustang ditemui, Kamis (17/12/20).

Baca Juga

Ratusan Peserta Meriahkan Fun Run UT Tarakan 2025

Pemerintah Genjot Ketahanan Pangan Lewat Cetak Sawah dan Pembangunan Irigasi di Kaltara

Bagus Susetyo Sambut Taruna AAL, Tekankan Pentingnya Laut sebagai Masa Depan Bangsa

“Anak Sekecil Itu Disuruh Jadi Wapres”

Pada saat baru dimulai aktifitas pengecoran, kerangka besi yang sudah disusun tiba-tiba roboh. Pengerjaan jembatan, masih proses awal pengerjaan.

“Murni hanya itu dan ini jembatannya belum jadi baru proses bekisting dengan pembesian. Kalau untuk lantai jembatan ini baru tahap awal, karena baru pengerjaan bekisting, pembesian kita baru mau mulai proses cor,” ujar Bustang.

Bustang mengakui tiang penyangga pembangunan jembatan terpasang sedikit. Sebab dibawah kontruksi jembatan masih dalam proses pengerjaan, masih dilewati perahu nelayan yang lalu lalang.

“Kita mempertimbangkan lalu lintas perahu nelayan yang keluar masuk, tapi ternyata tetap ketabrak. Meskipun kerangka jembatan roboh, tidak mempengaruhi pekerjaan makanya kita setting ulang kita kumpul semua dan dirapatkan dengan pihak-pihak terkait seperti PU, Konsultan maupun kita dari kontraktor pelaksana, Lurah beserta RW dan RT nya diikuti oleh Babinsa dan Babinkantimnas membicarakan permasalahan ini supaya bisa kembali bekerja,” jelas Bustang.

Dari hasil pertemuan tersebut, diputuskan untuk sementara menutup akses lalu lintas perahu nelayan dijalur tersebut. Supaya tidak mengganggu pekerjaan pembangunan jembatan dan kejadian serupa tidak terulang lagi.

“Jadi masalah struktur itu tidak ada yang salah itu murni hanya karena kayu tongkat atau tiang penyangga yang kurang dan itu juga kena tabrak juga karena warga ada juga yang menyampaikan. Sebelum roboh, malamnya ada 40 orang pekerja lembur diatas rangka jembatan dan gak apa-apa pas siangnya ko bisa kejadian itu saya juga kaget,” beber Bustang.

Baca Juga : 

  • Dalam proses pembangunan jembatan di Selumit Pantai ambruk 

Secara struktur pembangunan jembatan ditargetkan selesai 20 Desember 2020. Akibat kejadian tersebut, penyelesaian pembangunan jembatan mundur hingga satu bulan kedepan.

“Jadi selama satu bulan kedepan mulai Jumat besok gak ada lagi keluar masuk perahu. Kenapa seperti itu karena itu umur beton kita tidak akan bisa membuka bekisting maupun kayu tongkat atau penyangga sebelum sampai umur betonnya. Jadi kemarin itu kesepakatannya dengan warga,” tutup Bustang.(mt)

Tags: Jembatan RobohKaltaraKota TarakanProgram KotakuPT. Lidy"s Artha Borneo
ShareTweetSendShareSend

Berita Lainnya

Daerah

Ratusan Peserta Meriahkan Fun Run UT Tarakan 2025

2 November 2025 15:15
Daerah

Pemerintah Genjot Ketahanan Pangan Lewat Cetak Sawah dan Pembangunan Irigasi di Kaltara

1 November 2025 17:33
Daerah

Bagus Susetyo Sambut Taruna AAL, Tekankan Pentingnya Laut sebagai Masa Depan Bangsa

31 Oktober 2025 17:36
Hasan Basri Klarifikasi Isu Beasiswa KIP, Penyaluran Dana Langsung ke Rekening Mahasiswa
Daerah

“Anak Sekecil Itu Disuruh Jadi Wapres”

31 Oktober 2025 16:44
Daerah

Kang Bejo Siap Melangkah ke 30 Besar ADWI 2026

31 Oktober 2025 14:13
Daerah

Ribuan Keluarga di Balikpapan Terima Beras dan Minyak Goreng dari Program Bantuan Pangan Nasional

31 Oktober 2025 11:07
Next Post
Apel Kesiapan Angkutan Laut Natal 2020, Mantapkan Koordinasi Seluruh Instansi

Apel Kesiapan Angkutan Laut Natal 2020, Mantapkan Koordinasi Seluruh Instansi

Satu Pasien Covid-19 Tarakan Meninggal Dunia, Total Sudah 16 Orang 

Ahmad Syamsir Arief: HIPMI Kaltara Siap Buka Peluang Bisnis dengan Negara Tetangga

Discussion about this post

Ikuti Kami

Ikuti Kami

Berita Terlaris

  • Warga Tawarkan Damai Jual Lahan Rp500 Ribu per Meter, PT PRI Pilih Jalur Appraisal

    Warga Tawarkan Damai Jual Lahan Rp500 Ribu per Meter, PT PRI Pilih Jalur Appraisal

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • “Anak Sekecil Itu Disuruh Jadi Wapres”

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Kado Sumpah Pemuda, Pemkot Tarakan Apresiasi 21 Tokoh Muda Inspiratif Tahun 2025

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Mediasi Harga Lahan Buntu, DPRD Tarakan Dorong PT. PRI-Warga Buka Dialog Terbuka

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Diskusi Akal Sehat di Kaltara: Rocky Gerung Tantang Aktivis Lokal Jadi Agen Perubahan Global

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Fokus Borneo

Ikuti Kami

Rubrik

  • Advetorial
  • Daerah
  • Derap Nusantara
  • Ekonomi
  • Energi
  • Fokus
  • Hiburan
  • IKN
  • KPH Tarakan
  • Kriminal
  • Kuliner
  • Nasional
  • Olah Raga
  • Opini
  • Otomotif
  • Parlemen
  • Pemkab Bulungan
  • Pemkab Malinau
  • Pemkab Nunukan
  • Pemkab Tana Tidung
  • Pemkot Balikpapan
  • Pemkot Tarakan
  • Pemprov Kaltara
  • Pendidikan
  • Politik
  • Sosial Budaya
  • TNI Polri
  • Travel
  • Video

Recent News

Satlantas Polres Tarakan Buka Layanan SIM, STNK, dan BPKB di Hari Sabtu

2 November 2025 15:39

Polresta Bulungan Dukung Powarkab Ke-I Bulungan 

2 November 2025 15:31
  • About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP

No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
    • Kuliner
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP