• About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
Fokus Borneo
Advertisement
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
    • Kementrian ATR/BPN
    • Kantah Kota Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
    • Kementrian ATR/BPN
    • Kantah Kota Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
Fokus Borneo
No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini
Home IKN

Rayakan Ragam Kesenian Nusantara:Otorita IKN Gelar Malam Apresiasi Insan Budaya, Pariwisata, dan Ekraf

by Redaksi
7 Desember 2025 13:33
in IKN
A A

Gelaran Malam Apresiasi Insan Budaya, Pariwisata, dan Ekonomi Kreatif di Amphitheater Sentra Massa, Ibu Kota Nusantara, pada Jumat (5/12/2025).

185
VIEWS

NUSANTARA, Fokusborneo.com – Dalam semangat merayakan kekayaan dan keberagaman budaya Indonesia, Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) menggelar Malam Apresiasi Insan Budaya, Pariwisata, dan Ekonomi Kreatif di Amphitheater Sentra Massa, Ibu Kota Nusantara, pada Jumat (5/12/2025).

Kegiatan ini diselenggarakan sebagai wadah apresiasi, ruang ekspresi, sekaligus forum silaturahmi kreatif lintas daerah bagi para pelaku seni budaya, pariwisata, dan ekonomi kreatif yang telah berperan aktif menghidupkan Nusantara. Selain sebagai bentuk perayaan keberagaman seni, acara ini juga menjadi ruang kolaborasi bagi komunitas kreatif untuk berbagi gagasan, karya, dan memperkuat jejaring budaya Nusantara.

Baca Juga

Tindak Lanjut Pembahasan Awal, Otorita IKN dan Ayedh Dejem Group Resmi Teken Kerja Sama Kawasan Mixed-Use di KIPP Bernilai Rp4 Triliun

Tindak Lanjut Arahan Wapres, Persiapan ASN Berkantor di IKN Terus Dimatangkan

Dorong Perilaku Hemat Energi, Otorita IKN Sosialisasikan Hasil Uji Coba Smart Metering di Rusun ASN

Otorita IKN Siapkan Payung Hukum Daerah Mitra untuk Perkuat Ekonomi Nusantara

Acara ini juga menjadi malam puncak dari rangkaian kegiatan apresiasi budaya, pariwisata, dan ekonomi kreatif yang telah dilaksanakan sepanjang tahun 2025 di IKN. Beragam festival, kompetisi, pelatihan, dan pertunjukan telah digelar sebagai upaya memperkuat identitas kultural Ibu Kota Nusantara sebagai kota yang memiliki akar kuat pada kebudayaan Nusantara sekaligus adaptif terhadap perkembangan zaman.

Dalam kesempatan tersebut, Deputi Bidang Sosial Budaya dan Pemberdayaan Masyarakat Otorita IKN, Alimuddin, menyampaikan bahwa pelestarian budaya merupakan bagian penting dalam pembangunan Ibu Kota Nusantara.

“Budaya lokal harus kita lestarikan sebagai pondasi penyusunan struktur budaya Nusantara yang kuat. Mudah-mudahan melalui kerja bersama, kita dapat membangun kesenian yang hidup dan relevan di Ibu Kota Nusantara. Salah satu ruh dalam pembangunan IKN adalah kesenian,” ujarnya.

Sementara itu, penyelenggaraan malam apresiasi ini tidak hanya menutup rangkaian program tahunan, tetapi juga menjadi penghormatan kepada insan budaya, ekonomi kreatif, dan pariwisata dari berbagai daerah yang telah menunjukkan dedikasi dalam menghidupkan kegiatan seni di Nusantara. Ajang ini menjadi wadah bagi para pelaku kreatif untuk menampilkan karya terbaik mereka, sekaligus memperkuat kolaborasi lintas komunitas dan wilayah.

Selain apresiasi, kegiatan ini juga memberikan pengalaman berkesan bagi peserta workshop yang sebelumnya mengikuti pembinaan keterampilan seni dan ruang belajar terbuka di IKN.

Salah satu peserta, Yoga, menyampaikan kesannya, ia mengatakan “Melalui acara sosial budaya ini saya mendapat kesempatan mempelajari musik tradisional, dan saya merasa tertantang untuk pindah genre ke musik tradisional.”

Melalui penyelenggaraan malam apresiasi ini, Otorita IKN menegaskan komitmennya untuk menghadirkan ekosistem budaya yang inklusif, dinamis, dan bertaraf internasional. Ke depan, berbagai program penguatan talenta, festival seni, pendidikan budaya, serta ruang ekspresi kreatif akan terus diperluas agar Nusantara tumbuh sebagai kota berbudaya, hidup, dan membanggakan seluruh bangsa Indonesia.

Penerima Apresiasi Tahun 2025

1. Apresiasi Juara Insan Budaya dan Pariwisata – Nusantara Cultural Festival:

– Kabupaten Paser
– Bengkulu
– KKMS Sulawesi Barat
– LAP Paser
– Malinau

2. Apresiasi Juara Insan Ekonomi Kreatif – Nusantara Intercultural Choir and Folk Festival:

– Borneo Cantata
– Telkom University

3. Apresiasi Insan Wisata Olahraga – Borneo Ultra Mixed Trail & Asosiasi Lari Trail Indonesia 100K Women:
Peserta dari kategori dan wilayah:

– Kalimantan Timur
– Sulawesi Selatan
– Jawa Timur
– Jakarta
– Jambi
– Jawa Barat
– Nusantara
– Daerah Istimewa Yogyakarta
– Sulawesi Tengah
– Papua Barat Daya
– Sri Wahyuni

– 7K Putra
– 7,5K Putri
– 20K Putra
– 20K Putri
– 20K Putra Master
– 20K Putri Master
– 50K Putra
– Master 50K Putra
– 50K Putri
– Master 50K Putri

—-
Humas Otorita Ibu Kota Nusantara

Tags: Busayaekonomi kreatifEkrafIbu Kota NusantaraNusantaraOtorita IKNPariwisata

Berita Lainnya

IKN

Tindak Lanjut Pembahasan Awal, Otorita IKN dan Ayedh Dejem Group Resmi Teken Kerja Sama Kawasan Mixed-Use di KIPP Bernilai Rp4 Triliun

24 Januari 2026 19:08
IKN

Tindak Lanjut Arahan Wapres, Persiapan ASN Berkantor di IKN Terus Dimatangkan

21 Januari 2026 18:15
IKN

Dorong Perilaku Hemat Energi, Otorita IKN Sosialisasikan Hasil Uji Coba Smart Metering di Rusun ASN

21 Januari 2026 16:40
IKN

Otorita IKN Siapkan Payung Hukum Daerah Mitra untuk Perkuat Ekonomi Nusantara

16 Januari 2026 22:04
IKN

Tegakkan Perijinan, Tata Ruang dan Keamanan, Otorita IKN Tertibkan Puluhan Lapak Ilegal

16 Januari 2026 20:53
IKN

Dua Hari di IKN, Presiden Prabowo Kirim Sinyal Kuat Keberlanjutan Pembangunan

15 Januari 2026 11:55
Next Post
Dibekali 8 Program Unggulan, PKS Tarakan Diminta Presiden Almuzammil Wujudkan ‘Kerja Nyata dan Berdampak’

Dibekali 8 Program Unggulan, PKS Tarakan Diminta Presiden Almuzammil Wujudkan 'Kerja Nyata dan Berdampak'

Acer Smart School Awards Umumkan Pemenang 2025, Perkuat Komitmen Transformasi Digital Pendidikan

Respon Cepat Kompi 3 Brimob Berau Bantu Evakuasi Warga dalam Kebakaran di Rinding

Discussion about this post

Ikuti Kami

Ikuti Kami
  • Karantina Kaltim Gagalkan Penyelundupan 2.865 Burung Asal Sulawesi di Pelabuhan Semayang

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Karantina Kaltim Musnahkan Ribuan Bangkai Burung Hasil Penyelundupan

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Kisah Zidane, Mahasiswa Kedokteran UBT dari Perbatasan Tembus Ketatnya Beasiswa Sobat Bumi

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Satu Ekor Buaya di Embung Persemaian Berhasil Ditangkap, Diduga Masih Ada Predator Lain Berkeliaran

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Mubes VII PDKT di IKN, Wagub Kaltara Tekankan Persatuan dan Budaya

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Fokus Borneo

Ikuti Kami

Rubrik

  • Advetorial
  • Daerah
  • Derap Nusantara
  • Ekonomi
  • Energi
  • Fokus
  • Hiburan
  • IKN
  • Kantah Kota Balikpapan
  • Kementrian ATR/BPN
  • KPH Tarakan
  • Kriminal
  • Kuliner
  • Nasional
  • Olah Raga
  • Opini
  • Otomotif
  • Parlemen
  • Pemkab Bulungan
  • Pemkab Malinau
  • Pemkab Nunukan
  • Pemkab Tana Tidung
  • Pemkot Balikpapan
  • Pemkot Tarakan
  • Pemprov Kaltara
  • Pendidikan
  • Politik
  • Sosial Budaya
  • TNI Polri
  • Travel
  • Video

Recent News

Dengan QRIS Jualan Makin Sat-Set, Rezeki Makin Tak Seret!

Dengan QRIS Jualan Makin Sat-Set, Rezeki Makin Tak Seret!

27 Januari 2026 22:53
Ketua DPRD Kaltara Terima LHP BPK, Fokus pada Pengelolaan Lingkungan Sektor Pertambangan

Ketua DPRD Kaltara Terima LHP BPK, Fokus pada Pengelolaan Lingkungan Sektor Pertambangan

27 Januari 2026 21:13
  • About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP

error: Content is protected !!
No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • Kementrian ATR/BPN
    • Kantah Kota Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
    • Kuliner
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP