• About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
Fokus Borneo
Advertisement
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
Fokus Borneo
No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini
Home Daerah

Pemkab Tana Tidung Ajak Berbagi di Lebarannya Anak Yatim

by Redaksi
18 Juli 2024 21:55
in Daerah, Pemkab Tana Tidung
A A
0

Dalam rangka memeriahkan Tahun Baru Islam pada 10 Muharram, Pemerintah Kabupaten Tana Tidung bersama, Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Tana Tidung, dan Kementerian Agama Tana Tidung memberi santunan bagi anak yatim di Masjid Agung At Taqwa, Kamis (18/7/2024).

TANA TIDUNG, – Dalam rangka memeriahkan Tahun Baru Islam pada 10 Muharram, Pemerintah Kabupaten Tana Tidung bersama, Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Tana Tidung, dan Kementerian Agama Tana Tidung memberi santunan bagi anak yatim di Masjid Agung At Taqwa, Kamis (18/7/2024).

Acara yang disebut sebagai Lebarannya Anak Yatim ini dihadiri langsung Bupati Tana Tidung, Ibrahim Ali didampingi istri Vamelia Ibrahim, Ketua Baznas, Kepala Kemenag, para Ketua Ormas Islam, MUI dan tokoh agama.

Baca Juga

BPJS Kesehatan Pastikan Layanan di Kaltim Aman, Dorong Peserta Nonaktif Aktif Kembali

Dorong Peningkatan Realisasi Belanja Daerah untuk Pertumbuhan Ekonomi Nasional

APBD Bulungan 2026 Turun, Prioritas Pembangunan Tetap Fokus SDM dan Pemberdayaan Masyarakat

Proses Pengosongan Rumah Dinas dr. Liza di Tana Tidung Berjalan Sesuai Aturan

Bupati menyambut baik kolaborasi Pemkab Tana Tidung dengan, Baznas, Kemenag yang memiliki kepedulian terhadap anak yatim. Terlebih di bulan Muharam yang disebut sebagai lebarannya anak yatim, puluhan anak yatim mendapatkan santunan yang diberikan.

“Ini luar biasa, namanya untuk kebaikan ya saya sangat mendukung kegiatan ini. Harus kita kerjakan dan harus kita apresiasi,” kata Ibrahim Ali.

Santunan yang diberikan berupa sembako, uang dan alat tulis. Sebagai kepala daerah, Ibrahim Ali akan mencoba untuk memberikan beasiswa kepada anak-anak yatim yang tidak mampu dengan menggandeng CSR perusahaan.

“Nanti kita akan coba menggandeng perusahaan yang ada di Tana Tidung lewat CSR, untuk memberikan santunan kepada anak yatim piatu,” jelasnya.

Bupati juga turut mengajak ASN dan semua warga Tana Tidung untuk tidak kikir dalam bersedekah, terutama kepada anak yatim. Menurutnya, berapapun rezeki yang didapat harus ada yang disedekahkan.

“Kita ketahui bersama Muharram ini merupakan bulan baik untuk berbagi dengan para anak yatim piatu. Jadi kita berusaha untuk ikut berbagi kebahagiaan dengan mereka, Insya Allah rezeki kita akan berkah. Yakinlah berbagai itu tidak akan pernah merugi,” tuturnya.

Selain itu, Bupati juga berharap santunan serupa tidak hanya dilakukan pada bulan Muharram, tetapi juga bisa dalam keseharian sehingga bisa menjadi kebiasaan.

“Karena sangat bermanfaat untuk mereka yang sangat membutuhkan, dan Insya Allah akan kembali ke diri kita juga,” ucapnya.

Ketua Baznas Tana Tidung melalui Bidang Pendistribusian, Ustad Harmoko menambahkan, tujuan dari santunan ini, salah satunya Baznas mengharapkan agar anak yatim ini tidak menjadi yatim hakikat.

“Dengan santunan ini diharapkan bisa membantu untuk keperluan sekolah dan juga untuk kesehariannya,” imbuhnya.

Menurutnya hal tersebut lebih kepada keutamaan memperbanyak amal ibadah di bulan Muharram. Diantaranya dengan menyantuni anak yatim piatu yang melengkapi amalan puasa Asyura.

“Mari kita jadikan momentum lebaran anak yatim ini untuk menyemangati diri sendiri untuk selalu menyisihkan harta, pikiran dan kemampuan untuk membantu anak yatim,” ucapnya.(**)

Tags: BaznasBerita Tana TidungHeadlinePemkab Tana Tidung Ajak Berbagi di Lebarannya Anak Yatim
ShareTweetSendShareSend

Berita Lainnya

Daerah

BPJS Kesehatan Pastikan Layanan di Kaltim Aman, Dorong Peserta Nonaktif Aktif Kembali

20 Oktober 2025 22:47
Daerah

Dorong Peningkatan Realisasi Belanja Daerah untuk Pertumbuhan Ekonomi Nasional

20 Oktober 2025 19:11
Daerah

APBD Bulungan 2026 Turun, Prioritas Pembangunan Tetap Fokus SDM dan Pemberdayaan Masyarakat

20 Oktober 2025 18:59
Daerah

Proses Pengosongan Rumah Dinas dr. Liza di Tana Tidung Berjalan Sesuai Aturan

20 Oktober 2025 18:15
Daerah

Hanya 315 Angkot Layak Jalan, Dishub Balikpapan Siapkan Skema Transportasi Baru

20 Oktober 2025 17:48
Daerah

P3SRS Plaza Asia Raih Capaian Keuangan dan Tata Kelola Terbaik di SCBD

20 Oktober 2025 17:43
Next Post
Partisipasi Pemilih PSU Turun 10 Persen Dibanding Pemilu 14 Februari

Partisipasi Pemilih PSU Turun 10 Persen Dibanding Pemilu 14 Februari

Jangan Sampai Kehabisan! Tiket Grand Final Proliga 2024 Bisa Dibeli Lewat Aplikasi PLN Mobile

Serahkan SK Pegawai BUMD, Ibrahim Ali Pesan Bangun PDAM Lebih Baik

Discussion about this post

Ikuti Kami

Ikuti Kami

Berita Terlaris

  • Inspektorat Tana Tidung Pastikan Pembangunan Jembatan Sei Sebawang Berjalan Sesuai Aturan

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • PSHT Turut Meriahkan Pawai Budaya, Bawa Ratusan Anggota Tampilkan Seni Bela Diri Tradisional

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • 15-19 Oktober Dilakukan Pemeliharaan Intek Embung Binalatung, Warga Dihimbau Menampung Air

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • BWS Kalimantan V Siapkan Enam Embung Baru Atasi Kekurangan Air Tarakan

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Sekda Tarakan Pimpin Apel Korpri, Sampaikan Beberapa Poin Penting 

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Fokus Borneo

Ikuti Kami

Rubrik

  • Advetorial
  • Daerah
  • Derap Nusantara
  • Ekonomi
  • Energi
  • Fokus
  • Hiburan
  • IKN
  • KPH Tarakan
  • Kriminal
  • Kuliner
  • Nasional
  • Olah Raga
  • Opini
  • Otomotif
  • Parlemen
  • Pemkab Bulungan
  • Pemkab Malinau
  • Pemkab Nunukan
  • Pemkab Tana Tidung
  • Pemkot Balikpapan
  • Pemkot Tarakan
  • Pemprov Kaltara
  • Pendidikan
  • Politik
  • Sosial Budaya
  • TNI Polri
  • Travel
  • Video

Recent News

BPJS Kesehatan Pastikan Layanan di Kaltim Aman, Dorong Peserta Nonaktif Aktif Kembali

20 Oktober 2025 22:47

Dorong Peningkatan Realisasi Belanja Daerah untuk Pertumbuhan Ekonomi Nasional

20 Oktober 2025 19:11
  • About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP

No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
    • Kuliner
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP