• About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
Fokus Borneo
Advertisement
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
    • Kementrian ATR/BPN
    • Kantah Kota Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
    • Kementrian ATR/BPN
    • Kantah Kota Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
Fokus Borneo
No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini
Home Daerah

Ancaman Buaya di Embung Persemaian, Tim Gabungan Siapkan Operasi Evakuasi

by Redaksi
20 Januari 2026 14:55
in Daerah
A A
Ancaman Buaya di Embung Persemaian, Tim Gabungan Siapkan Operasi Evakuasi

Penjaga Embung Persemaian menunjukan lokasi buaya memakan warga. Foto: ist

68
VIEWS

​TARAKAN, Fokusborneo.com – Teror buaya yang menelan korban jiwa di Kelurahan Karang Harapan memicu respons cepat dari otoritas setempat.

Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) dan Pemadam Kebakaran Tarakan kini tengah mematangkan rencana penangkapan reptil yang menyerang Theresia Padang (61) saat sedang mencari rumput di pinggir Embung Persemaian.

Baca Juga

Enam Korban Kecelakaan Truk di Kapal Dharma Kartika IX Berhasil Dievakuasi

Kecelakaan di Dek Kapal KM. Dharma Kartika IX, Satu Tewas dan Tiga Luka-luka

Alasan Pedagang Buah Musiman di Indoor Telaga Keramat Keberatan di Relokasi 

DPUTR Siapkan Rp300 Juta Bangun Trotoar di Depan Indoor Telaga Keramat

​Langkah ini diambil mengingat keberadaan buaya tersebut dianggap sebagai ancaman nyata bagi keselamatan warga sekitar.

​Meskipun sempat muncul usulan untuk menguras air embung melalui koordinasi dengan Perumda Tirta Alam (PDAM), Kepala Satpol PP dan PMK Tarakan, Sofyan, menilai langkah tersebut kurang efisien. Berdasarkan rekam jejak evakuasi sebelumnya, metode pemancingan dianggap lebih realistis.

​”Kami mempertimbangkan dua opsi. Pertama, pengurasan total, namun itu sulit dilakukan karena banyak aspek teknis yang harus dipertimbangkan. Opsi kedua adalah metode pancing, yang kemudian diikuti dengan penanganan sesuai SOP sebelum nantinya diserahkan ke BKSDA,” ujar Sofyan, Selasa (20/1/26).

Tim Animal Rescue yang melakukan observasi di Tempat Kejadian Perkara (TKP) mengindikasikan jumlah buaya di lokasi tersebut kemungkinan lebih dari satu. Perilaku agresif predator ini diduga kuat karena adanya gangguan pada habitat atau keberadaan sarang telur.

​”Analisis tim di lapangan menunjukkan kemungkinan ada induk dan anak-anaknya. Biasanya, agresivitas tinggi muncul jika mereka sedang menjaga telur atau merasa habitatnya terusik,” tambah Sofyan.

​Mengingat status satwa liar tersebut, Sofyan menegaskan perlunya peran garda terdepan dari Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA). Satpol PP dan PMK menyatakan kesiapannya untuk memberikan dukungan penuh (backup) guna mencegah jatuhnya korban tambahan.

​Pihak PMK kini tengah menunggu kedatangan tim BKSDA untuk melakukan observasi lapangan lanjutan bersama PMK Sektor Barat. Jika situasi mendesak, pihak keamanan tidak menutup kemungkinan akan berkoordinasi dengan kepolisian untuk tindakan darurat yang diperlukan.(*/mt)

Tags: BKSDABuayaEmbung PersemaianHeadlinePMKSatpol PPSofyanTim Animal Rescue

Berita Lainnya

Daerah

Enam Korban Kecelakaan Truk di Kapal Dharma Kartika IX Berhasil Dievakuasi

27 Januari 2026 19:44
Daerah

Kecelakaan di Dek Kapal KM. Dharma Kartika IX, Satu Tewas dan Tiga Luka-luka

27 Januari 2026 17:04
Alasan Pedagang Buah Musiman di Indoor Telaga Keramat Keberatan di Relokasi 
Daerah

Alasan Pedagang Buah Musiman di Indoor Telaga Keramat Keberatan di Relokasi 

27 Januari 2026 16:57
DPUTR Siapkan Rp300 Juta Bangun Trotoar di Depan Indoor Telaga Keramat
Daerah

DPUTR Siapkan Rp300 Juta Bangun Trotoar di Depan Indoor Telaga Keramat

27 Januari 2026 16:40
Daerah

Dishub Tarakan Ingatkan Pedagang Buah Musiman, Ada Potensi Pidana Jika Langgar Aturan

27 Januari 2026 16:01
Lestarikan Rumah Dahor, Kilang Pertamina Unit Balikpapan Dampingi Wakil Walikota Terima Kunjungan Ketua IAD
Daerah

Lestarikan Rumah Dahor, Kilang Pertamina Unit Balikpapan Dampingi Wakil Walikota Terima Kunjungan Ketua IAD

27 Januari 2026 11:56
Next Post
Perkuat Kedaulatan di Beranda NKRI, DPRD Kaltara Setujui Raperda Pembangunan dan Pengelolaan Kawasan Perbatasan

Perkuat Kedaulatan di Beranda NKRI, DPRD Kaltara Setujui Raperda Pembangunan dan Pengelolaan Kawasan Perbatasan

Wujud Solidaritas, DPC PDI Perjuangan Tarakan Lepas 2 Mobil Klinik dan Relawan ke Aceh-Sumut

Bahaya Ada Buaya, Perumda Tirta Alam Larang Keras Aktivitas Warga di Area Embung

Wujud Solidaritas, DPC PDI Perjuangan Tarakan Lepas 2 Mobil Klinik dan Relawan ke Aceh-Sumut

Wujud Solidaritas, DPC PDI Perjuangan Tarakan Lepas 2 Mobil Klinik dan Relawan ke Aceh-Sumut

Discussion about this post

Ikuti Kami

Ikuti Kami
  • Karantina Kaltim Gagalkan Penyelundupan 2.865 Burung Asal Sulawesi di Pelabuhan Semayang

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Karantina Kaltim Musnahkan Ribuan Bangkai Burung Hasil Penyelundupan

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Kisah Zidane, Mahasiswa Kedokteran UBT dari Perbatasan Tembus Ketatnya Beasiswa Sobat Bumi

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Satu Ekor Buaya di Embung Persemaian Berhasil Ditangkap, Diduga Masih Ada Predator Lain Berkeliaran

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Mubes VII PDKT di IKN, Wagub Kaltara Tekankan Persatuan dan Budaya

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Fokus Borneo

Ikuti Kami

Rubrik

  • Advetorial
  • Daerah
  • Derap Nusantara
  • Ekonomi
  • Energi
  • Fokus
  • Hiburan
  • IKN
  • Kantah Kota Balikpapan
  • Kementrian ATR/BPN
  • KPH Tarakan
  • Kriminal
  • Kuliner
  • Nasional
  • Olah Raga
  • Opini
  • Otomotif
  • Parlemen
  • Pemkab Bulungan
  • Pemkab Malinau
  • Pemkab Nunukan
  • Pemkab Tana Tidung
  • Pemkot Balikpapan
  • Pemkot Tarakan
  • Pemprov Kaltara
  • Pendidikan
  • Politik
  • Sosial Budaya
  • TNI Polri
  • Travel
  • Video

Recent News

Dengan QRIS Jualan Makin Sat-Set, Rezeki Makin Tak Seret!

Dengan QRIS Jualan Makin Sat-Set, Rezeki Makin Tak Seret!

27 Januari 2026 22:53
Ketua DPRD Kaltara Terima LHP BPK, Fokus pada Pengelolaan Lingkungan Sektor Pertambangan

Ketua DPRD Kaltara Terima LHP BPK, Fokus pada Pengelolaan Lingkungan Sektor Pertambangan

27 Januari 2026 21:13
  • About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP

error: Content is protected !!
No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • Kementrian ATR/BPN
    • Kantah Kota Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
    • Kuliner
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP