• About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
Fokus Borneo
Advertisement
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
Fokus Borneo
No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini
Home Daerah

Gebyar Apresiasi GTK Kaltara, Beri Motivasi Guru Berprestasi

by Redaksi
14 November 2025 12:15
in Daerah, Pemprov Kaltara
A A
0

Staf Ahli Gubernur Kaltara Bidang Hukum, Kesatuan Bangsa, dan Pemerintahan, Robby Yuridi Hatman, S.Sos., M.T., membuka kegiatan Gebyar Apresiasi Guru dan Tenaga Kependidikan (GTK) Provinsi Kalimantan Utara Tahun 2025 di Hotel Luminor, Tanjung Selor, Kamis (13/11) malam.

TANJUNG SELOR, Fokusborneo.com – Staf Ahli Gubernur Bidang Hukum, Kesatuan Bangsa, dan Pemerintahan, Robby Yuridi Hatman, S.Sos., M.T., membuka kegiatan Gebyar Apresiasi Guru dan Tenaga Kependidikan (GTK) Provinsi Kalimantan Utara (Kaltara) Tahun 2025.

‎Acara yang berlangsung di Hotel Luminor pada Kamis (13/11) malam tersebut, menjadi momentum penting bagi Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kaltara untuk memberikan penghargaan kepada para guru dan tenaga kependidikan yang telah menunjukkan dedikasi, inovasi, dan keteladanan dalam dunia pendidikan.

Baca Juga

Pemprov Ajak PMI dan DMI Bersinergi Bersama Membangun Kaltara

Gubernur Apresiasi PT. KIPI Rekrut Pekerja Lokal Kaltara

DPU Balikpapan Pastikan Drainase MT Haryono Siap Berfungsi Optimal Setelah Rampung 100 Persen

Pemprov Gelar Tabligh Akbar Meriahkan HUT ke-13 Kaltara

‎Dalam kesempatan ini, Robby membacakan sambutan Gubernur Kaltara, menyampaikan rasa bangga dan apresiasi kepada seluruh guru dan tenaga kependidikan yang telah berjuang tanpa mengenal lelah demi mencerdaskan anak bangsa, terutama di wilayah perbatasan.

“‎Gebyar Apresiasi GTK bukan sekadar seremonial, tetapi bentuk nyata penghormatan bagi para pendidik yang telah menyalakan obor pengetahuan di seluruh pelosok negeri,” kata Robby.

“Dari tangan-tangan guru yang berdedikasi inilah lahir generasi Kalimantan Utara yang cerdas dan berkarakter,” sambungnya.

‎Robby menuturkan bahwa menjadi guru adalah panggilan hati, bukan sekadar profesi, dan dibalik setiap keberhasilan siswa selalu ada guru yang sabar, tekun dan penuh kasih sayang.

Ia berpesan agar para pendidik terus berinovasi, menjaga integritas, serta menyesuaikan diri dengan perkembangan teknologi tanpa melupakan nilai-nilai kemanusiaan dan kebangsaan.

Lebih jauh, Staf Ahli Gubernur ini menyebutkan saat ini berada di era digital dan kecerdasan buatan, guru tidak lagi hanya menyampaikan ilmu, tetapi juga menjadi inspirator dan pembentuk karakter.

“Mari terus membangun komunitas belajar yang hidup dan saling menguatkan di seluruh pelosok Kaltara,” pesannya.

‎Pemprov Kaltara berkomitmen untuk terus memperkuat sektor pendidikan melalui peningkatan kompetensi, kesejahteraan, serta kesempatan bagi guru untuk terus berkembang.

‎Robby mengucapkan selamat dan terima kasih kepada seluruh guru dan tenaga kependidikan penerima penghargaan untuk terus berkarya dengan hati dan menjadikan ini sebagai semangat motivasi untuk mengajar lebih baik.

‎”Mari kita jadikan Gebyar Apresiasi GTK Provinsi Kalimantan Utara tahun 2025 ini sebagai momentum untuk memperkuat tekad dan semangat baru. Guru bukan hanya mengajar, tetapi juga menginspirasi dan memanusiakan,” pungkasnya. (dkisp)

Tags: Apresiasi guru KaltaraGebyar Apresiasi GTK Kaltara 2025GTK Provinsi KaltaraGuru dan Tenaga KependidikanPemprov KaltaraPendidikan Kalimantan UtaraPenghargaan GTKRobby Yuridi Hatman
ShareTweetSendShareSend

Berita Lainnya

Daerah

Pemprov Ajak PMI dan DMI Bersinergi Bersama Membangun Kaltara

14 November 2025 14:05
Daerah

Gubernur Apresiasi PT. KIPI Rekrut Pekerja Lokal Kaltara

14 November 2025 13:41
Daerah

DPU Balikpapan Pastikan Drainase MT Haryono Siap Berfungsi Optimal Setelah Rampung 100 Persen

14 November 2025 13:28
Daerah

Pemprov Gelar Tabligh Akbar Meriahkan HUT ke-13 Kaltara

14 November 2025 12:09
Daerah

Resmikan Penginapan Bunga Mawar, Gubernur Dorong Perkembangan Pariwisata di Kawasan Industri KIPI

14 November 2025 11:55
Daerah

Investasi Terbaik Sumber Daya Manusia, Kunci Pendidikan Unggul Kaltara

14 November 2025 11:36
Next Post

DPU Balikpapan Pastikan Drainase MT Haryono Siap Berfungsi Optimal Setelah Rampung 100 Persen

Gubernur Apresiasi PT. KIPI Rekrut Pekerja Lokal Kaltara

Jembatan Bulan Mendesak Dibangun, Yancong: untuk Urai Potensi Kemacetan Parah di Tarakan

Discussion about this post

Ikuti Kami

Ikuti Kami

Berita Terlaris

  • Burung Kuau Raja Muncul di Hutan Lindung Sungai Lesan, Pertanda Ekosistem Masih Terjaga

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Vamelia Ibrahim Harumkan Kaltara di Ajang Apresiasi Bunda PAUD Nasional

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Lagi, Gempa Magnitudo 4.4 Dirasakan Warga Tarakan

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Tana Tidung Kids Got Talent, Ajang Cetak Generasi Kreatif Sejak Dini

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • BMKG: Gempa Susulan ke-8 Guncang Tarakan, Warga Diminta Tetap Tenang

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Fokus Borneo

Ikuti Kami

Rubrik

  • Advetorial
  • Daerah
  • Derap Nusantara
  • Ekonomi
  • Energi
  • Fokus
  • Hiburan
  • IKN
  • KPH Tarakan
  • Kriminal
  • Kuliner
  • Nasional
  • Olah Raga
  • Opini
  • Otomotif
  • Parlemen
  • Pemkab Bulungan
  • Pemkab Malinau
  • Pemkab Nunukan
  • Pemkab Tana Tidung
  • Pemkot Balikpapan
  • Pemkot Tarakan
  • Pemprov Kaltara
  • Pendidikan
  • Politik
  • Sosial Budaya
  • TNI Polri
  • Travel
  • Video

Recent News

Pemprov Ajak PMI dan DMI Bersinergi Bersama Membangun Kaltara

14 November 2025 14:05

Jembatan Bulan Mendesak Dibangun, Yancong: untuk Urai Potensi Kemacetan Parah di Tarakan

14 November 2025 13:51
  • About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP

error: Content is protected !!
No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
    • Kuliner
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP