• About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
Fokus Borneo
Advertisement
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
Fokus Borneo
No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini
Home Daerah

PHR Pastikan Produksi Energi Negeri Tetap Terjaga dan Pekerja Salurkan Hak Pilihnya Dalam Pesta Demokrasi

by Redaksi
12 Februari 2024 15:25
in Daerah, Ekonomi
A A
0

Pekanbaru – Menghadapi tahun Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 ini, PT Pertamina Hulu Rokan (PHR) Regional Sumatera Subholding Upstream Pertamina, memastikan kegiatan operasional dalam upaya meningkatkan jumlah produksi energi untuk negeri terjaga dengan baik, serta mempersilakan para pekerja untuk menyalurkan hak pilihnya pada 14 Februari 2024 mendatang.

Executive Vice President (EVP) Upstream Business PHR, Edwil Suzandi mengatakan, kegiatan operasional di Wilayah Kerja (WK) Rokan sebagai lapangan penghasil minyak dan gas (migas) terbesar di Indonesia saat ini, berlangsung aman dan lancar menjelang Pemilu. Untuk diketahui, di tahun 2024 ini PHR menargetkan jumlah produksi rata-rata bisa mencapai angka 167 ribu barel minyak per hari (BOPD).

Baca Juga

Disporapar Matangkan Balikpapan Fest 2025, Target 40 Ribu Pengunjung

Telkomsel & OpenAI Hadirkan Promo Bundel ChatGPT Go yang Lebih Terjangkau

Balikpapan Dukung Gerakan Donor Darah Nasional, 150 Kantong Terkumpul di RS Kanujoso

Pemkot Balikpapan Perketat Penertiban Parkir Liar di Kawasan Strategis

“Tentunya, dengan target tersebut kita akan terus mengoptimalkan semua kemampuan yang ada dalam upaya meningkatkan jumlah produksi kita untuk menjamin ketersediaan dan ketahanan energi bagi negeri,” kata Edwil.

Edwil menambahkan, PHR tetap fokus dalam upaya meningkatkan jumlah produksi migas tersebut. Meski demikian, dia menegaskan aspek keselamatan dan keamanan tetap menjadi prioritas utama.

“Kami terus melakukan kegiatan eksplorasi untuk menemukan cadangan migas baru dan menambah produksi. Kami juga mengoptimalkan lapangan yang ada, termasuk sumur yang sudah tua dengan inovasi dan teknologi terbaru agar bisa produktif untuk mendukung capaian produksi,” katanya.

Dia juga menegaskan, manajemen mempersilakan kepada seluruh pekerja PHR untuk menyalurkan hak pilihnya pada saat pencoblosan Pemilu 2024 pada 14 Februari mendatang. Perusahaan juga membantu proses pindah memilih khususnya bagi pekerja yang sebelumnya berdomisili di luar Provinsi Riau untuk bisa menyalurkan hak suaranya di WK Rokan dengan berkoordinasi dengan pihak Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD).

“Karena menyalurkan suara pada Pemilu itu adalah hak para pekerja. Kami mendukung pelaksanaan Pemilu 2024 yang lancar, aman dan damai, serta para pekerja bisa menyalurkan hak pilihnya dengan sebaik-baiknya,” kata Edwil.

“Mari sama-sama kita songsong pesta demokrasi ini dengan riang gembira dan mendukung agar pelaksanaan pemilu berlangsung dengan aman dan damai serta saling menjaga persatuan dan kesatuan demi keutuhan bangsa,” imbuh Edwil.(*)

 

Tags: HeadlinemigasMinyakPemilu 2024Pertamina
ShareTweetSendShareSend

Berita Lainnya

Daerah

Disporapar Matangkan Balikpapan Fest 2025, Target 40 Ribu Pengunjung

3 November 2025 16:56
Daerah

Telkomsel & OpenAI Hadirkan Promo Bundel ChatGPT Go yang Lebih Terjangkau

3 November 2025 16:32
Daerah

Balikpapan Dukung Gerakan Donor Darah Nasional, 150 Kantong Terkumpul di RS Kanujoso

3 November 2025 15:05
Daerah

Pemkot Balikpapan Perketat Penertiban Parkir Liar di Kawasan Strategis

3 November 2025 13:05
Menuju Kota Hijau, Balikpapan Tekankan Industri Tanpa Limbah Berbahaya
Daerah

Menuju Kota Hijau, Balikpapan Tekankan Industri Tanpa Limbah Berbahaya

3 November 2025 11:19
RAN Guncang Tarakan! “Dekat di Hati” Jadi Penutup Spektakuler Karya Kreatif Benuanta 2025
Ekonomi

RAN Guncang Tarakan! “Dekat di Hati” Jadi Penutup Spektakuler Karya Kreatif Benuanta 2025

3 November 2025 09:17
Next Post

Napi WNA Asal Pakistan Kabur saat Rawat Inap di RSUD Nunukan

Sekdaprov Minta Perangkat Daerah Kebut Laporan Keuangan Daerah Tahun 2023

Bupati Syarwani Ajak Sukseskan Pemilu Serentak 14 Februari 2024

Discussion about this post

Ikuti Kami

Ikuti Kami

Berita Terlaris

  • Warga Tawarkan Damai Jual Lahan Rp500 Ribu per Meter, PT PRI Pilih Jalur Appraisal

    Warga Tawarkan Damai Jual Lahan Rp500 Ribu per Meter, PT PRI Pilih Jalur Appraisal

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • “Anak Sekecil Itu Disuruh Jadi Wapres”

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Kado Sumpah Pemuda, Pemkot Tarakan Apresiasi 21 Tokoh Muda Inspiratif Tahun 2025

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Mediasi Harga Lahan Buntu, DPRD Tarakan Dorong PT. PRI-Warga Buka Dialog Terbuka

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Diskusi Akal Sehat di Kaltara: Rocky Gerung Tantang Aktivis Lokal Jadi Agen Perubahan Global

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Fokus Borneo

Ikuti Kami

Rubrik

  • Advetorial
  • Daerah
  • Derap Nusantara
  • Ekonomi
  • Energi
  • Fokus
  • Hiburan
  • IKN
  • KPH Tarakan
  • Kriminal
  • Kuliner
  • Nasional
  • Olah Raga
  • Opini
  • Otomotif
  • Parlemen
  • Pemkab Bulungan
  • Pemkab Malinau
  • Pemkab Nunukan
  • Pemkab Tana Tidung
  • Pemkot Balikpapan
  • Pemkot Tarakan
  • Pemprov Kaltara
  • Pendidikan
  • Politik
  • Sosial Budaya
  • TNI Polri
  • Travel
  • Video

Recent News

Pengemudi Online Dorong Kerja Sama dengan Bandara dan Pelabuhan

3 November 2025 21:38

Kasdam VI/Mulawarman Tutup Pelatihan KKRI 2025, Tanamkan Semangat Bela Negara di Kalangan Pelajar

3 November 2025 21:35
  • About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP

No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
    • Kuliner
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP