• About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
Fokus Borneo
Advertisement
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
    • Kementrian ATR/BPN
    • Kantah Kota Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
    • Kementrian ATR/BPN
    • Kantah Kota Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
Fokus Borneo
No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini
Home Daerah

Warga Beri Dukungan Pasien Positif Covid-19, Bupati Laura Kunjungi Kelurahan Mansapa

by Redaksi
18 Mei 2020 13:33
in Daerah, Fokus
A A
Warga Beri Dukungan Pasien Positif Covid-19, Bupati Laura Kunjungi Kelurahan Mansapa

Bupati Nunukan Hj. Asmin Laura Hafid mengunjungi warga positif Covid-19 yang menjalani isolasi mandiri dirumahnya, Senin (18/5). Foto : Humas Pemkab Nunukan

0
VIEWS

NUNUKAN – Langkah yang diambil warga RT. 08 Perumahan Nelayan Kelurahan Mansapa, Kecamatan Nunukan Selatan ini, patut dicontoh. Mendengar 2 warganya (Ibu beserta anaknya) menyusul suaminya dinyatakan terkonfirmasi Positif Covid-19, ketua RT 08 bersama warga bersepakat untuk mendukungnya dengan melakukan isolasi mandiri di rumahnya.

Atas kesadaran warga ini, Bupati Nunukan Hj. Asmin Laura Hafid mengapresiasi dan mengunjungi keluarga terkonfirmasi positif serta lingkungan RT. 08 Kelurahan Mansapa bersama Dinas Kesehatan, Direktur RSUD, Camat, lurah, dan Kepala Puskesmas Sedadap, Senin (18/5/20).

Baca Juga

Gubernur Kaltara Ajak TVRI Bersinergi Sukseskan Kick Off Piala Dunia 2026

Pesan Pemkab Tana Tidung, Olahraga Rekreasi Perlu Menyentuh Warga

Persit Cabang XIX Gelar Donor Darah Peringati HUT ke-80, Aksi Sosial untuk Masyarakat Tarakan

Nuansa Budaya Warnai Peringatan Hari Desa di Pulau Sapi

“Saya menyampaikan rasa salut, atas peran aktif masyarakat yang mau menerima bahkan mendukung sesama warga yang melakukan isolasi mandiri di rumahnya,” kata Bupati Laura.

Disamping memantau keluarga terkonfirmasi positif, Bupati juga berharap agar ketua RT dan masyarakat di RT. 08 dapat terus menjalin komunikasi intensif dengan pihak Pemerintah Kelurahan, Kecamatan, dan juga Puskesmas Sedadap untuk kesehatan warga seputar lingkungan RT.

“Kalau nanti ada penyemprotan desinfektan di wilayah sini minta tolong dibantu ya pak RT. Apabila ada masyarakat yang perlu diperiksa, pak RT segera saja sampaikan ke Puskesmas supaya nanti dilakukan pemeriksaan. Mari ikuti semua arahan protokol kesehatan, yakinkah karena hingga hari ini sudah ada 18 orang yang sembuh “, tutur Bupati Laura.

Ketua RT 08 Kelurahan Mansapa Nur Fuadi mengatakan, warga yang merupakan satu keluarga yang terdiri dari bapak, ibu, dan seorang anak ini terkonfirmasi positif. Diawali dari bapaknya merupakan klaster Gowa yang telah terlebih dahulu dirawat di RSUD Nunukan dan saat ini menjalani proses pemulihan di Puskesmas Binusan.

“Untuk kebutuhan sehari hari kami RT 8 menjalankan list sumbangan, dan bila ada pihak-pihak yang mau membantu dengan senang hati kami terima,” ungkap Nur Fuadi.

Selama menjalani isolasi, Nur Fuadi mengaku bahwa warga yang menyuplai bahan kebutuhan pokoknya.

“Biasanya kita taruh (kebutuhan pokok) di meja depan rumah ataupun di jendela, nanti mereka ambil,” tambah Nur Fuadi.

Dalam kunjungan tersebut, Direktur RSUD bersama Puskesmas Sedadap menyerahkan obat yang harus diminum saat isolasi mandiri. Selain itu, juga memberikan penjelasan tentang tata cara isolasi mandiri bagi pasien terkonfirmasi positif, sementara itu BPBD juga menyerahkan paket bantuan sembako kepada keluarga ini.(Humas)

Tags: Covid-19FBFokusfokusborneoKlaster GowaPemkab NunukanPuskesmas SedadapRSUD Nunukan

Berita Lainnya

Daerah

Gubernur Kaltara Ajak TVRI Bersinergi Sukseskan Kick Off Piala Dunia 2026

29 Januari 2026 19:15
Daerah

Pesan Pemkab Tana Tidung, Olahraga Rekreasi Perlu Menyentuh Warga

29 Januari 2026 15:20
Persit Cabang XIX Gelar Donor Darah Peringati HUT ke-80, Aksi Sosial untuk Masyarakat Tarakan
Daerah

Persit Cabang XIX Gelar Donor Darah Peringati HUT ke-80, Aksi Sosial untuk Masyarakat Tarakan

29 Januari 2026 08:03
Nuansa Budaya Warnai Peringatan Hari Desa di Pulau Sapi
Fokus

Nuansa Budaya Warnai Peringatan Hari Desa di Pulau Sapi

28 Januari 2026 21:02
Gudang Masjid Assolihin Tarakan Ludes Terbakar, Kerugian Ditaksir Capai Rp200 Juta
Daerah

Gudang Masjid Assolihin Tarakan Ludes Terbakar, Kerugian Ditaksir Capai Rp200 Juta

28 Januari 2026 20:09
Daerah

Aksi Penipuan Catut Nama Bupati Tana Tidung, Masyarakat Diminta Hati-Hati

28 Januari 2026 19:44
Next Post
Gubernur Apresiasi Kerja Pos Terpadu di Semua Daerah

Gubernur Apresiasi Kerja Pos Terpadu di Semua Daerah

Bangun Kebudayaan Daerah, Puluhan Cagar Budaya Dilestarikan

Bangun Kebudayaan Daerah, Puluhan Cagar Budaya Dilestarikan

2020, 7 Warisan Budaya Diusulkan Jadi WBTB

2020, 7 Warisan Budaya Diusulkan Jadi WBTB

Discussion about this post

Ikuti Kami

Ikuti Kami
  • Karantina Kaltim Gagalkan Penyelundupan 2.865 Burung Asal Sulawesi di Pelabuhan Semayang

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Karantina Kaltim Musnahkan Ribuan Bangkai Burung Hasil Penyelundupan

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Kisah Zidane, Mahasiswa Kedokteran UBT dari Perbatasan Tembus Ketatnya Beasiswa Sobat Bumi

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Satu Ekor Buaya di Embung Persemaian Berhasil Ditangkap, Diduga Masih Ada Predator Lain Berkeliaran

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Mubes VII PDKT di IKN, Wagub Kaltara Tekankan Persatuan dan Budaya

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Fokus Borneo

Ikuti Kami

Rubrik

  • Advetorial
  • Daerah
  • Derap Nusantara
  • Ekonomi
  • Energi
  • Fokus
  • Hiburan
  • IKN
  • Kantah Kota Balikpapan
  • Kementrian ATR/BPN
  • KPH Tarakan
  • Kriminal
  • Kuliner
  • Nasional
  • Olah Raga
  • Opini
  • Otomotif
  • Parlemen
  • Pemkab Bulungan
  • Pemkab Malinau
  • Pemkab Nunukan
  • Pemkab Tana Tidung
  • Pemkot Balikpapan
  • Pemkot Tarakan
  • Pemprov Kaltara
  • Pendidikan
  • Politik
  • Sosial Budaya
  • TNI Polri
  • Travel
  • Video

Recent News

Bank Indonesia Perkuat Sinergi Jaga Inflasi dan Dorong Pertumbuhan Ekonomi Berkelanjutan

29 Januari 2026 20:55

Otorita IKN Akan Umumkan Pemenang Sayembara Pusat Kebudayaan dan Luncurkan Buku Pembangunan Tahap I

29 Januari 2026 20:10
  • About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP

error: Content is protected !!
No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • Kementrian ATR/BPN
    • Kantah Kota Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
    • Kuliner
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP