• About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
Fokus Borneo
Advertisement
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
    • Kementrian ATR/BPN
    • Kantah Kota Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
    • Kementrian ATR/BPN
    • Kantah Kota Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
Fokus Borneo
No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini
Home Daerah

Pendidikan dan Lingkungan Jadi Sorotan di Reses Akbar Ali di Nunukan

by Redaksi
4 Desember 2024 15:07
in Daerah, Parlemen, Politik
A A

Anggota DPRD Kaltara Akbar Ali reses di Dapilnya Kabupaten Nunukan. (Foto: Ist)

0
VIEWS

NUNUKAN – Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kalimantan Utara (Kaltara) H. Akbar Ali melaksanakan reses perdananya di Kabupaten Nunukan. Akbar mengucapkan terima kasih kepada Masyarakat Kabupaten Nunukan yang sudah memberikan hak suaranya pada pemilu legislatif lalu, sehingga ia bisa duduk sebagai perwakilan rakyat dari Nunukan di DPRD Provinsi Kaltara.

“Untuk reses pertama saya ini, saya melakukan penjaringan aspirasi di lima titik yang ada di Kecamatan Nunukan,” ungkap Akbar di akhir November.

Baca Juga

Atasi Over Kapasitas, Lapas Tarakan Laksanakan Operasi Pemindahan Warga Binaan

Ketua DPRD Kaltara Terima LHP BPK, Fokus pada Pengelolaan Lingkungan Sektor Pertambangan

DPRD Kaltara Pastikan 8 Raperda Prioritas Dikawal Ketat Hingga Tuntas

Tancap Gas di Awal Tahun, DPRD Kaltara Targetkan Regulasi yang Pro-Rakyat

Diungkapkannya, dalam reses yang dilaksanakannya, Akbar mengatakan banyak hal yang di keluhkan oleh masyarakat, baik itu dari bidang pendidikan, Infrastruktur dan kondisi lingkungan. Seperti yang disampaikan oleh masyarakat Kelurahan Nunukan Timur yang mengeluhkan terkait masalah pendidikan dengan sistem zonasi. Masyarakat mengeluh dengan keadaan ini karena di wilayah Nunukan Timur tidak ada sekolah tingkat SMP dan SMA atau sederajatnya.

“Jadi artinya jika harus mengikuti sistem zonasi, anak-anak yang berada di Kelurahan Nunukan Timur ini sulit untuk masuk ke sekolah SMP atau SMA, SMK yang berstatus Negeri karena tidak ada sekolah di sana,” ungkapnya.

Akbar menjelaskan, terkait sistem zonasi ini tengah menjadi pembahasan baik di pusat maupun di daerah. Bahkan, ia juga mengatakan jika terkait sistem zonasi di bidang pendidikan ini sudah dibahas oleh Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka.

“Terkait keluhan masyarakat ini saya akan segera tindak lanjuti. Kita akan lakukan koordinasi dengan kepada Dinas Pendidikan Nunukan untuk persoalan zonasi SMP kemudian untuk persoalan tidak adanya SMA, SMK di Kelurahan Nunukan Timur ini akan kita koordinasikan dengan Dinas Pendidikan Provinsi Kaltara,” terangnya.

Kemudian yang dikeluhkan masyarakat, khususnya yang tinggal di wilayah pesisir mengeluhkan masalah lingkungan akibat banyaknya sampah-sampah botol bekas budidaya rumput laut yang mengotori kolong-kolong rumah warga pesisir yg membuat pandangan tidak elok dan menimbulkan penyakit.

Untuk menindaklanjuti aspirasi dan keluhan masyarakat ini, Akbar mengatakan jika sebagai perwakilan rakyat ia akan melakukan koordinasi dengan dinas terkait baik yang ada di Kabupaten Nunukan maupun Pemerintah Provinsi Kaltara untuk mencari solusi terkait persoalan yang dihadapi oleh masyarakat Kabupaten Nunukan.

“Tentu ini sudah menjadi kewajiban dan tanggung jawab saya untuk menindaklanjuti apa yang menjadi aspirasi dari masyarakat kita. Saya akan mengagendakan untuk melakukan peninjauan lapangan kemudian berkoordinasi dengan dinas terkait, kemudian terkait Infrastruktur sudah masuk dalam agenda kita dan Insya Allah akan segera di laksanakan,” pungkasnya.(**)

Tags: Berita ParlemenDPRDDPRD KaltaraH. Akbar AliHeadlinePendidikan dan Lingkungan

Berita Lainnya

Atasi Over Kapasitas, Lapas Tarakan Laksanakan Operasi Pemindahan Warga Binaan
Daerah

Atasi Over Kapasitas, Lapas Tarakan Laksanakan Operasi Pemindahan Warga Binaan

28 Januari 2026 11:06
Ketua DPRD Kaltara Terima LHP BPK, Fokus pada Pengelolaan Lingkungan Sektor Pertambangan
Parlemen

Ketua DPRD Kaltara Terima LHP BPK, Fokus pada Pengelolaan Lingkungan Sektor Pertambangan

27 Januari 2026 21:13
DPRD Kaltara Pastikan 8 Raperda Prioritas Dikawal Ketat Hingga Tuntas
Parlemen

DPRD Kaltara Pastikan 8 Raperda Prioritas Dikawal Ketat Hingga Tuntas

27 Januari 2026 20:56
Tancap Gas di Awal Tahun, DPRD Kaltara Targetkan Regulasi yang Pro-Rakyat
Parlemen

Tancap Gas di Awal Tahun, DPRD Kaltara Targetkan Regulasi yang Pro-Rakyat

27 Januari 2026 20:34
Daerah

Enam Korban Kecelakaan Truk di Kapal Dharma Kartika IX Berhasil Dievakuasi

27 Januari 2026 19:44
Daerah

Kecelakaan di Dek Kapal KM. Dharma Kartika IX, Satu Tewas dan Tiga Luka-luka

27 Januari 2026 17:04
Next Post

Wali Kota Award 2024, Anugerah Bagi Insan Pendidikan di Balikpapan

Apresiasi Guru dan Tenaga Pendidikan, Pemkot Balikpapan Ganjar Penghargaan Wali Kota Award 2024

Resmikan Job Fair, Pemprov Dorong Penurunan Angka Pengangguran di Kaltara

Discussion about this post

Ikuti Kami

Ikuti Kami
  • Karantina Kaltim Gagalkan Penyelundupan 2.865 Burung Asal Sulawesi di Pelabuhan Semayang

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Karantina Kaltim Musnahkan Ribuan Bangkai Burung Hasil Penyelundupan

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Kisah Zidane, Mahasiswa Kedokteran UBT dari Perbatasan Tembus Ketatnya Beasiswa Sobat Bumi

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Satu Ekor Buaya di Embung Persemaian Berhasil Ditangkap, Diduga Masih Ada Predator Lain Berkeliaran

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Mubes VII PDKT di IKN, Wagub Kaltara Tekankan Persatuan dan Budaya

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Fokus Borneo

Ikuti Kami

Rubrik

  • Advetorial
  • Daerah
  • Derap Nusantara
  • Ekonomi
  • Energi
  • Fokus
  • Hiburan
  • IKN
  • Kantah Kota Balikpapan
  • Kementrian ATR/BPN
  • KPH Tarakan
  • Kriminal
  • Kuliner
  • Nasional
  • Olah Raga
  • Opini
  • Otomotif
  • Parlemen
  • Pemkab Bulungan
  • Pemkab Malinau
  • Pemkab Nunukan
  • Pemkab Tana Tidung
  • Pemkot Balikpapan
  • Pemkot Tarakan
  • Pemprov Kaltara
  • Pendidikan
  • Politik
  • Sosial Budaya
  • TNI Polri
  • Travel
  • Video

Recent News

Kapolres Tarakan Pimpin Upacara Penganugerahan Satyalancana Pengabdian dan Pemberian Reward Personel

Kapolres Tarakan Pimpin Upacara Penganugerahan Satyalancana Pengabdian dan Pemberian Reward Personel

28 Januari 2026 11:10
Atasi Over Kapasitas, Lapas Tarakan Laksanakan Operasi Pemindahan Warga Binaan

Atasi Over Kapasitas, Lapas Tarakan Laksanakan Operasi Pemindahan Warga Binaan

28 Januari 2026 11:06
  • About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP

error: Content is protected !!
No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • Kementrian ATR/BPN
    • Kantah Kota Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
    • Kuliner
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP