• About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
Fokus Borneo
Advertisement
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
Fokus Borneo
No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini
Home Daerah

Taman Sedulun Bakal Dikembangkan jadi Objek Wisata Menarik di Tana Tidung

by Redaksi
27 Maret 2025 20:46
in Daerah, Pemkab Tana Tidung, Travel
A A
0

Taman Sedulun Kabupaten Tana Tidung

TANA TIDUNG, – Taman Limbu Sedulun, salah satu wisata di Tana Tidung yang diharapkan bisa menarik perhatian para investor maupun wisatawan lokal dan luar Bumi Upun Taka.

Bupati Tana Tidung, Ibrahim Ali mengatakan pihaknya sudah menggelontorkan anggaran dari APBD di Taman Limbu Sedulun yang berada di Kecamatan Sesayap tersebut.

Baca Juga

Efisiensi Anggaran Arah Pembangunan Bulungan Tahun 2026

Pengemudi Online Dorong Kerja Sama dengan Bandara dan Pelabuhan

Pendapatan Transfer Menurun, Pemkab Bulungan Siapkan Strategi Fiskal Baru

Disporapar Matangkan Balikpapan Fest 2025, Target 40 Ribu Pengunjung

“Saya sudah perintahkan teman-teman Dinas Lingkungan Hidup (DLH). Itukan yang kerjakan dulu teman-teman Dinas PUPR (Pekerjaan Umum dan Pemukiman Rakyat), kemudian aset itu diserahkan ke Diparpora atau DLH begitu,” ujarnya.

Setelah diserahkan, pihaknya sudah meminta agar tidak ada aset yang terbengkalai atau tidak termanfaatkan dengan baik.

“Kita akan menginventarisir kembali, supaya ada tempat objek wisata di Tana Tidung. Jadi, tidak ada aset yang tidak terfungsikan dengan baik,” tandasnya.

Meski ia mengakui secara kasat mata sudah terlihat Taman Limbu Sedulun dikemas dengan baik, tidak hanya untuk masyarakat Tana Tidung tetapi pendatang yang mencari objek wisata baru.

“Kita konsentrasi kok untuk tempat wisata seperti Ruang Terbuka Hijau (RTH) Joesoef Abdullah yang menjadi ikon Tana Tidung, bahkan juga air mancur hanya ada satu di Kaltara,” ungkapnya.

Ia menambahkan, pengembangan Taman Sedulun juga perlu waktu panjang serta biaya. Membuat suatu rencana, kata dia harus terukur dan melihat kebutuhan.

Jika ternyata kebutuhan ekonomi sudah menggerakkan, bisa dimungkinkan untuk pengembangan lebih lanjut di objek wisata tersebut.

“Kalau misalnya kita buat Kulteka, ekonominya tidak terlalu bergerak ya sama juga bohong,” tegasnya. (hr)

Tags: Berita Tana TidungHeadlineTaman SedulunWisata Tana Tidung
ShareTweetSendShareSend

Berita Lainnya

Efisiensi Anggaran Arah Pembangunan Bulungan Tahun 2026
Daerah

Efisiensi Anggaran Arah Pembangunan Bulungan Tahun 2026

4 November 2025 07:35
Travel

Pengemudi Online Dorong Kerja Sama dengan Bandara dan Pelabuhan

3 November 2025 21:38
Daerah

Pendapatan Transfer Menurun, Pemkab Bulungan Siapkan Strategi Fiskal Baru

3 November 2025 19:38
Daerah

Disporapar Matangkan Balikpapan Fest 2025, Target 40 Ribu Pengunjung

3 November 2025 16:56
Daerah

Telkomsel & OpenAI Hadirkan Promo Bundel ChatGPT Go yang Lebih Terjangkau

3 November 2025 16:32
Daerah

Balikpapan Dukung Gerakan Donor Darah Nasional, 150 Kantong Terkumpul di RS Kanujoso

3 November 2025 15:05
Next Post

354 Bintara Remaja Resmi Dilantik: Awal Perjalanan Prajurit Tangguh Angkatan Darat

Dandim 0914/Tnt dan Kapolres Tana Tidung Tinjau Pos Ketupat Kayan, Pastikan Arus Mudik dan Balik Aman

Pastikan Kelancaran Mudik, Wagub Bersama Kapolda Kaltara Cek Kesiapan Pos Pelayanan Terpadu 

Discussion about this post

Ikuti Kami

Ikuti Kami

Berita Terlaris

  • Warga Tawarkan Damai Jual Lahan Rp500 Ribu per Meter, PT PRI Pilih Jalur Appraisal

    Warga Tawarkan Damai Jual Lahan Rp500 Ribu per Meter, PT PRI Pilih Jalur Appraisal

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • “Anak Sekecil Itu Disuruh Jadi Wapres”

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Kado Sumpah Pemuda, Pemkot Tarakan Apresiasi 21 Tokoh Muda Inspiratif Tahun 2025

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Mediasi Harga Lahan Buntu, DPRD Tarakan Dorong PT. PRI-Warga Buka Dialog Terbuka

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Diskusi Akal Sehat di Kaltara: Rocky Gerung Tantang Aktivis Lokal Jadi Agen Perubahan Global

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Fokus Borneo

Ikuti Kami

Rubrik

  • Advetorial
  • Daerah
  • Derap Nusantara
  • Ekonomi
  • Energi
  • Fokus
  • Hiburan
  • IKN
  • KPH Tarakan
  • Kriminal
  • Kuliner
  • Nasional
  • Olah Raga
  • Opini
  • Otomotif
  • Parlemen
  • Pemkab Bulungan
  • Pemkab Malinau
  • Pemkab Nunukan
  • Pemkab Tana Tidung
  • Pemkot Balikpapan
  • Pemkot Tarakan
  • Pemprov Kaltara
  • Pendidikan
  • Politik
  • Sosial Budaya
  • TNI Polri
  • Travel
  • Video

Recent News

Bea Cukai Tarakan Musnahkan Ribuan Rokok, Miras dan Pakaian Bekas Ilegal

4 November 2025 12:03
DPRD Kaltara Dukung Penguatan Pengawasan Pemilu

KKB 2025, Ketua DPRD Kaltara Tekankan Ajang Promosi Produk UMKM

4 November 2025 11:36
  • About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP

No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
    • Kuliner
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP