• About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
Fokus Borneo
Advertisement
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
    • Kementrian ATR/BPN
    • Kantah Kota Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
    • Kementrian ATR/BPN
    • Kantah Kota Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
Fokus Borneo
No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini
Home Daerah

Sinergi Bersama Lintas Sektoral Percepat Pembangunan Desa di Kaltara

by Redaksi
18 Januari 2022 15:31
in Daerah, Pemprov Kaltara
A A

Foto : Dkisp Kaltara

0
VIEWS

Tanjung Selor – Sebagai langkah percepatan dalam membangun desa, Pemerintah Provinsi Kalimantan Utara (Pemprov Kaltara) melalui Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa (DPMD) menggelar rapat sinergitas antara pemerintah dengan pihak ketiga yang diselenggarakan di Ruang Rapat Kantor Gubernur, Selasa (18/1).

Rapat yang dibuka oleh Gubernur Kaltara, Zainal A. Paliwang ini dihadiri oleh Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat, Tenaga Ahli Kementerian Desa, Daerah Tertinggal dan Transmigrasi Kaltara, beberapa kepala Perangkat Daerah Provinsi Kaltara, dan Kepala DPMD Kabupaten Bulungan, serta mengundang seluruh mitra kerja pemerintah provinsi, baik dari perusahaan telekomunikasi, tambang, perkebunan, perbankan, perguruan tinggi, serta organisasi terkait.

Baca Juga

Gubernur Kaltara Zainal Raih The Best Governor 2026

Tingkatkan Layanan Menjelang Ramadan, Perumda Tirta Alam Tarakan Perkuat Infrastruktur Pompa

Kolaborasi Sekolah Alam dan Pemkot Balikpapan Dorong Pendidikan Karakter Berbasis Alam

Bupati Tana Tidung Tekankan Peran KORMI, Wakil Bupati Resmi Pimpin KORMI KTT

Kepala DPMD Kaltara, Edy Suharto mengatakan kolaborasi yang dilakukan oleh pemprov, pemda, perusahaan serta para akademisi diharapkan dapat membantu Gubernur dalam pembangunan masyarakat desa di Kaltara.

“Pada hari ini kami mencoba terobosan dengan mengundang perusahaan-perusahaan untuk bersama membangun desa dan menyejahterakan masyarakat di desa,” ungkapnya.

Edy juga memaparkan dari 447 desa yang ada di Kaltara, terdapat lebih dari 200 desa yang masih berada dalam status tertinggal, sisanya berada dalam status desa mandiri, desa berkembang, dan desa maju yang tentu saja memiliki angka yang jauh lebih kecil dibandingkan desa tertinggal.

“Oleh karena itu, menjadi tanggung jawab kita bagaimana desa-desa yang tertinggal bisa berubah menjadi desa yang berkembang, maju, serta mandiri,” ujarnya.

Gubernur Zainal pun mendukung terobosan yang di lakukan oleh DPMD dalam merangkul mitra kerja pemerintah demi meningkatkan kualitas dan mutu hidup masyarakat desa. Lebih lanjut Ia menambahkan bahwa pembangunan desa ini harus berkelanjutan.

“Pembangunan desa dan pemberdayaan masyarakat desa harus dilakukan dengan tetap memperhatikan tujuan pembangunan desa yang berkelanjutan, merujuk pada pedoman umum pembangunan desa dan pemberdayaan masyarakat desa yang diatur dalam peraturan Menteri Desa,” jelasnya.

Terakhir, Zainal juga berharap lewat kolaborasi ini dapat membentuk dan mengaktifkan Badan Usaha Milik Desa (BUMDES), agar desa dapat memiliki profit untuk membangun desa secara mandiri.

“Dengan percepatan pembangunan desa melalui pola kerjasama kemitraan Provinsi Kaltara, semoga cita-cita untuk mewujudkan Kaltara yang Berubah, Maju, dan Sejahtera dapat segera kita capai,” pungkasnya.

Sebagai Informasi, DPMD turut melahirkan inovasi dalam pelaksanaan kolaborasi untuk pembangunan desa, salah satunya inovasi Revitalisasi, Integrasi, dan Pos Pelayanan Terpadu Kaltara serta inovasi Kolaborasi Pembangunan Desa Berbasis Indeks Desa Membangun. (gg/dkispkaltara)

Tags: borneoBUMDesDesaDinas Pemberdayaan Masyarakat DesaDPMDFbFokusborneofokusborneoKaltaraPemprov Kaltara

Berita Lainnya

Daerah

Gubernur Kaltara Zainal Raih The Best Governor 2026

31 Januari 2026 10:06
Tingkatkan Layanan Menjelang Ramadan, Perumda Tirta Alam Tarakan Perkuat Infrastruktur Pompa
Daerah

Tingkatkan Layanan Menjelang Ramadan, Perumda Tirta Alam Tarakan Perkuat Infrastruktur Pompa

30 Januari 2026 14:05
Daerah

Kolaborasi Sekolah Alam dan Pemkot Balikpapan Dorong Pendidikan Karakter Berbasis Alam

30 Januari 2026 11:48
Bupati Tana Tidung Tekankan Peran KORMI, Wakil Bupati Resmi Pimpin KORMI KTT
Daerah

Bupati Tana Tidung Tekankan Peran KORMI, Wakil Bupati Resmi Pimpin KORMI KTT

30 Januari 2026 11:42
Tinjau Banhub Kaltara, Sekprov Fokuskan Peningkatan Layanan dan PAD
Daerah

Tinjau Banhub Kaltara, Sekprov Fokuskan Peningkatan Layanan dan PAD

30 Januari 2026 10:47
Daerah

Gubernur Kaltara Ajak TVRI Bersinergi Sukseskan Kick Off Piala Dunia 2026

29 Januari 2026 19:15
Next Post

Gedung KNPI KTT Akan Dimanfaatkan untuk Galeri UMKM

Suarakan Kesejahteraan Perawat, DPW PPNI Kaltara Temui Gubernur Zainal

RUU TPKS Sah Jadi Inisiatif DPR, Puan Minta Presiden Segera Kirim Surpres

RUU TPKS Sah Jadi Inisiatif DPR, Puan Minta Presiden Segera Kirim Surpres

Discussion about this post

Ikuti Kami

Ikuti Kami
  • Karantina Kaltim Gagalkan Penyelundupan 2.865 Burung Asal Sulawesi di Pelabuhan Semayang

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Karantina Kaltim Musnahkan Ribuan Bangkai Burung Hasil Penyelundupan

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Kisah Zidane, Mahasiswa Kedokteran UBT dari Perbatasan Tembus Ketatnya Beasiswa Sobat Bumi

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Mubes VII PDKT di IKN, Wagub Kaltara Tekankan Persatuan dan Budaya

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Aksi Penipuan Catut Nama Bupati Tana Tidung, Masyarakat Diminta Hati-Hati

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Fokus Borneo

Ikuti Kami

Rubrik

  • Advetorial
  • Daerah
  • Derap Nusantara
  • Ekonomi
  • Energi
  • Fokus
  • Hiburan
  • IKN
  • Kantah Kota Balikpapan
  • Kementrian ATR/BPN
  • KPH Tarakan
  • Kriminal
  • Kuliner
  • Nasional
  • Olah Raga
  • Opini
  • Otomotif
  • Parlemen
  • Pemkab Bulungan
  • Pemkab Malinau
  • Pemkab Nunukan
  • Pemkab Tana Tidung
  • Pemkot Balikpapan
  • Pemkot Tarakan
  • Pemprov Kaltara
  • Pendidikan
  • Politik
  • Sosial Budaya
  • TNI Polri
  • Travel
  • Video

Recent News

Polresta Bulungan Amankan Peringatan Harlah NU ke-103 di Tanjung Palas Utara

Polresta Bulungan Amankan Peringatan Harlah NU ke-103 di Tanjung Palas Utara

31 Januari 2026 16:22
Dukung Ketahanan Pangan dan Asta Cita, Polresta Bulungan Bersama Polsek Jajaran Gencarkan Penanaman Jagung

Dukung Ketahanan Pangan dan Asta Cita, Polresta Bulungan Bersama Polsek Jajaran Gencarkan Penanaman Jagung

31 Januari 2026 16:20
  • About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP

error: Content is protected !!
No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • Kementrian ATR/BPN
    • Kantah Kota Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
    • Kuliner
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP