• About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
Fokus Borneo
Advertisement
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
Fokus Borneo
No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini
Home Fokus

Jaringan Peduli Anak Bangsa (JPAB) Gencar Laksanakan Program Gerakan Ramah Anak

by Redaksi
18 Januari 2020 19:12
in Fokus, Nasional
A A
0
Jaringan Peduli Anak Bangsa (JPAB) Gencar Laksanakan Program Gerakan Ramah Anak

Haryati, Ketua Jaringan Peduli Anak Bangsa (IPAB) Nasional. Poto: Ari / fokusborneo.com

TARAKAN – Jaringan peduli anak bangsa (JPAB) adalah sebuah jaringan interdominasi dari berbagai pelayanan yang peduli pada anak beresiko di Indonesia. Dengan fokus memperkuat pelayanan anak berisiko secara holistik, melalui program pemberdayaan, penguatan jaringan regional, dan kemitraan strategis.

Ketua JPAB Nasional Haryati menjelaskan, JPAB menggulirkan menginisiasi program gerakan ramah anak (GRA) sebagai bentuk kontribusi sebagai masyarakat untuk bangsa Indonesia. Dalam rangka untuk mencapai Indonesia Layak Anak 2030 dan kontribusi pada puncak bonus demografi 2030.

Baca Juga

Gunakan Hak Rehabilitasi, Presiden Prabowo Pulihkan Nama Baik Dua Guru di Luwu Utara

Bangga dan Haru, Para Ahli Waris Kenang Perjuangan Tokoh Bangsa Usai Terima Gelar Pahlawan Nasional

Pemerintah Tetapkan 10 Pahlawan Nasional Berdasarkan Kajian Sejarah dan Keteladanan

Hormati Jasa Para Pendahulu, Presiden Prabowo Anugerahkan Gelar Pahlawan Nasional kepada Sepuluh Tokoh Bangsa

“Jadi fokus kami tidak langsung ke anak, tapi kami ke para pimpinan baik itu Gereja, Sekolah, dan Lembaga Kesejahteraan Masyarakat Sosial Anak (LKSA),” jelas Haryati kepada fokusborneo.com, Sabtu (18/1/2020).

GRA mempunyai visi “Generasi Transformatif Bagi Generasinya, Keluarga, Masyarakat, dan Bangsa” dan misi “Memberi ruang kepada generasi muda untuk berpartisipasi dan bertumbuh secara utuh” sehingga terwujudnya perubahan paradigma atau pola pikir para pemimpin.

“Khususnya untuk para pemimpin supaya mereka bisa mempunyai kepemimpinan berperspektif anak, mengembangkan kebijakan perlindungan anak, mengembangkan sistem perlindungan anak, di Gereja, Sekolah, dan LKSA termasuk budaya dan infrastrukturnya, serta mengembangkan strategi perlindungan anak,” tuturnya.

Haryati Ketua JPAB Nasional, Memberikan Materi Training of Fasilitator di Kaltara (18/1). Poto: Ari / fokusborneo.com

Haryati menambahkan gerakan ramah anak (GRA) lebih kepada penyadaran, membangun paradigma, selain itu JPAB juga melatih bagaimana mewujudkan Lembaga yang layak anak yang fokus pada leadership dan manajemen yang berhubungan dengan layak anak.

“Kalau kita bilang ini tidak mudah, perlu perjuangan yang konsisten, keuletan dan lain sebagainya, mungkin kami satu-satunya dari Lembaga Kristiani menginisasi program gerakan ramah anak (GRA), JPAB telah memiliki Volunteer atau jaringan regional di 16 Provinsi dan 18 Kota di Indonesia,” paparnya.

JPAB juga memberikan catatan dan sudah disampaikan kepada kementerian terkait, bagiamana progam Indonesia Layak Anak (IDOLA) 2030, dapat di desain khusus, karena ini sangat penting sekali bukan hanya dilihat dari capaian indikator, dan reward.

“Kami orang optimis, Pemerintah saat ini usaha terus-menerus mewujudkan Indonesia Layak Anak, melalui kebijakan, indikator dan reward, tapi bukan hanya itu yang terpenting yakni bagaimana membongkar cara pandang kepada anak, karena itu tidak mudah,” tandasnya. (aii)

 

Tags: borneoFBFokusfokusborneoGerakan Ramah AnakGRAJaringan peduli anak bangsaJPABKalimantanKaltaraKLANasionalTarakan
ShareTweetSendShareSend

Berita Lainnya

Nasional

Gunakan Hak Rehabilitasi, Presiden Prabowo Pulihkan Nama Baik Dua Guru di Luwu Utara

13 November 2025 19:59
Nasional

Bangga dan Haru, Para Ahli Waris Kenang Perjuangan Tokoh Bangsa Usai Terima Gelar Pahlawan Nasional

11 November 2025 08:04
Nasional

Pemerintah Tetapkan 10 Pahlawan Nasional Berdasarkan Kajian Sejarah dan Keteladanan

11 November 2025 06:55
Nasional

Hormati Jasa Para Pendahulu, Presiden Prabowo Anugerahkan Gelar Pahlawan Nasional kepada Sepuluh Tokoh Bangsa

10 November 2025 22:11
Fokus

Generasi Muda Jadi Motor Penggerak Pariwisata di Ajang Duta Wisata Indonesia 2025

10 November 2025 07:58
Fokus

Seskab Teddy Tegaskan Program Magang Nasional Bukti Pemerintah Serius Perluas Kesempatan Kerja Anak Muda

8 November 2025 08:15
Next Post
Gelar Parenting, TK Hang Tuah Tarakan Kenalkan Masakan Olahan Hasil Laut Kepada Murid

Gelar Parenting, TK Hang Tuah Tarakan Kenalkan Masakan Olahan Hasil Laut Kepada Murid

Jaringan Peduli Anak Bangsa (JPAB) Training 41 Orang Fasilitator Se-Kaltara

Jaringan Peduli Anak Bangsa (JPAB) Training 41 Orang Fasilitator Se-Kaltara

Parit Tersumbat, Babinsa Koramil 0907/03 Tarbar Turun Tangan

Parit Tersumbat, Babinsa Koramil 0907/03 Tarbar Turun Tangan

Discussion about this post

Ikuti Kami

Ikuti Kami

Berita Terlaris

  • Burung Kuau Raja Muncul di Hutan Lindung Sungai Lesan, Pertanda Ekosistem Masih Terjaga

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Lagi, Gempa Magnitudo 4.4 Dirasakan Warga Tarakan

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Tujuh Gempa Susulan Tercatat Hingga Jumat Pagi, BMKG Ingatkan Warga Cek Kondisi Bangunan Tempat Tinggal

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Tana Tidung Kids Got Talent, Ajang Cetak Generasi Kreatif Sejak Dini

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • BMKG: Gempa Susulan ke-8 Guncang Tarakan, Warga Diminta Tetap Tenang

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Fokus Borneo

Ikuti Kami

Rubrik

  • Advetorial
  • Daerah
  • Derap Nusantara
  • Ekonomi
  • Energi
  • Fokus
  • Hiburan
  • IKN
  • KPH Tarakan
  • Kriminal
  • Kuliner
  • Nasional
  • Olah Raga
  • Opini
  • Otomotif
  • Parlemen
  • Pemkab Bulungan
  • Pemkab Malinau
  • Pemkab Nunukan
  • Pemkab Tana Tidung
  • Pemkot Balikpapan
  • Pemkot Tarakan
  • Pemprov Kaltara
  • Pendidikan
  • Politik
  • Sosial Budaya
  • TNI Polri
  • Travel
  • Video

Recent News

Pemkab Tana Tidung Tindak Tegas Penjual Miras, Ratusan Kemasan Dimusnahkan

13 November 2025 20:42

Gunakan Hak Rehabilitasi, Presiden Prabowo Pulihkan Nama Baik Dua Guru di Luwu Utara

13 November 2025 19:59
  • About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP

error: Content is protected !!
No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
    • Kuliner
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP