• About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
Fokus Borneo
Advertisement
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
Fokus Borneo
No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini
Home Daerah

Semangat Pengabdian, Hujan Deras Dandim 0907 Tarakan Tetap Turun Pantau TMMD

by Redaksi
24 September 2020 22:41
in Daerah, Fokus
A A
0

Dandim 0907 Tarakan Letkol Inf Eko Antoni Chandra Lestianto Tinjau Pekerjaan TMMD di Lapangan. foto: fokusborneo.com

TARAKAN – Hujan deras mengguyur Kota Tarakan sejak pagi tidak menyurutkan semangat personil TNI, Polri, Satpol PP dan masyarakat untuk bersama-sama bergotong-royong melaksanakan pekerjaan fisik program TNI Manunggal Masuk Desa (TMMD) ke-109 Tahun 2020 di Kota Tarakan, Kamis (24/9/2020).

Hal yang sama juga dilakukan Komandan Kodim 0907 Tarakan, Letkol Inf Eko Antoni Chandra Lestianto meski hujan deras dirinya tetap turun lapangan meninjau langsung pekerjaan fisik TMMD di Jalan Damai Bhakti RT 12 dan RT 16 Kelurahan Karang Harapan Kecamatan Tarakan.

Baca Juga

Dukungan Siti Rujiah Antarkan Pelajar Tarakan Raih Prestasi Regional

Membangun Silaturahmi Lewat Olahraga: Porwakab I Bulungan Segera Digelar

KI Kaltara Tegaskan Isu Anggaran BKAD Membengkak Hoaks

Sepakat Blokade Dibuka, Warga Beri Tenggat Waktu PT PRI Tuntaskan Komitmennya

Komandan Kodim 0907 Tarakan, Letkol Inf Eko Antoni Chandra Lestianto mengatakan, program TMMD khususnya fisik saat ini sudah mulai dikerjakan, seperti renovasi tempat ibadah Masjid dan Gereja, serta pembukaan jalan di RT 12 Karang Harapan.

“Pengerjaan fisik sudah kita cicil mulai hari ini seprti memperbaiki tempat Ibadah Masjid, ada juga Gereja,” jelasnya.

Dandim mengatakan selain tempat ibadah, pembukaan akses jalan juga dilakukan meski hujan deras. Namun untuk saat ini masih pembukaan jalan terlebih dulu untuk penimbunan menunggu setelah kering.

“Pembukaan jalan saat ini sudah mencapai 20 persen dari rencana panjang jalan 1.100 meter, pembangunan jembatan permanen juga akan dilaksankan sesuai dengan rencana,” ungkapnya.

Lebih lanjut, Ia mengatakan meski panjang jalan pendek namun kondisinya rawa yang harus dibongkar dan digali terlebih dahulu. Dirinya juga yakni karena masyarakat sekitar sangat antusias dan pelaksanaan besinergeri dengan TNI AL, TNI AU, Kepolisian pekerjaan akan selesai.

“Insya Allah semuanya akan selesai, namun yang paling penting dari kegiatan TMMD ini adalah manfaatnya untuk masyarakat,” tegasnya.

Harapanya sesuai dengan teman “TMMD Pengabdian Untuk Negeri” begitu akses dibuka yang pertama dapat mempersingkat waktu tempuh masyarakat menuju kota Tarakan. Kedua hasil perkebunan masyarakat khususnya warga kampung swaran muda dimobilisasi ke kota untuk dipasarkan.

“Yang terakhir dari kegiatan tersebut otomatis memberikan dampak manfaat ekonomi bagi warga sekitar,” urainya.

Dandim optimis pelaksanaan TMMD ke-109 di Kota Tarakan dapat selesai tepat waktu sesuai target yakni pada tanggal 22 Oktober baik pekerjaan fisik maupun non fisik. (wic/iik)

Tags: borneoDandim 0907 TarakanFBFokusKalimantanKaltaraTarakanTMMDTMMD 109
ShareTweetSendShareSend

Berita Lainnya

Daerah

Dukungan Siti Rujiah Antarkan Pelajar Tarakan Raih Prestasi Regional

4 Oktober 2025 20:17
Daerah

Membangun Silaturahmi Lewat Olahraga: Porwakab I Bulungan Segera Digelar

4 Oktober 2025 20:15
Daerah

KI Kaltara Tegaskan Isu Anggaran BKAD Membengkak Hoaks

4 Oktober 2025 19:04
Sepakat Blokade Dibuka, Warga Beri Tenggat Waktu PT PRI Tuntaskan Komitmennya
Daerah

Sepakat Blokade Dibuka, Warga Beri Tenggat Waktu PT PRI Tuntaskan Komitmennya

4 Oktober 2025 18:53
Daerah

Balikpapan Percepat Pembangunan Rumah Sakit dan Infrastruktur Strategis

4 Oktober 2025 07:18
DKISP Gelar Survei Diseminasi Informasi, Tingkatkan Kualitas Layanan Publik
Daerah

DKISP Gelar Survei Diseminasi Informasi, Tingkatkan Kualitas Layanan Publik

3 Oktober 2025 20:17
Next Post

Disela Kegiatan TMMD, Dandim 0907 Tarakan Berbagi Sembako Untuk Warga

Dua Botol Besar Cairan Sabu-Sabu Dimusnahkan BNNP Kaltara

Suriansyah : Jaga Kemurnian Alquran dengan Membacanya

Suriansyah : Jaga Kemurnian Alquran dengan Membacanya

Discussion about this post

Ikuti Kami

Ikuti Kami

Berita Terlaris

  • Gagas Program SDC, Muh. Ramli Lolos Pengabdian di IKN

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Penerbangan Perdana AirAsia ke Tarakan Buka Peluang Konektivitas Internasional

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Wali Kota Tarakan Siapkan Lahan Masyarakat dan Lahan Tidur untuk Program Pertanian Menteri

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Ibrahim Ali Genjot Progres Pembangunan Gedung dan Jalan Pusat Pemerintahan

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Kapolda Kaltara Sambut Menteri Pertanian di Bandara Juwata Tarakan, Wujud Sinergitas dan Kesiapan Polri

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Fokus Borneo

Ikuti Kami

Rubrik

  • Advetorial
  • Daerah
  • Derap Nusantara
  • Ekonomi
  • Energi
  • Fokus
  • Hiburan
  • IKN
  • KPH Tarakan
  • Kriminal
  • Kuliner
  • Nasional
  • Olah Raga
  • Opini
  • Otomotif
  • Parlemen
  • Pemkab Bulungan
  • Pemkab Malinau
  • Pemkab Nunukan
  • Pemkab Tana Tidung
  • Pemkot Balikpapan
  • Pemkot Tarakan
  • Pemprov Kaltara
  • Pendidikan
  • Politik
  • Sosial Budaya
  • TNI Polri
  • Travel
  • Video

Recent News

Otorita IKN Tegaskan Komitmen Penegakan Hukum terhadap Aktivitas Ilegal di Kawasan Nusantara

4 Oktober 2025 20:55
Deddy Sitorus Pimpin Rapat di PLBN Sebatik, Berharap Segera Dioperasikan

Deddy Sitorus Pimpin Rapat di PLBN Sebatik, Berharap Segera Dioperasikan

4 Oktober 2025 20:52
  • About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP

No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
    • Kuliner
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP