Menu

Mode Gelap

Fokus

Tarakan Sambut Baik Pemindahan Ibu Kota ke Kalimantan


					Walikota Tarakan dr. H. Khairul, M.Kes. Perbesar

Walikota Tarakan dr. H. Khairul, M.Kes.

TARAKAN – Pemerintah Kota Tarakan sambut baik rencana pemindahan Ibu Kota Negara Republik Indonesia ke Kalimantan.

“Alhamdulillah, saya kira dengan pemindahan Ibu Kota ke Kalimantan dimanapun lokasinya akan berdampak ke Tarakan, apalagi jika di Kaltim tentu lebih dekat dan dampaknya lebih besar,’’ ujar Khairul Walikota Tarakan, Sabtu (17/8).

width"300"

Melihat kota-kota besar sekarang ini seperti Ibu Kota Republik Indonesia Jakarta, tidak hanya di Ibu Kota Negara namun daerah sekitar juga mengalami perkembangan yang pesat, dengan bertambahnya penduduk semakin meningkat, pembangunan semakin pesat dan cepat, karena Ibu Kota Negara merupakan cerminan kepada dunia luar.

“Sangat bersyukur kalau Kalimantan ditunjuk sebagai Ibu Kota Negara, harapanya kami mudahan bida mempercepat pertumbuhan kemajuan pembangunan diseluruh wilayah Kalimantan, Kaltim, Kalsel, Kalteng, Kalbar, dan Kaltara,’’ ungkapnya.

Pemindahan Ibu Kota ke Kalimantan merupakan kabar gembira selain semakin dengan, dampak Ibu Kota baru juga semakin besar khususnya bagi Tarakan, Provinsi Kalimantan Utara. (aii/iik).

 

Artikel ini telah dibaca 87 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

Tinjau Lapangan, Komisi XIII DPR RI Apresiasi Kemajuan Pembangunan Infrastruktur IKN

27 Juli 2025 - 18:06

Kapolda Kaltara Hadiri Acara Rembuk dan Suroan Warga Jawa se-Kabupaten Bulungan

27 Juli 2025 - 16:39

Pakuwaja Kaltara Tunjuk Suhardjo Trianto sebagai Plt Ketua Umum

27 Juli 2025 - 08:07

ASN Kemenkes RSUP IKN Dalami Ekosistem IKN pada Hari Kedua Induction Program

25 Juli 2025 - 22:49

Bahas Potensi Investasi, Kepala Otorita IKN Sambut Duta Besar RI untuk Brunei Darussalam dan Pebisnis Brunei Darussalam di IKN

25 Juli 2025 - 16:59

Menuju Kota Layak Anak, Balikpapan Tambah Taman Bermain di Ruang Publik

25 Juli 2025 - 14:05

Trending di Fokus