• About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
Fokus Borneo
Advertisement
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
Fokus Borneo
No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini
Home Parlemen

Muhammad Yunus Apresiasi Gotong Royong di Sebengkok Upaya Jaga Kebersihan Kota dan Tekan Banjir

by Redaksi
21 September 2025 13:24
in Parlemen, Politik
A A
0
Muhammad Yunus Apresiasi Gotong Royong di Sebengkok Upaya Jaga Kebersihan Kota dan Tekan Banjir

Ketua DPRD Kota Tarakan, Muhammad Yunus mengikuti gotong royong di Sebengkok. Foto: ist

​TARAKAN, Fokusborneo.com – Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Tarakan, Muhammad Yunus, S.H, menghadiri dan memberikan apresiasi tinggi terhadap kegiatan Safari Gotong Royong yang diselenggarakan di Kelurahan Sebengkok, Minggu (20/9/25).

Kegiatan yang melibatkan semua unsur termasuk masyarakat ini, dilaksanakan dalam rangka memperingati World Climate Day 2025 dan menjadi momentum penting bagi seluruh elemen masyarakat Tarakan.

Baca Juga

Di Radio Berandankri DS Bahas Perbatasan 

Nota Pengantar RAPBD 2026 Segera Diajukan, Muddain: Masih Ada Ruang Evaluasi dan Pergeseran

DPRD Kaltara Desak Pemprov Prioritaskan Perbaikan Jalan Rusak dan Fasilitas SMA di Tana Tidung

Fraksi Gerindra DPRD Kaltara Dorong Anggaran Jembatan Bulan dan Jalan Ringroad Tarakan ke DPR RI

​Muhammad Yunus menekankan gotong royong seperti ini, merupakan upaya krusial agar masyarakat tidak lagi membuang sampah sembarangan.

Menurutnya, hal ini adalah langkah dasar namun sangat efektif untuk menjaga lingkungan Tarakan tetap bersih.

​”Kami sangat mengapresiasi semangat kebersamaan yang ditunjukkan hari ini. Kegiatan ini bukan hanya soal membersihkan, tapi juga menguatkan komitmen kita bersama dalam menghadapi tantangan perubahan iklim,” ujar Muhammad Yunus.

​Politisi Gerindra itu juga menegaskan dampak negatif dari kebiasaan membuang sampah sembarangan. Menurutnya, selain dapat menyebabkan banjir yang merugikan, sampah liar juga secara signifikan mengganggu estetika Kota Tarakan.

​Lebih lanjut, Ketua DPRD ini menyatakan gotong royong tersebut menjadi momen penting untuk menguatkan kebersamaan masyarakat, menjaga lingkungan, sekaligus menegaskan komitmen bersama dalam menghadapi tantangan perubahan iklim.

​”Dengan semangat gotong royong ini, mari kita wujudkan Tarakan yang lebih bersih, hijau, dan berkelanjutan untuk generasi mendatang,” tutupnya,

Ia mengajak seluruh warga untuk terus menjaga dan memelihara lingkungan kota.

​Kegiatan Safari Gotong Royong ini, menguatkan sinergi antara pemerintah daerah dan masyarakat Kelurahan Sebengkok dalam mencapai visi Tarakan yang bersih dan lestari.(**)

 

Tags: DPRDDPRD Kota TarakanGotong RoyongHeadlineMuhammad YunusSebengkok
ShareTweetSendShareSend

Berita Lainnya

Di Radio Berandankri DS Bahas Perbatasan 
Parlemen

Di Radio Berandankri DS Bahas Perbatasan 

14 November 2025 09:31
Muddain Tekankan Pentingnya Harmonisasi, Peran DPRD Kaltara Mengawal Kebijakan Pemerintah
Parlemen

Nota Pengantar RAPBD 2026 Segera Diajukan, Muddain: Masih Ada Ruang Evaluasi dan Pergeseran

14 November 2025 09:07
Parlemen

DPRD Kaltara Desak Pemprov Prioritaskan Perbaikan Jalan Rusak dan Fasilitas SMA di Tana Tidung

14 November 2025 08:43
Fraksi Gerindra DPRD Kaltara Dorong Anggaran Jembatan Bulan dan Jalan Ringroad Tarakan ke DPR RI
Parlemen

Fraksi Gerindra DPRD Kaltara Dorong Anggaran Jembatan Bulan dan Jalan Ringroad Tarakan ke DPR RI

14 November 2025 08:22
DPRD Kaltara Beri Ultimatum 2 Pekan untuk Perbaiki Pelayanan Pelabuhan Tengkayu 1
Parlemen

DPRD Kaltara Beri Ultimatum 2 Pekan untuk Perbaiki Pelayanan Pelabuhan Tengkayu 1

14 November 2025 08:01
Parlemen

DPRD Puji Keberhasilan Gubernur Bawa Pulang Dana Rp 150 Miliar, Pembangunan Perbatasan Prioritas Utama

14 November 2025 07:21
Next Post
Tim Basket SMA 1 Tarakan Juara Umum Kejuaraan Se-Kaltara

Tim Basket SMA 1 Tarakan Juara Umum Kejuaraan Se-Kaltara

PT Kobexindo Cement Apresiasi Layanan Prima PLN UID Kaltimra di Momentum HPN 2025

Polresta Bulungan Amankan Grand Final Turnamen Basketball Piala Gubernur Kaltara

Discussion about this post

Ikuti Kami

Ikuti Kami

Berita Terlaris

  • Burung Kuau Raja Muncul di Hutan Lindung Sungai Lesan, Pertanda Ekosistem Masih Terjaga

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Vamelia Ibrahim Harumkan Kaltara di Ajang Apresiasi Bunda PAUD Nasional

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Lagi, Gempa Magnitudo 4.4 Dirasakan Warga Tarakan

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Tana Tidung Kids Got Talent, Ajang Cetak Generasi Kreatif Sejak Dini

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • BMKG: Gempa Susulan ke-8 Guncang Tarakan, Warga Diminta Tetap Tenang

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Fokus Borneo

Ikuti Kami

Rubrik

  • Advetorial
  • Daerah
  • Derap Nusantara
  • Ekonomi
  • Energi
  • Fokus
  • Hiburan
  • IKN
  • KPH Tarakan
  • Kriminal
  • Kuliner
  • Nasional
  • Olah Raga
  • Opini
  • Otomotif
  • Parlemen
  • Pemkab Bulungan
  • Pemkab Malinau
  • Pemkab Nunukan
  • Pemkab Tana Tidung
  • Pemkot Balikpapan
  • Pemkot Tarakan
  • Pemprov Kaltara
  • Pendidikan
  • Politik
  • Sosial Budaya
  • TNI Polri
  • Travel
  • Video

Recent News

Di Radio Berandankri DS Bahas Perbatasan 

Di Radio Berandankri DS Bahas Perbatasan 

14 November 2025 09:31
Muddain Tekankan Pentingnya Harmonisasi, Peran DPRD Kaltara Mengawal Kebijakan Pemerintah

Nota Pengantar RAPBD 2026 Segera Diajukan, Muddain: Masih Ada Ruang Evaluasi dan Pergeseran

14 November 2025 09:07
  • About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP

error: Content is protected !!
No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
    • Kuliner
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP