• About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
Fokus Borneo
Advertisement
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
    • Kementrian ATR/BPN
    • Kantah Kota Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
    • Kementrian ATR/BPN
    • Kantah Kota Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
Fokus Borneo
No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini
Home Daerah

Limbah Perikanan Disulap Jadi Pakan, Pertamina FT Tarakan Raih Penghargaan Inovasi Sosial ENSIA 2025

by Redaksi
22 September 2025 17:13
in Daerah
A A
24
VIEWS

TARAKAN – Limbah udang dan ikan yang sebelumnya menjadi sumber pencemaran di tambak-tambak Tarakan kini berubah menjadi solusi baru yang menggerakkan ekonomi dan menyelamatkan lingkungan. PT Pertamina Patra Niaga Regional Kalimantan melalui Fuel Terminal (FT) Tarakan berhasil mengembangkan program Silvolestari, sebuah inovasi sosial berbasis pengelolaan limbah perikanan menjadi pakan alternatif yang murah dan ramah lingkungan. Berkat inisiatif ini, FT Tarakan meraih Predikat Silver dalam ajang Environmental & Social Innovation Award (ENSIA) 2025 untuk kategori Inovasi Sosial.

Program ini hadir dari keresahan petani tambak dan peternak atas harga pakan yang tinggi, sekaligus menjawab tantangan pengelolaan limbah yang belum optimal. Solusinya, limbah diolah menjadi pakan alternatif yang mampu menekan biaya produksi hingga Rp5.000 per kilogram. Selain efisien secara ekonomi, program ini juga mengurangi volume limbah lebih dari 50 persen setiap siklus produksi.

Baca Juga

Aksi Penipuan Catut Nama Bupati Tana Tidung, Masyarakat Diminta Hati-Hati

Peringatan Hari Desa 2026 di Malinau, Pemkab Tana Tidung Borong Penghargaan

Pemkab Bulungan Fokus Tuntaskan Kebun Raya Bundayati Jelang Peluncuran

Kasus Leptospirosis Muncul di Tarakan, Dinkes Ambil Langkah Penanganan Medis dan Sterilisasi Lingkungan

Program Silvolestari dilaksanakan bersama 16 anggota KUPS Agroforestry Lestari Gunung Selatan, dengan dukungan dari KPH Kota Tarakan, Universitas Borneo Tarakan, Dinas Perikanan Kota Tarakan, serta mitra usaha PT SKA. Tak hanya membangun rumah produksi dan menghadirkan mesin pelet, program ini juga melatih masyarakat, membukakan akses pasar, hingga membangun kepercayaan diri sebagai pelaku usaha mandiri.

Edi Mangun, Area Manager Communication, Relations & CSR Regional Kalimantan, menyampaikan bahwa penghargaan ini adalah hasil kolaborasi yang tulus dan berkelanjutan.

“Program ini merupakan wujud komitmen Pertamina dalam menjalankan tanggung jawab sosial dan lingkungan yang berdampak langsung bagi masyarakat. Kami tidak hanya bicara soal inovasi, tapi juga soal keberlanjutan dan pemberdayaan. ENSIA 2025 menjadi pengingat sekaligus motivasi untuk terus berinovasi dengan melibatkan masyarakat secara aktif,” jelas Edi.

Ajang ini menjadi bukti bahwa inovasi sosial tidak selalu harus berskala besar. Dengan pendekatan yang tepat, limbah yang kerap dianggap masalah justru bisa menjadi sumber harapan baru bagi masyarakat. Dengan raihan ini, FT Tarakan berkomitmen untuk terus memperluas dampak program Silvolestari dan menghadirkan lebih banyak inovasi sosial yang mengedepankan keberlanjutan, kemandirian, dan keseimbangan antara ekonomi serta ekologi. (**)

Tags: #headline #pertamina #tarakan #csr

Berita Lainnya

Daerah

Aksi Penipuan Catut Nama Bupati Tana Tidung, Masyarakat Diminta Hati-Hati

28 Januari 2026 19:44
Peringatan Hari Desa 2026 di Malinau, Pemkab Tana Tidung Borong Penghargaan
Daerah

Peringatan Hari Desa 2026 di Malinau, Pemkab Tana Tidung Borong Penghargaan

28 Januari 2026 18:51
Pemkab Bulungan Fokus Tuntaskan Kebun Raya Bundayati Jelang Peluncuran
Daerah

Pemkab Bulungan Fokus Tuntaskan Kebun Raya Bundayati Jelang Peluncuran

28 Januari 2026 17:00
Kasus Leptospirosis Muncul di Tarakan, Dinkes Ambil Langkah Penanganan Medis dan Sterilisasi Lingkungan
Daerah

Kasus Leptospirosis Muncul di Tarakan, Dinkes Ambil Langkah Penanganan Medis dan Sterilisasi Lingkungan

28 Januari 2026 16:07
Daerah

Perkuat Pengawasan, Gedung BPKP Kaltara Diresmikan Gubernur

28 Januari 2026 16:06
Daerah

Komitmen Layanan Kesehatan, Kaltara Sabet UHC Award 2026

28 Januari 2026 15:04
Next Post

DPRD Bulungan Beri Satu Minggu ke PT SPP Tuntaskan Ganti Rugi Lahan Bunyu

Sekolah Penerima Manfaat Program CSR PT Pertamina Hulu Mahakam Raih Penghargaan Tingkat Provinsi dan Nasional

Elnusa Tumbuh Bersama Masyarakat, Berdayakan Tenaga Kerja Lokal untuk Wujudkan Pertumbuhan Ekonomi Inklusif

Discussion about this post

Ikuti Kami

Ikuti Kami
  • Karantina Kaltim Gagalkan Penyelundupan 2.865 Burung Asal Sulawesi di Pelabuhan Semayang

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Karantina Kaltim Musnahkan Ribuan Bangkai Burung Hasil Penyelundupan

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Kisah Zidane, Mahasiswa Kedokteran UBT dari Perbatasan Tembus Ketatnya Beasiswa Sobat Bumi

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Satu Ekor Buaya di Embung Persemaian Berhasil Ditangkap, Diduga Masih Ada Predator Lain Berkeliaran

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Mubes VII PDKT di IKN, Wagub Kaltara Tekankan Persatuan dan Budaya

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Fokus Borneo

Ikuti Kami

Rubrik

  • Advetorial
  • Daerah
  • Derap Nusantara
  • Ekonomi
  • Energi
  • Fokus
  • Hiburan
  • IKN
  • Kantah Kota Balikpapan
  • Kementrian ATR/BPN
  • KPH Tarakan
  • Kriminal
  • Kuliner
  • Nasional
  • Olah Raga
  • Opini
  • Otomotif
  • Parlemen
  • Pemkab Bulungan
  • Pemkab Malinau
  • Pemkab Nunukan
  • Pemkab Tana Tidung
  • Pemkot Balikpapan
  • Pemkot Tarakan
  • Pemprov Kaltara
  • Pendidikan
  • Politik
  • Sosial Budaya
  • TNI Polri
  • Travel
  • Video

Recent News

Aksi Penipuan Catut Nama Bupati Tana Tidung, Masyarakat Diminta Hati-Hati

28 Januari 2026 19:44
BI Luncurkan Laporan Perekonomian Indonesia 2025, Tekankan Optimisme, Komitmen, dan Sinergi

BI Luncurkan Laporan Perekonomian Indonesia 2025, Tekankan Optimisme, Komitmen, dan Sinergi

28 Januari 2026 19:19
  • About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP

error: Content is protected !!
No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • Kementrian ATR/BPN
    • Kantah Kota Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
    • Kuliner
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP