Menu

Mode Gelap

Daerah · 17 Mei 2024 14:59 WITA ·

Bupati Ibrahim Ali Buka Olimpiade Olahraga Siswa Nasional Jenjang SD/SMP


					 Bupati Tana Tidung Ibrahim Ali membuka kegiatan Olimpiade Olahraga Siswa Nasional (O2SN) jenjang pendidikan Dasar SD/SMP Tahun 2024 di RTH H. Joesoef Abdullah, Rabu (16/5/2024). 

Perbesar

Bupati Tana Tidung Ibrahim Ali membuka kegiatan Olimpiade Olahraga Siswa Nasional (O2SN) jenjang pendidikan Dasar SD/SMP Tahun 2024 di RTH H. Joesoef Abdullah, Rabu (16/5/2024).

TANA TIDUNG – Bupati Tana Tidung Ibrahim Ali membuka kegiatan Olimpiade Olahraga Siswa Nasional (O2SN) jenjang pendidikan Dasar SD/SMP Tahun 2024 di RTH H. Joesoef Abdullah, Rabu (16/5/2024).

Kegiatan O2SN diikuti siswa-siswi berprestasi dari masing-masing sekolah SD dan SMP se-Kabupaten Tana Tidung.

Dalam sambutannya Bupati Tana Tidung menyampaikan bahwa dengan adanya kegiatan pelaksanaan O2SN saat Ini memberikan nuansa yang sangat melekat tentang pentingnya pengembangan yang berpotensi serta kreativitas siswa.

Diantara sekian banyak siswa tentu ada yang memiliki bakat dalam berolahraga yang apabila diarahkan serta dilatih terus dikembangkan akan terlihat bakat, putra putri yang berprestasi yang baik, tentu bisa membanggakan Kabupaten Tana Tidung.

“Pentingnya kita melihat dan mendidik anak-anak bangsa khususnya putra putri siswa Indonesia yang ada di Kabupaten Tana Tidung, yang dapat menunjukkan bakat dalam berolahraga dan akan menjadi generasi penerus dalam berolahraga. Dan harapan kita semua kelak agar bisa bertanding sampai internasional, Insya Allah,” katanya.

Kegiatan pembukaan O2SN dihadiri, Asisten, Kepala OPD, Ketua TP PKK Kabupaten Tana Tidung, serta para official O2SN. Adapun Tema O2SN Tahun ini “Merdeka Berprestasi Talenta Olahraga Menginspirasi”.

Adapun Peserta O2SN yaitu ;
SD : 44 orang
SMP : 26 orang
Bulutangkis SD : 35 orang
Bulutangkis SMP : 23 Orang
Karate SD dan SMP : 17 orang
Pancasilat SD dan SMP : 20 Orang
Renang SD : 27 orang
Renang SMP : 15 orang(her/Iik)

Artikel ini telah dibaca 91 kali

blank badge-check

Redaksi

blank blank blank blank
Baca Lainnya

Anggota Komisi IV DPRD Kaltara Supa’ad Konsen Perjuangkan Peningkatan Beasiswa Pendidikan

5 Desember 2024 - 10:02 WITA

blank

Pembahasan Raperda Perbukuan dan Literasi Tidak Ada Titik Temu, Ini Saran Vamelia

5 Desember 2024 - 09:53 WITA

blank

Gelar Studi Inovasi, Pemkab Tana Tidung Gandeng KB TK Khadijah Surabaya

5 Desember 2024 - 07:44 WITA

blank

Menginginkan Ada Peningkatan Jalan, Permintaan Warga Desa Salimbatu Jadi Atensi Hamka

4 Desember 2024 - 20:28 WITA

blank

Warga Tanjung Pasir Ngadu Jalan Rusak ke Anggota DPRD Kaltara Yancong

4 Desember 2024 - 19:17 WITA

blank

Gubernur Zainal Serahkan Penghargaan Lingkungan Hidup 2024

4 Desember 2024 - 19:05 WITA

blank
Trending di Daerah