• About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
Fokus Borneo
Advertisement
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
Fokus Borneo
No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini
Home Parlemen

Bisa Dongkrak Ekonomi dan Pangkas Jarak Tempuh, DPRD Kaltara: Jalan Ringroad Juata-Amal Perlu Perhatian

by Redaksi
14 November 2025 17:36
in Parlemen, Politik
A A
0
Pembangunan Ringroad di Tarakan Dilanjut, Komisi 3 DPRD Kaltara Yakin Perekonomian Meningkat

Anggota Komisi 3 DPRD Provinsi Kaltara Yancong. Foto : Fokusborneo.com

​TARAKAN, Fokusborneo.com – Kelanjutan pembangunan Jalan Ringroad atau Jalan Lingkar yang menghubungkan kawasan Juata Laut tembus ke Binalatung, Pantai Amal, di Kecamatan Tarakan Timur, membutuhkan perhatian serius.

Proyek infrastruktur ini, dinilai sangat mendesak dan strategis untuk masa depan Kota Tarakan.

Baca Juga

Anggota DPRD Kaltara Vamelia Ibrahim, Raih Penghargaan Tertinggi Bunda PAUD Tingkat Nasional

APBD Kaltara 2026 Diproyeksi Turun Jadi Rp 2,2 T, Muddain: Perlu Evaluasi Ketat

Desak Perbaikan Total dan Contoh Nunukan, Arming Tuding Kapasitas Pelabuhan Tengkayu I Krisis

Jembatan Bulan Mendesak Dibangun, Yancong: untuk Urai Potensi Kemacetan Parah di Tarakan

​Pembangunan jalur tersebut, didorong karena memiliki dua manfaat utama yaitu mendongkrak perekonomian lokal dan memangkas jarak tempuh secara signifikan.

​Dorongan ini. salah satunya disuarakan Ketua Fraksi Gerindra DPRD Provinsi Kaltara, Yancong.

Menurutnya, akses jalan ini akan menjadi motor penggerak ekonomi baru di wilayah tersebut.

​​Manfaat utama Jalan Ringroad Juata-Amal, untuk menopang perekonomian masyarakat di daerah yang dilaluinya. Selama ini, banyak lahan produktif seperti kebun atau pertanian sulit diakses.

​”Dengan adanya jalan, lahan-lahan masyarakat itu akan lebih berfungsi,” ujar Yancong, Jumat (14/11/25).

​Ia menjelaskan, ketika akses transportasi menjadi mudah, masyarakat akan lebih bergairah untuk bertani atau berkebun.

​”Akses untuk membawa hasil kebun atau pertanian ke pasar akan lebih mudah. Ini akan membuat perputaran ekonomi di situ menjadi lebih tinggi lagi,” jelasnya.

Selain itu, nilai properti dan lahan di sepanjang jalur tersebut dipastikan akan ikut meningkat.

​​Begitu juga dampak ekonomi, Jalan Ringroad ini akan merevolusi mobilitas warga, khususnya dari wilayah Tarakan Utara yang ingin menuju kawasan Tarakan Timur atau sebaliknya.

Selama ini, warga dari Juata yang hendak ke Pantai Amal harus memutar, masuk ke jalur perkotaan yang lebih padat, sehingga memakan waktu dan biaya bahan bakar.

​”Jalan ini akan memangkas jarak tempuh secara signifikan. Bagi orang dari Juata yang ingin ke Amal, jalurnya menjadi lebih dekat,” tambah Yancong.

​Jalur ini juga akan berfungsi sebagai akses alternatif yang sangat dibutuhkan. Jika terjadi kemacetan atau penutupan jalan di jalur utama kota, Jalan Ringroad ini dapat menjadi solusi untuk mengurai kepadatan lalu lintas dan memastikan mobilitas warga tidak terhambat.

​Fraksi Gerindra sendiri telah menyampaikan usulan ini secara resmi, baik dalam forum Rapat Paripurna DPRD Kaltara maupun langsung kepada Komisi V DPR RI saat melakukan kunjungan kerja, berharap agar proyek ini bisa segera mendapatkan alokasi anggaran dari pemerintah pusat.(**)

Tags: DPRDDprd provinsi kaltaraEkonomiHeadlineJalan LingkarJalan ProvinsiJalan Ringroadjuata lautPantai AmalYancong
ShareTweetSendShareSend

Berita Lainnya

Anggota DPRD Kaltara Vamelia Ibrahim, Raih Penghargaan Tertinggi Bunda PAUD Tingkat Nasional
Parlemen

Anggota DPRD Kaltara Vamelia Ibrahim, Raih Penghargaan Tertinggi Bunda PAUD Tingkat Nasional

14 November 2025 21:00
Muddain Tegaskan Pentingnya Dukungan Nyata untuk Para Petani dan Pelaku Sektor Pertanian
Parlemen

APBD Kaltara 2026 Diproyeksi Turun Jadi Rp 2,2 T, Muddain: Perlu Evaluasi Ketat

14 November 2025 17:27
Desak Perbaikan Total dan Contoh Nunukan, Arming Tuding Kapasitas Pelabuhan Tengkayu I Krisis
Parlemen

Desak Perbaikan Total dan Contoh Nunukan, Arming Tuding Kapasitas Pelabuhan Tengkayu I Krisis

14 November 2025 17:20
Ingatkan Arahan Presiden Prabowo, DPRD Kaltara Menilai Program Pusat Perlu Diintegrasikan ke APBD
Parlemen

Jembatan Bulan Mendesak Dibangun, Yancong: untuk Urai Potensi Kemacetan Parah di Tarakan

14 November 2025 13:51
Di Radio Berandankri DS Bahas Perbatasan 
Parlemen

Di Radio Berandankri DS Bahas Perbatasan 

14 November 2025 09:31
Muddain Tekankan Pentingnya Harmonisasi, Peran DPRD Kaltara Mengawal Kebijakan Pemerintah
Parlemen

Nota Pengantar RAPBD 2026 Segera Diajukan, Muddain: Masih Ada Ruang Evaluasi dan Pergeseran

14 November 2025 09:07
Next Post
Anggota DPRD Kaltara Vamelia Ibrahim, Raih Penghargaan Tertinggi Bunda PAUD Tingkat Nasional

Anggota DPRD Kaltara Vamelia Ibrahim, Raih Penghargaan Tertinggi Bunda PAUD Tingkat Nasional

Discussion about this post

Ikuti Kami

Ikuti Kami

Berita Terlaris

  • Burung Kuau Raja Muncul di Hutan Lindung Sungai Lesan, Pertanda Ekosistem Masih Terjaga

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Vamelia Ibrahim Harumkan Kaltara di Ajang Apresiasi Bunda PAUD Nasional

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Lagi, Gempa Magnitudo 4.4 Dirasakan Warga Tarakan

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Tana Tidung Kids Got Talent, Ajang Cetak Generasi Kreatif Sejak Dini

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • BMKG: Gempa Susulan ke-8 Guncang Tarakan, Warga Diminta Tetap Tenang

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Fokus Borneo

Ikuti Kami

Rubrik

  • Advetorial
  • Daerah
  • Derap Nusantara
  • Ekonomi
  • Energi
  • Fokus
  • Hiburan
  • IKN
  • KPH Tarakan
  • Kriminal
  • Kuliner
  • Nasional
  • Olah Raga
  • Opini
  • Otomotif
  • Parlemen
  • Pemkab Bulungan
  • Pemkab Malinau
  • Pemkab Nunukan
  • Pemkab Tana Tidung
  • Pemkot Balikpapan
  • Pemkot Tarakan
  • Pemprov Kaltara
  • Pendidikan
  • Politik
  • Sosial Budaya
  • TNI Polri
  • Travel
  • Video

Recent News

Anggota DPRD Kaltara Vamelia Ibrahim, Raih Penghargaan Tertinggi Bunda PAUD Tingkat Nasional

Anggota DPRD Kaltara Vamelia Ibrahim, Raih Penghargaan Tertinggi Bunda PAUD Tingkat Nasional

14 November 2025 21:00
Pembangunan Ringroad di Tarakan Dilanjut, Komisi 3 DPRD Kaltara Yakin Perekonomian Meningkat

Bisa Dongkrak Ekonomi dan Pangkas Jarak Tempuh, DPRD Kaltara: Jalan Ringroad Juata-Amal Perlu Perhatian

14 November 2025 17:36
  • About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP

error: Content is protected !!
No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
    • Kuliner
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP