• About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
Fokus Borneo
Advertisement
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
Fokus Borneo
No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini
Home Daerah

Dinas PU Balikpapan Rutin Bersihkan Saluran Air, Himbau Warga Tak Buang Sampah Sembarangan

by Redaksi
16 September 2025 18:42
in Daerah, Pemkot Balikpapan
A A
0

BALIKPAPAN ,Fokuborneo.com– Menghadapi ancaman banjir yang kerap terjadi di musim hujan, Dinas Pekerjaan Umum (PU) Kota Balikpapan terus memperkuat langkah antisipasi dengan rutin mengeruk saluran air. Sampah rumah tangga dan endapan pasir menjadi target utama pembersihan agar aliran tetap lancar.

Menurut keterangan Kepala UPTD DPU Rahmad Sukiman, pembersihan dilakukan setiap hari dengan fokus pada saluran primer yang berfungsi sebagai jalur utama aliran air.

Baca Juga

Pendapatan Transfer Menurun, Pemkab Bulungan Siapkan Strategi Fiskal Baru

Disporapar Matangkan Balikpapan Fest 2025, Target 40 Ribu Pengunjung

Telkomsel & OpenAI Hadirkan Promo Bundel ChatGPT Go yang Lebih Terjangkau

Balikpapan Dukung Gerakan Donor Darah Nasional, 150 Kantong Terkumpul di RS Kanujoso

Saat ini, kegiatan difokuskan di kawasan perumahan tentara hingga jembatan BLK, dengan jalur kerja dimulai dari waduk depan kantor UPTD hingga ke jembatan tersebut.

“Setiap hari kita angkut sekitar 10 ret, dan satu ret kurang lebih setara dengan lima kubik material. Kalau hari Jumat dan Sabtu, karena jam kerja setengah hari, biasanya hanya enam ret,” jelas Rahmad, Selasa (16/9/2025).

Ia menambahkan, pekerjaan rutin ini bukan hanya soal mengeruk pasir dan lumpur, melainkan juga membersihkan tumpukan sampah rumah tangga yang kerap memenuhi saluran.

Sampah plastik, botol, dan sisa material lainnya menjadi faktor yang memperberat kerja petugas sekaligus meningkatkan risiko terjadinya genangan.

“Kami sangat berharap masyarakat tidak membuang sampah ke dalam saluran. Kalau saluran bersih, air bisa mengalir lancar, dan potensi banjir bisa ditekan,” tegas Rahmad.

Rahmad juga menyebutkan penumpukan sampah di saluran masih cukup tinggi, sehingga kerja sama semua pihak, terutama warga, sangat dibutuhkan agar pembersihan benar-benar efektif. Tanpa kesadaran masyarakat, upaya yang dilakukan pemerintah tidak akan memberikan hasil maksimal.

Dinas PU Balikpapan menekankan, program pembersihan ini menjadi bagian dari strategi menghadapi puncak musim hujan. Dengan saluran yang terjaga kebersihannya, kota diharapkan lebih siap mengurangi risiko banjir maupun genangan, khususnya di kawasan padat penduduk yang rawan tergenang.

Selain menjaga aliran air tetap lancar, kegiatan rutin ini juga bertujuan menciptakan lingkungan yang lebih bersih, sehat, dan nyaman bagi warga. Dinas PU mengingatkan, kebersihan saluran bukan hanya tanggung jawab pemerintah, melainkan harus menjadi kesadaran bersama seluruh masyarakat.

“Kalau bukan kita yang menjaga lingkungan, siapa lagi? Pemerintah bisa membersihkan, tapi kalau masyarakat tidak ikut peduli, masalah banjir akan tetap berulang,” pungkas Rahmad. (oc/ar)

Tags: Headline
ShareTweetSendShareSend

Berita Lainnya

Daerah

Pendapatan Transfer Menurun, Pemkab Bulungan Siapkan Strategi Fiskal Baru

3 November 2025 19:38
Daerah

Disporapar Matangkan Balikpapan Fest 2025, Target 40 Ribu Pengunjung

3 November 2025 16:56
Daerah

Telkomsel & OpenAI Hadirkan Promo Bundel ChatGPT Go yang Lebih Terjangkau

3 November 2025 16:32
Daerah

Balikpapan Dukung Gerakan Donor Darah Nasional, 150 Kantong Terkumpul di RS Kanujoso

3 November 2025 15:05
Daerah

Pemkot Balikpapan Perketat Penertiban Parkir Liar di Kawasan Strategis

3 November 2025 13:05
Menuju Kota Hijau, Balikpapan Tekankan Industri Tanpa Limbah Berbahaya
Daerah

Menuju Kota Hijau, Balikpapan Tekankan Industri Tanpa Limbah Berbahaya

3 November 2025 11:19
Next Post
DPRD Turun Tangan, Banjir di RT 13 Juata Laut Diduga Akibat Aktivitas Pengerukan Bukit

DPRD Turun Tangan, Banjir di RT 13 Juata Laut Diduga Akibat Aktivitas Pengerukan Bukit

Hargai Nilai Kemerdekaan Bagi Masa Depan Indonesia, PT Pertamina Hulu Kalimantan Timur Kunjungi Veteran Pejuang Kemerdekaan

Hargai Nilai Kemerdekaan Bagi Masa Depan Indonesia, PT Pertamina Hulu Kalimantan Timur Kunjungi Veteran Pejuang Kemerdekaan

Wadansat Brimob Kaltim Tinjau Progres Pembangunan Gedung Baru Batalyon B Pelopor

Discussion about this post

Ikuti Kami

Ikuti Kami

Berita Terlaris

  • Warga Tawarkan Damai Jual Lahan Rp500 Ribu per Meter, PT PRI Pilih Jalur Appraisal

    Warga Tawarkan Damai Jual Lahan Rp500 Ribu per Meter, PT PRI Pilih Jalur Appraisal

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • “Anak Sekecil Itu Disuruh Jadi Wapres”

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Kado Sumpah Pemuda, Pemkot Tarakan Apresiasi 21 Tokoh Muda Inspiratif Tahun 2025

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Mediasi Harga Lahan Buntu, DPRD Tarakan Dorong PT. PRI-Warga Buka Dialog Terbuka

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Diskusi Akal Sehat di Kaltara: Rocky Gerung Tantang Aktivis Lokal Jadi Agen Perubahan Global

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Fokus Borneo

Ikuti Kami

Rubrik

  • Advetorial
  • Daerah
  • Derap Nusantara
  • Ekonomi
  • Energi
  • Fokus
  • Hiburan
  • IKN
  • KPH Tarakan
  • Kriminal
  • Kuliner
  • Nasional
  • Olah Raga
  • Opini
  • Otomotif
  • Parlemen
  • Pemkab Bulungan
  • Pemkab Malinau
  • Pemkab Nunukan
  • Pemkab Tana Tidung
  • Pemkot Balikpapan
  • Pemkot Tarakan
  • Pemprov Kaltara
  • Pendidikan
  • Politik
  • Sosial Budaya
  • TNI Polri
  • Travel
  • Video

Recent News

Pengemudi Online Dorong Kerja Sama dengan Bandara dan Pelabuhan

3 November 2025 21:38

Kasdam VI/Mulawarman Tutup Pelatihan KKRI 2025, Tanamkan Semangat Bela Negara di Kalangan Pelajar

3 November 2025 21:35
  • About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP

No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
    • Kuliner
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP