• About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
Fokus Borneo
Advertisement
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
    • Kementrian ATR/BPN
    • Kantah Kota Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
    • Kementrian ATR/BPN
    • Kantah Kota Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
Fokus Borneo
No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini
Home Daerah

Gubernur Apresiasi Pelaksanaan Porsenijar dan Konferensi Kerja I PGRI Kaltara

by Redaksi
14 Oktober 2025 21:45
in Daerah, Pemprov Kaltara
A A

Gubernur Kalimantan Utara (Kaltara) Dr. H. Zainal A. Paliwang, S.H., M.Hum membuka resmi Pekan Olahraga, Seni dan Pembelajaran (Porsenijar) dan Konferensi Kerja I Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) Provinsi Kaltara.

11
VIEWS

TANJUNG SELOR, Fokusborneo.com  – Gubernur Kalimantan Utara (Kaltara) Dr. H. Zainal A. Paliwang, S.H., M.Hum membuka resmi Pekan Olahraga, Seni dan Pembelajaran (Porsenijar) dan Konferensi Kerja I Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) Provinsi Kaltara.

Dalam kegiatan yang digelar di Ruang Serbaguna Lantai 1 Kantor Gubernur Kaltara pada Senin (13/10) malam, Gubernur Zainal menyampaikan apresiasi kepada PGRI Kaltara yang telah melaksanakan ini.

Baca Juga

Gubernur Kaltara Ajak TVRI Bersinergi Sukseskan Kick Off Piala Dunia 2026

Pesan Pemkab Tana Tidung, Olahraga Rekreasi Perlu Menyentuh Warga

Persit Cabang XIX Gelar Donor Darah Peringati HUT ke-80, Aksi Sosial untuk Masyarakat Tarakan

Gudang Masjid Assolihin Tarakan Ludes Terbakar, Kerugian Ditaksir Capai Rp200 Juta

“Kegiatan ini adalah momentum penting tidak hanya sebagai ajang silaturahmi di antara para guru tetapi sebagai wadah perkumpulan kalangan profesionalisme pendidik di Bumi Benuanta yang kita cintai,” kata Gubernur Zainal.

Gubernur Zainal menekankan pada pelaksanaan Porsenijar bukan hanya sekedar peran navigasi saja, tetapi juga sebagai wadah untuk menumbuhkan sportivitas, kreativitas, kebersamaan dan karakter positif di kalangan pendidik untuk tetap ada.

Dengan mengusung tema “Mewujudkan Guru Sehat, Kreatif, Sportif, Profesional dan Berbudaya Menuju Indonesia Maju”, ia juga mengajak tenaga pendidik untuk menghadirkan semangat kompetensi yang sehat dan mempererat tali silaturahmi antar anggota PGRI Kaltara.

“Saya berharap ini menjadi ajang lahirnya prestasi dan batas-batas baru sekaligus memperkokoh semangat persatuan dan jadikan momen ini sebagai ruang ekspresi tempat menyelesaikannya positif dan menguatkan kecintaan terhadap dunia pendidikan,” ucapnya.

Selain itu juga, Gubernur menyatakan dukungannya atas pelaksanaan Konferensi Kerja pertama PGRI Kaltara, yakni sebagai sebuah forum untuk merumuskan arah kebijakan program kerja dan evaluasi organisasi Masa Bhakti IV Tahun 2024-2029.

Tegasnya konferensi ini memiliki peran penting dalam memperkuat peran PGRI sebagai mitra pemerintah dalam membangun pendidikan yang maju dan berkeadilan di Kaltara.

Melalui kegiatan ini Gubernur Zainal mengajak seluruh peserta untuk menghadirkan gagasan-gagasan inovatif memperkuat solidaritas organisasi dan serta menyusun program organisasi dalam meningkatkan kompetensi dan perlindungan bagi guru.

“Saya berharap terhadap rekomendasikan yang positif dalam mengembangkan organisasi PGRI dan dunia pendidikan, memperkuat persatuan, memperkaya wawasan dan memperkokoh semangat pengabdian kita sebagai pendidik dan pelayanan bangsa,” tutup Gubernur Zainal.

Turut hadir dalam acara tersebut Ketua PGRI Kaltara Nanang Jahari S.Pd, SD., dan seluruh pengurus PGRI kabupaten / kota se-Kaltara. (dkisp)

Tags: anggota PGRI Kaltara.Gubernur Kalimantan Utara (Kaltara) Dr. H. Zainal A. PaliwangKaltaraPGRI KaltaraPorsenijar

Berita Lainnya

Daerah

Gubernur Kaltara Ajak TVRI Bersinergi Sukseskan Kick Off Piala Dunia 2026

29 Januari 2026 19:15
Daerah

Pesan Pemkab Tana Tidung, Olahraga Rekreasi Perlu Menyentuh Warga

29 Januari 2026 15:20
Persit Cabang XIX Gelar Donor Darah Peringati HUT ke-80, Aksi Sosial untuk Masyarakat Tarakan
Daerah

Persit Cabang XIX Gelar Donor Darah Peringati HUT ke-80, Aksi Sosial untuk Masyarakat Tarakan

29 Januari 2026 08:03
Gudang Masjid Assolihin Tarakan Ludes Terbakar, Kerugian Ditaksir Capai Rp200 Juta
Daerah

Gudang Masjid Assolihin Tarakan Ludes Terbakar, Kerugian Ditaksir Capai Rp200 Juta

28 Januari 2026 20:09
Daerah

Aksi Penipuan Catut Nama Bupati Tana Tidung, Masyarakat Diminta Hati-Hati

28 Januari 2026 19:44
Peringatan Hari Desa 2026 di Malinau, Pemkab Tana Tidung Borong Penghargaan
Daerah

Peringatan Hari Desa 2026 di Malinau, Pemkab Tana Tidung Borong Penghargaan

28 Januari 2026 18:51
Next Post

Tabrakan Truck Vs Motor di Bulungan, 1 Orang Meninggal Dunia 

Satya JKN Award 2025: Wujud Gotong Royong Bangsa Lindungi Pekerja

Kodam VI/Mulawarman Tingkatkan Skill Visual Prajurit Penerangan di Era Digital

Discussion about this post

Ikuti Kami

Ikuti Kami
  • Karantina Kaltim Gagalkan Penyelundupan 2.865 Burung Asal Sulawesi di Pelabuhan Semayang

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Karantina Kaltim Musnahkan Ribuan Bangkai Burung Hasil Penyelundupan

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Kisah Zidane, Mahasiswa Kedokteran UBT dari Perbatasan Tembus Ketatnya Beasiswa Sobat Bumi

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Satu Ekor Buaya di Embung Persemaian Berhasil Ditangkap, Diduga Masih Ada Predator Lain Berkeliaran

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Mubes VII PDKT di IKN, Wagub Kaltara Tekankan Persatuan dan Budaya

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Fokus Borneo

Ikuti Kami

Rubrik

  • Advetorial
  • Daerah
  • Derap Nusantara
  • Ekonomi
  • Energi
  • Fokus
  • Hiburan
  • IKN
  • Kantah Kota Balikpapan
  • Kementrian ATR/BPN
  • KPH Tarakan
  • Kriminal
  • Kuliner
  • Nasional
  • Olah Raga
  • Opini
  • Otomotif
  • Parlemen
  • Pemkab Bulungan
  • Pemkab Malinau
  • Pemkab Nunukan
  • Pemkab Tana Tidung
  • Pemkot Balikpapan
  • Pemkot Tarakan
  • Pemprov Kaltara
  • Pendidikan
  • Politik
  • Sosial Budaya
  • TNI Polri
  • Travel
  • Video

Recent News

Bank Indonesia Perkuat Sinergi Jaga Inflasi dan Dorong Pertumbuhan Ekonomi Berkelanjutan

29 Januari 2026 20:55

Otorita IKN Akan Umumkan Pemenang Sayembara Pusat Kebudayaan dan Luncurkan Buku Pembangunan Tahap I

29 Januari 2026 20:10
  • About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP

error: Content is protected !!
No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • Kementrian ATR/BPN
    • Kantah Kota Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
    • Kuliner
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP