• About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
Fokus Borneo
Advertisement
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
Fokus Borneo
No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini
Home Daerah

Forkopimda dan Pemkab Bulungan Bahas Kolaborasi Pembangunan Daerah

by Redaksi
29 Juli 2025 21:50
in Daerah, Pemkab Bulungan
A A
0

Forum santai bertajuk Coffee Morning bersama Forkopimda dan perangkat daerah lintas sektor di Gedung Tenguyun, Selasa (29/7/2025).

TANJUNG SELOR – Upaya mempererat hubungan antarinstansi terus dilakukan Pemerintah Kabupaten Bulungan. Salah satunya melalui forum santai bertajuk Coffee Morning yang digelar di Gedung Tenguyun, Selasa (29/7/2025), bersama Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) dan perangkat daerah lintas sektor.

Acara tersebut menghadirkan kepala organisasi perangkat daerah (OPD), Kapolresta Bulungan, Dandim 0903/Bulungan, Ketua DPRD, Ketua Pengadilan Negeri, serta seluruh camat dan kepala OPD.

Baca Juga

“Anak Sekecil Itu Disuruh Jadi Wapres”

Upstream Oil and Gas Meeting 2025, Tana Tidung Perkuat Peran Daerah dalam Energi

Pertamina Patra Niaga Regional Kalimantan Salurkan Bantuan bagi Warga Terdampak Kebakaran di Baru Ilir Balikpapan

Wabup Tana Tidung Buka Sosialisasi Kepegawaian Tahun 2025: Dorong ASN Lebih Profesional dan Disiplin

Melalui forum ini, Pemkab Bulungan ingin memastikan bahwa komunikasi antarinstansi tidak hanya berlangsung dalam forum formal, tetapi juga bisa dibangun dalam ruang-ruang santai yang tetap menghasilkan gagasan konkret untuk kemajuan daerah.

Forum ini sekaligus menjadi sarana pengenalan Kepala Kejaksaan Negeri Bulungan yang baru, Yopi Ardiansyah, yang resmi menjabat sejak pekan lalu.

Bupati Bulungan, Syarwani, menekankan pentingnya membangun kebersamaan lintas lembaga demi menyukseskan agenda pembangunan daerah.

Menurutnya, komunikasi yang terjalin secara rutin sangat membantu dalam menciptakan pemahaman bersama atas isu-isu strategis yang dihadapi pemerintah.

“Pertemuan semacam ini penting sebagai ruang kolaborasi informal untuk menyamakan visi dan menyusun langkah sinergis antarlembaga. Dan hari ini menjadi momentum yang baik pula untuk menyambut pejabat baru di lingkungan Forkopimda,” ucap Bupati Syarwani dalam sambutannya.

Ia juga menambahkan forum semacam ini bukan hanya mempererat hubungan kerja, tetapi juga memperkuat komitmen bersama dalam memberikan pelayanan yang lebih baik kepada masyarakat.

“Dengan kolaborasi yang solid, tentu kita bisa merespons tantangan pembangunan secara lebih terarah dan efektif,” tegasnya. (*/rn)

 

Tags: Berita BulunganBulunganBupati SyarwaniCoffee MorningForkopimdaHeadlineKajari BulunganKomunikasi PemerintahanOPD BulunganPembangunan daerahPemerintahan DaerahSinergi Lintas Sektor
ShareTweetSendShareSend

Berita Lainnya

Hasan Basri Klarifikasi Isu Beasiswa KIP, Penyaluran Dana Langsung ke Rekening Mahasiswa
Daerah

“Anak Sekecil Itu Disuruh Jadi Wapres”

31 Oktober 2025 16:44
Daerah

Upstream Oil and Gas Meeting 2025, Tana Tidung Perkuat Peran Daerah dalam Energi

31 Oktober 2025 08:00
Daerah

Pertamina Patra Niaga Regional Kalimantan Salurkan Bantuan bagi Warga Terdampak Kebakaran di Baru Ilir Balikpapan

30 Oktober 2025 21:37
Daerah

Wabup Tana Tidung Buka Sosialisasi Kepegawaian Tahun 2025: Dorong ASN Lebih Profesional dan Disiplin

30 Oktober 2025 17:43
Daerah

Balikpapan Fest 2025 Hadirkan Panggung Kreativitas dan Kolaborasi Kota Minyak

30 Oktober 2025 16:26
Daerah

Kolaborasi Hulu Migas dan Daerah, Balikpapan Siap Jadi Kota Energi Strategis di Kalimantan

30 Oktober 2025 15:21
Next Post

Jelang Kemerdekaan, Pemkab Bulungan Bagi 3.000 Bendera Merah Putih

Kaltara Dorong Implementasi Nyata Perlindungan Hak Disabilitas

Aksi Sigap Babinsa Koramil 0902-04/Trd Padamkan Karhutla di Teluk Bayur

Discussion about this post

Ikuti Kami

Ikuti Kami

Berita Terlaris

  • Warga Tawarkan Damai Jual Lahan Rp500 Ribu per Meter, PT PRI Pilih Jalur Appraisal

    Warga Tawarkan Damai Jual Lahan Rp500 Ribu per Meter, PT PRI Pilih Jalur Appraisal

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Kado Sumpah Pemuda, Pemkot Tarakan Apresiasi 21 Tokoh Muda Inspiratif Tahun 2025

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • “Anak Sekecil Itu Disuruh Jadi Wapres”

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Diskusi Akal Sehat di Kaltara: Rocky Gerung Tantang Aktivis Lokal Jadi Agen Perubahan Global

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Mediasi Harga Lahan Buntu, DPRD Tarakan Dorong PT. PRI-Warga Buka Dialog Terbuka

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Fokus Borneo

Ikuti Kami

Rubrik

  • Advetorial
  • Daerah
  • Derap Nusantara
  • Ekonomi
  • Energi
  • Fokus
  • Hiburan
  • IKN
  • KPH Tarakan
  • Kriminal
  • Kuliner
  • Nasional
  • Olah Raga
  • Opini
  • Otomotif
  • Parlemen
  • Pemkab Bulungan
  • Pemkab Malinau
  • Pemkab Nunukan
  • Pemkab Tana Tidung
  • Pemkot Balikpapan
  • Pemkot Tarakan
  • Pemprov Kaltara
  • Pendidikan
  • Politik
  • Sosial Budaya
  • TNI Polri
  • Travel
  • Video

Recent News

Komisaris Utama Pertamina Patra Niaga Tinjau SPBU Sepaku, Pastikan Kualitas dan Kuantitas BBM di Kawasan IKN Terjaga

31 Oktober 2025 20:51

Otorita IKN Lepas 47 Calon Satpam, Dorong SDM Lokal Berkualitas

31 Oktober 2025 20:15
  • About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP

No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
    • Kuliner
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP