• About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
Fokus Borneo
Advertisement
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
Fokus Borneo
No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini
Home Daerah

Sesuai SKB 4 Menteri, Belajar Tatap Muka SMA/SMK Tunggu Zona Hijau

by Redaksi
5 Agustus 2020 18:31
in Daerah, Fokus
A A
0
Disdikbud Kaltara, UNBK di Tarakan Lancar

Pesert UNBK di SMK N 1 Tarakan sebelum PSBB di Tarakan. poto: fokusborneo.com

TARAKAN – Kepala cabang Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Kaltara wilayah Tarakan, Akhmad Yani mengatakan kegiatan belajar mengajar tatap muka di sekolah akan dilaksanakan sesuai dengan aturan yakni surat keputusan bersama 4 Menteri.

“Kami dari Pemerintah provinsi, dinas pendidikan provinsi, besama dengan cabang, bersama unsur pengawas ada diskusi kita secara intensif, ada langkah – langkah yang harus diambil dalam pelaksanaan tatap muka,” terang Akhmad Yani, Selasa (4/8/2020).

Baca Juga

Disporapar Matangkan Balikpapan Fest 2025, Target 40 Ribu Pengunjung

Telkomsel & OpenAI Hadirkan Promo Bundel ChatGPT Go yang Lebih Terjangkau

Balikpapan Dukung Gerakan Donor Darah Nasional, 150 Kantong Terkumpul di RS Kanujoso

Polres Nunukan Amankan Pelaku Curat di Selisun

Akhmad Yani tegaskan, semua merujuk pada surat keputusan bersama (SKB) 4 Menteri, secara garis besar sekolah tatap muka berlangsung jika masuk zona hijau. Kemudian sekolah yang ada sudah mengisi daftar periksa pada dapodik.

“Rujukan jelas, SKB 4 Menteri untuk semua pendidikan di wilayah NKRI negeri dan swasta termasuk Kemenag, SKB 4 menteri yakni Menteri Pendidikan, Meteri Agama, Menteri Kesehatan, dan Menteri Dalam Negeri,” urainya.

Sampai saat ini untuk sekolah tingkat SMA/MA/SMK/Sederajat belum ada komunikasi, Tarakan sendiri belum ditetapkan zona hijau.

“Jika Tarakan ditetapkan zona hijau, wilayah Provinsi, Kabupaten dan Kota akan menyesuaikan di lapangan, misal Tarakan zona hijau duluan, bisa terjadi sekolah di Tarakan berlangsung lebih dulu (sekolah menengah atas),” bebernya.

Tentu saja harus ada rekomendasi gugus tugas Kabupaten atau Kota maupun Provinsi, untuk protokol kesehatan otomatis dijalankan.

“Tidak hanya masa transisi, lepas masa transisi itu kita masuk pola kehidupan baru tetap protokol kesehatan,” imbuhnya.

Pelaksanaan proses tatap muka akan diatur Dinas Pendidikan dan Satuan Pendidikan. Ada beberapa ketentuan yang harus dijalankan selama tatap muka berlangsung.

“Tatap muka tidak sekaligus satu rombel, tidak ada jam istirahat sekolah, siswa membawa makanan dan minuman sendiri, kantin tidak diperkenankan buka,” tegasnya.

Baca Juga:

  • Jika Sekolah SMP Siap Minggu Depan Tatap Muka Akan Dibuka

Selain itu jika ada orang tua diperbolehkan tidak mengijinkan anaknya tidak tatap muka, bahkan satuan Pendidikan bersama komite, pengawas dan orang tua sepakat tidak masuk sekolah juga diperbolehkan. (wic/iik)

Tags: Akhmad YaniborneoDinas PendidikanDisdik provinsi kaltaraFBfokusborneoKalimantanKemenagMAMendagriPaket CSederjatsekolahSMASMKtatap muka
ShareTweetSendShareSend

Berita Lainnya

Daerah

Disporapar Matangkan Balikpapan Fest 2025, Target 40 Ribu Pengunjung

3 November 2025 16:56
Daerah

Telkomsel & OpenAI Hadirkan Promo Bundel ChatGPT Go yang Lebih Terjangkau

3 November 2025 16:32
Daerah

Balikpapan Dukung Gerakan Donor Darah Nasional, 150 Kantong Terkumpul di RS Kanujoso

3 November 2025 15:05
Fokus

Polres Nunukan Amankan Pelaku Curat di Selisun

3 November 2025 12:33
Menuju Kota Hijau, Balikpapan Tekankan Industri Tanpa Limbah Berbahaya
Daerah

Menuju Kota Hijau, Balikpapan Tekankan Industri Tanpa Limbah Berbahaya

3 November 2025 11:19
Daerah

Khairul: Usulan Pengalihan Aset Polsek Tarakan Tengah Sudah Lama Diajukan

3 November 2025 06:30
Next Post

Dokter Devi: Insya Allah Bisa Zona Hijau

Pemprov Wacanakan Bangun Gudang Beku

Pemprov Wacanakan Bangun Gudang Beku

Danrem 092/Maharajalila Pimpin Upacara Serah Terima Jabatan Dandim 0910/Malinau

Danrem 092/Maharajalila Pimpin Upacara Serah Terima Jabatan Dandim 0910/Malinau

Discussion about this post

Ikuti Kami

Ikuti Kami

Berita Terlaris

  • Warga Tawarkan Damai Jual Lahan Rp500 Ribu per Meter, PT PRI Pilih Jalur Appraisal

    Warga Tawarkan Damai Jual Lahan Rp500 Ribu per Meter, PT PRI Pilih Jalur Appraisal

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • “Anak Sekecil Itu Disuruh Jadi Wapres”

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Kado Sumpah Pemuda, Pemkot Tarakan Apresiasi 21 Tokoh Muda Inspiratif Tahun 2025

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Mediasi Harga Lahan Buntu, DPRD Tarakan Dorong PT. PRI-Warga Buka Dialog Terbuka

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Diskusi Akal Sehat di Kaltara: Rocky Gerung Tantang Aktivis Lokal Jadi Agen Perubahan Global

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Fokus Borneo

Ikuti Kami

Rubrik

  • Advetorial
  • Daerah
  • Derap Nusantara
  • Ekonomi
  • Energi
  • Fokus
  • Hiburan
  • IKN
  • KPH Tarakan
  • Kriminal
  • Kuliner
  • Nasional
  • Olah Raga
  • Opini
  • Otomotif
  • Parlemen
  • Pemkab Bulungan
  • Pemkab Malinau
  • Pemkab Nunukan
  • Pemkab Tana Tidung
  • Pemkot Balikpapan
  • Pemkot Tarakan
  • Pemprov Kaltara
  • Pendidikan
  • Politik
  • Sosial Budaya
  • TNI Polri
  • Travel
  • Video

Recent News

Kapolda Kaltara Terima Kunjungan Silaturahmi Kajati Kaltara

3 November 2025 19:18

Kontrak Pembangunan Kawasan Legislatif dan Yudikatif IKN Resmi Ditandatangani

3 November 2025 18:46
  • About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP

No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
    • Kuliner
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP