• About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
Fokus Borneo
Advertisement
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
    • Kementrian ATR/BPN
    • Kantah Kota Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
    • Kementrian ATR/BPN
    • Kantah Kota Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
Fokus Borneo
No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini
Home Daerah

Gelar Business Matching, STP Kaltara Ingin Sambal Dayak Go International

by Redaksi
7 Desember 2021 16:29
in Daerah, Ekonomi
A A
0
Gelar Business Matching, STP Kaltara Ingin Sambal Dayak Go International

STP Provinsi Kaltara gelar Business Matching Sambal Dayak. Foto : Fokusborneo.com

TARAKAN – UPT Kawasan Sains dan Teknologi Universitas Borneo Tarakan (UPT KST UBT) yang juga dikenal dengan nama Science Techno Park (STP) Kaltara menggelar Business Matching “Sambal Dayak” CV. Taraban Berkah di Hotel Tarakan Plaza, Selasa (7/12/21). Business Matching ini, sebagai upaya STP Kaltara membantu pelaku usaha UMKM Sambal Dayak bertemu dengan pemerintah daerah, lembaga, investor dan distributor dalam mengembangkan produk supaya Go International.

Dalam Business Matching ini, STP Kaltara mengundang instansi terkait seperti Dinas Pangan, Dinas Perdagangan, Koperasi dan UMKM, Dinas Perindustrian, Bank Indonesia, Perusahaan BUMN, Balai POM dan beberapa stakeholder lainnya.

Baca Juga

Siapkan 4 Konter Khusus Penumpang, Imigrasi Tarakan Dukung Penerbangan Internasional di Bandara Juwata

Gubernur Kaltara Ajak ASN Jadikan Semangat Natal Dasar Pelayanan Masyarakat

Ketahanan Pangan Desa Menguat, Kapolda Kaltara Tinjau Produksi Telur Warga Bulungan

Rakornas Kemendagri Jadi Forum Strategis, Bupati Tana Tidung Perkuat Koordinasi Daerah

Kepala UPT Kawasan STP Kaltara Heppi Iromo mengatakan kegiatan ini, bertujuan untuk mempertemukan UMKM dengan investor, mitra bisnis lainnya dan stakeholder seperti pemerintah, supaya ada kolaborasi kerjasama demi meningkatkan produk dari UMKM.

“Kebetulan hari ini kita konsen ke salah satu UMKM yaitu Sambal Dayak yang mendapat bantuan dari Badan Riset dan Inovasi (BRIN) dalam pengembangan produknya. Makanya kita sosialisasikan, supaya kedepannya UMKM Sambal Dayak ini bisa memasarkan produknya yang lebih bagus lagi dan ada investor yang berminat mengembangkan usahanya,” kata Heppi.

Kepala UPT Kawasan Sains dan Teknologi Provinsi Kaltara Heppi Iromo. Foto : Fokusborneo.com

Dikatakan Heppi, pendampingan yang diberikan kepada UMKM Sambal Dayak dibawah pembinaan Incubator STP Kaltara, dengan memberikan keterampilan pengolahan sambal dari sistem manual ke teknologi. Sehingga sistem pengolahannya bisa meningkat dari sebelumnya kurang 5 Kg per hari menjadi 15 Kg per hari.

“Ini sebenarnya lanjutan pembinaan dari pemkot Tarakan dan Rumah BUMN. Disini kami memberikan soft skill dan pengembangan terakhir kita ikutkan even nasional programnya BRIN, sehingga dapat bantuan pengusaha pemula berbasis teknologi jadi dibina di dalam Incubator Bisnis,” ujar Heppi.

Dijelaskan Heppi, selain UMKM Sambal Dayak, Incubator Bisnis STP Provinsi Kaltara juga memberikan pembinaan kepada Startup yang juga lolos tingkat nasional dan mendapat bantuan pengolahan makanan berbahan baku dari tepung ikan bandeng.

STP Provinsi Kaltara gelar Business Matching Sambal Dayak. Foto : Fokusborneo.com

“Adanya ini diharapkan bisa menjadi perhatian pemerintah dan kami (STP Kaltara) juga sungguh-sungguh ingin membantu pemerintah daerah dalam peningkatan ekonomi daerah melalui pengembangan entrepreneur dan UMKM agar bisa Go International,” beber Heppi.

Sementara itu, Sambal Dayak merupakan produk UMKM dari CV. Taraban Berkah. Sambal yang dibuat menggunakan lombok Dayak ini, sudah diproduksi sejak 2017 lalu.

Setiap tahun, omzetnya terus mengalami peningkatan. Bahkan di tahun 2021 ini, omzet penjualan mencapai Rp. 585 juta.

Owner Sambal Dayak Yuliatin memaparkan produknya di acara Business Matching. Foto : Fokusborneo.com

“Target saya di tahun 2022, omzet Sambal Dayak saya bisa mencapai Rp 1,1 miliar,” jelas Owner Sambal Dayak Yuliatin dalam pemaparannya di Business Matching Sambal Dayak.

Dalam penjualannya, Yulianti mengunakan marketplace seperti Bukalapak dan Blibli. Selain itu, ia juga memanfaatkan media sosial untuk memperkenalkan produknya ke pasaran.

“Bisnis plan 2 tahun kedepan saya, ingin memperluas pasar dengan memasuki pasar skala nasional dan export. Serta memaksimalkan penjualan melalui marketplace dan media sosial yang ada,” ungkap Yuliatin.

STP Provinsi Kaltara gelar Business Matching Sambal Dayak. Foto : Fokusborneo.com

Produk Sambal Dayak, memiliki berbagi varian rasa diantaranya cumi asin, ebi bakar, ikan pepija, cakalang asap, udang ebi, kepiting tarakan dan baby cumi pete.

“Dengan tag line pedasnya menginspirasi, saya ingin membawa Sambal Dayak Go International dan bisa menginspirasi UMKM lainnya di Tarakan dan Kaltara,” tutup Yuliatin.(Mt)

Tags: Heppi IromoSambal DayakScience Techno Park Provinsi KaltaraSTP KaltaraUBTUPT Kawasan Sain dan TeknologiYuliatin
ShareTweetSendShareSend

Berita Lainnya

Siapkan 4 Konter Khusus Penumpang, Imigrasi Tarakan Dukung Penerbangan Internasional di Bandara Juwata
Daerah

Siapkan 4 Konter Khusus Penumpang, Imigrasi Tarakan Dukung Penerbangan Internasional di Bandara Juwata

16 Januari 2026 08:40
Daerah

Gubernur Kaltara Ajak ASN Jadikan Semangat Natal Dasar Pelayanan Masyarakat

15 Januari 2026 20:47
Ekonomi

Ketahanan Pangan Desa Menguat, Kapolda Kaltara Tinjau Produksi Telur Warga Bulungan

15 Januari 2026 19:30
Daerah

Rakornas Kemendagri Jadi Forum Strategis, Bupati Tana Tidung Perkuat Koordinasi Daerah

15 Januari 2026 17:38
Daerah

SDN 022 Balikpapan Timur Siap Digunakan pada Tahun Ajaran Baru

15 Januari 2026 17:01
Imigrasi Tarakan Tindak 26 WNA Sepanjang 2025, Satu Warga Tiongkok Masuk Jalur Pidana
Daerah

Imigrasi Tarakan Tindak 26 WNA Sepanjang 2025, Satu Warga Tiongkok Masuk Jalur Pidana

15 Januari 2026 15:40
Next Post

Medco Gelar Webinar dan Lomba Karya Jurnalistik Untuk Wartawan Tarakan dan Barito Utara

Ketua DPR RI: “Menjaga Laut adalah Kerja Penting Bagi Kedaulatan NKRI!”

Puan Maharani Imbau Masyarakat Semeru Taati Rekomendasi PVMBG

RSUD Tarakan Resmi Berganti Nama RSUD dr. H. Jusuf SK

Discussion about this post

Ikuti Kami

Ikuti Kami
  • Disdik Tana Tidung Sosialisasikan SPMB, Istilah Baru Pengganti PPDB

    SK Paruh Waktu Diserahkan Februari, Ratusan Tenaga Kerja Kembali Aktif di Tana Tidung

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • KM Logistik Nusantara V Resmi Layani Tol Laut Tarakan Januari Ini, Layani Rute Surabaya 

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Tingkatkan Konektivitas, Pemprov Dorong AirAsia Buka Rute Penerbangan Tarakan-Tawau

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Menjaga Paru-Paru Tarakan, Tantangan KPH di Tengah Maraknya Perambahan dan Pemukiman

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Gercep! Syamsuddin Arfah Pantau Langsung Pembangunan Gabion di Gang Rambai Tarakan

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Fokus Borneo

Ikuti Kami

Rubrik

  • Advetorial
  • Daerah
  • Derap Nusantara
  • Ekonomi
  • Energi
  • Fokus
  • Hiburan
  • IKN
  • Kantah Kota Balikpapan
  • Kementrian ATR/BPN
  • KPH Tarakan
  • Kriminal
  • Kuliner
  • Nasional
  • Olah Raga
  • Opini
  • Otomotif
  • Parlemen
  • Pemkab Bulungan
  • Pemkab Malinau
  • Pemkab Nunukan
  • Pemkab Tana Tidung
  • Pemkot Balikpapan
  • Pemkot Tarakan
  • Pemprov Kaltara
  • Pendidikan
  • Politik
  • Sosial Budaya
  • TNI Polri
  • Travel
  • Video

Recent News

Hadiri Natal Gabungan ASN, Ketua DPRD Kaltara Ajak Perkuat Integritas dan Kasih dalam Pelayanan

Hadiri Natal Gabungan ASN, Ketua DPRD Kaltara Ajak Perkuat Integritas dan Kasih dalam Pelayanan

16 Januari 2026 09:53
Siapkan 4 Konter Khusus Penumpang, Imigrasi Tarakan Dukung Penerbangan Internasional di Bandara Juwata

Siapkan 4 Konter Khusus Penumpang, Imigrasi Tarakan Dukung Penerbangan Internasional di Bandara Juwata

16 Januari 2026 08:40
  • About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP

error: Content is protected !!
No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • Kementrian ATR/BPN
    • Kantah Kota Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
    • Kuliner
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP