• About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
Fokus Borneo
Advertisement
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
Fokus Borneo
No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini
Home TNI Polri

Ops Patuh Kayan 2025 Satlantas Polres Tarakan Buat Masyarakat Lebih Tertib Berlalulintas 

by Redaksi
29 Juli 2025 17:43
in TNI Polri
A A
0

AKP Rudika Harto Kanajiri, Kasatlantas Polres Tarakan. Foto: Fokusborneo.com

TARAKAN – Operasi Patuh Kayan 2025 yang dilaksanakan selama 2 pekan mulai 14 Juli – 27 Juli 2025 akhirnya selesai dilaksanakan Satuan Polisi Lalulintas (Satlantas) Polres Tarakan.

Berdasarkan hasil evaluasi selama pelaksanaan operasi, Kasatlantas Polres Tarakan AKP Rudika Harto Kanajiri menjelaskan bahwa dengan dilaksanakan operasi ini masyarakat lebih lebih tertib dan angka kecelakaan menurun.

Baca Juga

Pangdam VI/Mulawarman Hadiri Apel Gelar Pasukan Sispamkota, Wujud Soliditas TNI-Polri Jaga Kondusivitas Wilayah Kaltim

Batalyon A Brimob Kaltim Tebar Kepedulian Lewat Program “Jumat Berkah” di Balikpapan

Brimob Polda Kaltim Tebar Kepedulian Lewat Program “Jumat Berkah” di Kabupaten Berau

Pastikan Distribusi Lancar, Personel Polsek Tanjung Palas Utara Pantau Distribusi MBG 

“Dari evaluasi yang kami lakukan dampaknya positif. Alhamdulillah kecelakaan nihil,” ujar Kasatlantas Polres Tarakan, AKP Rudika, Selasa (28/7/2025).

Lebih lanjut, Kasatlantas menilai dalam pelaksanaan Operasi Patuh Kayan tahun ini juga dinilai lebih efektif khususnya mencegah kecelakaan lalu lintas, baik itu sosialisasi, himbauan, penindakan dan lainnya.

Meski ada beberapa masyarakat yang protes, namun tahun ini lebih dominan masyarakat yang mendukung dan merespon positif kegiatan operasi patuh Kayan yang dilaksanakan Satlantas Polres Tarakan.

“Mereka menilai, untuk kegiatan yang kita lakukan itu berdampak baik kepada kita semua. Tujuan kami itu untuk menyelamatkan orang-orang yang mungkin lalai, kita mengingatkan hal hal buruk selama mereka berkendara atau di jalan,” ungkapnya.

Satlantas menegaskan bahwa, penindakan yang dilakukan bagi pelanggar bukan karena benci tapi sayang, pihaknya juga merasa sedih jika ada kecelakaan lalulintas.

“Mudahan masyarakat paham dan mengerti bahwa yang dilakukan polisi khususnya Satlantas semata – mata untuk masyarakat,” sambungnya.

Dala. Operasi Patuh Kayan 2025 mulai 14 Juli – 27 Juli, Satlantas Polres Tarakan menyita kendaraan roda 2 sebanyak 24, STNK sebanyak 201 dan SIM 22.

Adapun jenis pelanggaran Roda 2, diantaranya tidak menggunakan helm sebanyak 105 unit, berkendara di bawah umur 65 unit, dan lain-lain sebanyak 78 unit. Sementara jenis pelanggaran Roda 4 yakni, tidak menggunakan safety belt 2. (ary)

Tags: borneoHeadlineKaltaraOPS Patuh KayanPolda KaltaraPolres TarakanSatlantas Polres TarakanTarakan
ShareTweetSendShareSend

Berita Lainnya

Pangdam VI/Mulawarman Hadiri Apel Gelar Pasukan Sispamkota, Wujud Soliditas TNI-Polri Jaga Kondusivitas Wilayah Kaltim
TNI Polri

Pangdam VI/Mulawarman Hadiri Apel Gelar Pasukan Sispamkota, Wujud Soliditas TNI-Polri Jaga Kondusivitas Wilayah Kaltim

31 Oktober 2025 16:50
TNI Polri

Batalyon A Brimob Kaltim Tebar Kepedulian Lewat Program “Jumat Berkah” di Balikpapan

31 Oktober 2025 16:35
TNI Polri

Brimob Polda Kaltim Tebar Kepedulian Lewat Program “Jumat Berkah” di Kabupaten Berau

31 Oktober 2025 15:55
Pastikan Distribusi Lancar, Personel Polsek Tanjung Palas Utara Pantau Distribusi MBG 
TNI Polri

Pastikan Distribusi Lancar, Personel Polsek Tanjung Palas Utara Pantau Distribusi MBG 

31 Oktober 2025 15:49
TNI Polri

Personel Polresta Bulungan Mengikuti Tes Psikologi Pemegang Senpi Dinas

31 Oktober 2025 15:24
TNI Polri

Brimob Polda Kaltim Gelar Apel Gabungan dan Simulasi Sispamkota, Pastikan Kesiapan Pengamanan Unjuk Rasa

31 Oktober 2025 15:03
Next Post

Tarakan Evaluasi Pajak dan Susun RPJMD Baru, Wali Kota Minta Dukungan DPRD

Polda Kaltim Gagalkan Distribusi Beras Bermasalah, 800 Karung Diamankan

Diskominfo Balikpapan Pindah ke Gedung Parkir Klandasan, Siapkan Command Center Pertama di Kaltim

Discussion about this post

Ikuti Kami

Ikuti Kami

Berita Terlaris

  • Warga Tawarkan Damai Jual Lahan Rp500 Ribu per Meter, PT PRI Pilih Jalur Appraisal

    Warga Tawarkan Damai Jual Lahan Rp500 Ribu per Meter, PT PRI Pilih Jalur Appraisal

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • “Anak Sekecil Itu Disuruh Jadi Wapres”

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Kado Sumpah Pemuda, Pemkot Tarakan Apresiasi 21 Tokoh Muda Inspiratif Tahun 2025

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Mediasi Harga Lahan Buntu, DPRD Tarakan Dorong PT. PRI-Warga Buka Dialog Terbuka

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Diskusi Akal Sehat di Kaltara: Rocky Gerung Tantang Aktivis Lokal Jadi Agen Perubahan Global

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Fokus Borneo

Ikuti Kami

Rubrik

  • Advetorial
  • Daerah
  • Derap Nusantara
  • Ekonomi
  • Energi
  • Fokus
  • Hiburan
  • IKN
  • KPH Tarakan
  • Kriminal
  • Kuliner
  • Nasional
  • Olah Raga
  • Opini
  • Otomotif
  • Parlemen
  • Pemkab Bulungan
  • Pemkab Malinau
  • Pemkab Nunukan
  • Pemkab Tana Tidung
  • Pemkot Balikpapan
  • Pemkot Tarakan
  • Pemprov Kaltara
  • Pendidikan
  • Politik
  • Sosial Budaya
  • TNI Polri
  • Travel
  • Video

Recent News

Antrean Mengular, Warga Bersyukur Ada Pasar Murah Rangkaian HUT NasDem di Tarakan 

Antrean Mengular, Warga Bersyukur Ada Pasar Murah Rangkaian HUT NasDem di Tarakan 

1 November 2025 16:23

Dua Hari Penuh Inspirasi: Otorita IKN Dorong Tata Kelola Data Cerdas di NCSC 2025

1 November 2025 07:05
  • About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP

No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
    • Kuliner
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP