• About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
Fokus Borneo
Advertisement
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
Fokus Borneo
No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini
Home Daerah

Investasi di Balikpapan, Peluang yang Tidak Boleh Dilewatkan

by Redaksi
19 Mei 2025 16:45
in Daerah, Pemkot Balikpapan
A A
0

Wakil Wali Kota Balikpapan Bagus Susetyo

BALIKPAN – Kota Beriman, sebutan lain Kota Balikpapan terus menunjukkan potensinya sebagai pusat pertumbuhan baru di Kalimantan Timur.

Wakil Wali Kota (Wawali) Balikpapan Bagus menyampaikan kota ini memiliki potensi besar untuk dikembangkan lebih lanjut, terutama dalam sektor pariwisata dan industri.

Baca Juga

BWS Kalimantan V Mulai Perbaikan Embung Binalatung

Pakar Hukum Abdul Rais Soroti Maraknya Sengketa Tanah di Balikpapan, Warga Diminta Teliti Sebelum Membeli

Dinas Pekerjaan Umum Balikpapan Gencar Perbaiki Jalan, Wujudkan Kenyamanan Warga Kota

Inspektorat Tana Tidung Pastikan Pembangunan Jembatan Sei Sebawang Berjalan Sesuai Aturan

Dalam sebuah forum bersama para pengembang yang tergabung dalam Real Estate Indonesia (REI), Bagus menyampaikan kota ini memiliki setidaknya 80 destinasi wisata yang bisa dikembangkan lebih lanjut.

“Kami ingin tawarkan juga kawasan industri Kariangau, rumah sakit modern, mal perdagangan, dan fasilitas wisata lainnya. Transaksi perdagangan di Balikpapan sudah cukup baik, dan ini bisa dikembangkan,” ungkap Bagus.

Menurutnya, pengembang anggota REI yang hadir dalam forum tersebut tidak hanya berfokus pada pembangunan perumahan, melainkan juga turut mengembangkan kawasan industri, hotel, rumah sakit, dan objek wisata.

“Mereka sudah terlibat di banyak proyek besar di berbagai kota. Di Kaltim sendiri sudah ada Citraland, Agung Podomoro, Sinarmasland. Bahkan ada yang sudah mulai mematangkan lahan di Samarinda dan Balikpapan,” jelasnya.

Bagus juga menekankan bahwa Kota Balikpapan terus berbenah dalam menyediakan kemudahan bagi para investor. Salah satunya melalui kehadiran Mal Pelayanan Publik (MPP), yang mempercepat proses perizinan usaha.

“Kita punya MPP. Di situ ada 21 instansi vertikal, 101 perizinan disatukan dalam satu tempat. Ini mempercepat semua proses perizinan,” katanya.

Pemerintah Kota, lanjutnya, berkomitmen menjadi mitra strategis yang memudahkan para pelaku usaha.

“Yang belum baik akan kita perbaiki. Yang sudah baik, kita tingkatkan. Prinsipnya, kami ingin jadi mitra yang memudahkan para investor,” ujar Bagus.

Selain itu, Bagus juga menyampaikan Kota Balikpapan memiliki potensi besar dalam pengembangan kawasan industri.

“Kita memiliki kawasan industri Kariangau yang sangat strategis dan dapat menjadi pusat produksi dan distribusi barang,” tuturnya.

Hal ini menandakan Kota Balikpapan siap menjadi pusat pertumbuhan baru di Kalimantan Timur. Serta menjadi pilihan investasi yang menarik bagi para pengembang dan investor.

Usai menghadiri rangkaian kegiatan di Balikpapan, seluruh peserta REI dijadwalkan akan menghadiri jamuan malam oleh Wali Kota Samarinda, Andi Harun, di Teras Samarinda. Keesokan harinya. Kegiatan akan dilanjutkan dengan kunjungan ke Ibu Kota Nusantara (IKN).

Disana, para pengembang akan menerima langsung paparan dari Kepala Otorita IKN terkait peluang investasi di kawasan pusat pemerintahan baru tersebut.

“Besok ke IKN, akan ada Kepala Otorita yang menyampaikan peluang investasinya. Kita harap Pak Presiden Prabowo bisa hadir juga. Info tadi dari Pak Gubernur, ada kemungkinan karena Kapolri juga datang,” tutup Bagus. (*)

 

Tags: BalikpapanborneoHeadlineIKNindustriInvestasiKalimantan TimurPariwisataPusat Pertumbuhan BaruREITrending
ShareTweetSendShareSend

Berita Lainnya

Daerah

BWS Kalimantan V Mulai Perbaikan Embung Binalatung

15 Oktober 2025 20:01
Daerah

Pakar Hukum Abdul Rais Soroti Maraknya Sengketa Tanah di Balikpapan, Warga Diminta Teliti Sebelum Membeli

15 Oktober 2025 17:25
Dinas Pekerjaan Umum Balikpapan Gencar Perbaiki Jalan, Wujudkan Kenyamanan Warga Kota
Daerah

Dinas Pekerjaan Umum Balikpapan Gencar Perbaiki Jalan, Wujudkan Kenyamanan Warga Kota

15 Oktober 2025 16:55
Daerah

Inspektorat Tana Tidung Pastikan Pembangunan Jembatan Sei Sebawang Berjalan Sesuai Aturan

15 Oktober 2025 16:21
15-19 Oktober Dilakukan Pemeliharaan Intek Embung Binalatung, Warga Dihimbau Menampung Air
Daerah

15-19 Oktober Dilakukan Pemeliharaan Intek Embung Binalatung, Warga Dihimbau Menampung Air

15 Oktober 2025 15:00
Daerah

Kolaborasi Pusat dan Daerah Percepat Penyediaan Hunian Layak di Kota Penyangga IKN

15 Oktober 2025 14:15
Next Post

Estafet Kepemimpinan, Wujud Loyalitas dan Pengabdian: Sertijab Pejabat Utama dan Tradisi Penerimaan-Pelepasan Warga Kodam VI/Mlw

Tingkatkan Mutu Pendidikan di Tana Tidung, melalui Program Sekolah Unggul Masuk Desa

Penuhi Pertamax Balikpapan, Pertamina Region Kalimantan Tambah Pasokan dari Samarinda

Penuhi Pertamax Balikpapan, Pertamina Region Kalimantan Tambah Pasokan dari Samarinda

Discussion about this post

Ikuti Kami

Ikuti Kami

Berita Terlaris

  • PSHT Turut Meriahkan Pawai Budaya, Bawa Ratusan Anggota Tampilkan Seni Bela Diri Tradisional

    PSHT Turut Meriahkan Pawai Budaya, Bawa Ratusan Anggota Tampilkan Seni Bela Diri Tradisional

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Permendagri 23/2024, BUMD Air Minum Wajib Kontribusi Layanan Publik Tidak Hanya Keuntungan

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • PDAM Tarakan Sambut Permendagri Baru, Gaji Direksi Hingga Pegawai Kini Berbasis Pendapatan

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Lestarikan Budaya Leluhur, Pemuda Pakuwaja Tarakan Tampilkan Ogoh-ogoh Semar di Pawai Iraw Tengkayu XIV

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Inspektorat Tana Tidung Pastikan Pembangunan Jembatan Sei Sebawang Berjalan Sesuai Aturan

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Fokus Borneo

Ikuti Kami

Rubrik

  • Advetorial
  • Daerah
  • Derap Nusantara
  • Ekonomi
  • Energi
  • Fokus
  • Hiburan
  • IKN
  • KPH Tarakan
  • Kriminal
  • Kuliner
  • Nasional
  • Olah Raga
  • Opini
  • Otomotif
  • Parlemen
  • Pemkab Bulungan
  • Pemkab Malinau
  • Pemkab Nunukan
  • Pemkab Tana Tidung
  • Pemkot Balikpapan
  • Pemkot Tarakan
  • Pemprov Kaltara
  • Pendidikan
  • Politik
  • Sosial Budaya
  • TNI Polri
  • Travel
  • Video

Recent News

Gerak Cepat Atasi Karhutla, Brimob Batalyon C Pelopor Turunkan Rantis AWC Padamkan Api di Tanah Grogot

15 Oktober 2025 22:01

Brimob Kaltim Temukan Potongan Tubuh Korban Buaya di Sungai Selok, Pencarian Dilanjutkan

15 Oktober 2025 21:28
  • About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP

No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
    • Kuliner
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP