• About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
Fokus Borneo
Advertisement
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
Fokus Borneo
No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini
Home Daerah

Cara Ketua TP-PKK Perangi Narkoba, Pelatihan Kader Hingga Kukuhkan Duta Anti Narkoba

by Redaksi
27 Agustus 2022 20:37
in Daerah, Pemprov Kaltara, Pendidikan
A A
0

Foto : Dkisp Kaltara

TANJUNG SELOR – Hanya hitungan bulan, tak lama setelah penandatangan Nota Kesepahaman-Memorandom of Understanding (MoU) bersama Badan Narkotika Nasional Provinsi (BNNP) Kalimantan Utara (Kaltara). Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP-PKK) Kaltara, Hj Rachmawati Zainal, S.H., membuktikan keseriusannya dalam memerangi penyalahgunaan narkoba.

Hal itu dibuktikan dengan bergerak cepat mencegah maraknya peredaran barang haram tersebut dimulai dari kalangan tingkat keluarga. Yakni dengan melaksanakan Training of Trainer (ToT) anti-narkoba bagi kader PKK dan mitra organisasi lainnya.

Baca Juga

Kebakaran Hanguskan Rumah Milik Warga Balansiku, Sebatik

Liburan Lancar, Telkomsel Tetap Ngebut

Kaltim Dorong Pemanfaatan Dana CSR untuk Pendidikan, Kesehatan, dan Infrastruktur

Pesantren di Batuah Keluhkan Aktivitas Tambang Ganggu Kegiatan Belajar

Tak hanya itu, dirinya bahkan telah mengukuhkan Duta Anti Narkoba se-Kaltara sebagai millenial ujung tombak pencegahan narkoba pada usia dini.

“Alhamdulillah, hanya hitungan bulan setelah penandatangan langsung melakukan aksi. Diantaranya pelatihan kader dan mengukuhkan para duta anti narkoba. Utamanya bagi para duta, kita harapkan mereka dapat menjadi perpanjangan tangan BNN dan PKK dalam memberikan penyuluhan ke masyarakat tentang bahaya narkoba,” ujar Rachmawati saat diwawancarai, Sabtu (27/8/2022).

Istri orang nomor satu di Kaltara tersebut berpesan langsung pada para duta yang telah dikukuhkan agar fokus dan kreatif dalam berinovasi melaksanakan pencegahan narkoba setelah kembali ke daerahnya masing-masing.

“Kami ingin melihat action mereka. Bukan euforia semata,” tambahnya.

Gerak cepat ini didasari oleh Kaltara dengan letak geografis sebagai entry point (pintu masuk) berbagai negara sehingga PKK ingin berkontribusi secara nyata dalam pemberantasan narkoba.

“Karena kita merupakan daerah perbatasan, pintu masuk narkoba pasti tinggi. Contoh, kita lihat saja siaran televisi dimana BNN menangkap hari ini dan belum seminggu menangkap lagi (pelaku narkoba), tidak mungkin BNN bisa bekerja sendiri tanpa bantuan kita semua, terutama para remaja yang ada di samping kita saat ini,” ujar Rachma.

Pihak BNN mengapresiasi gerak cepat PKK Kaltara tersebut ujar Kepal BNNP Kaltara, Brigjen Pol. Rudi Hartono, S.H., S.I.K melalui Kepala Bagian Umum, Evon M.

PKK Kaltara menjadi yang pertama di Indonesia. Dimana yang lain masih memikirkan apa yang harus dilakukan, PKK Kaltara sudah melaksanakan pelatihan dan pengukuhan duta anti-narkoba yang dipelopori langsung ibu Ketua TP-PKK Kaltara.

BNN pun akan turut serta membina. “Jadi apa yang PKK inginkan dan bisa kita (BNN) bantu kita siap mendukung sepenuhnya untuk Kaltara Bersinar (bersih narkoba),” ungkap BNN melalui Kabag Umum, Evon.

Terakhir Rachmawati menambahkan bahwa duta yang terpilih anti-narkoba melalui tahapan yang selektif untuk anak-anak berprestasi di sekolah dan lingkungan di kabupaten/kota masing-masing.

“Jadi bukan karena euforia ingin punya duta, tapi kami telah melalui seleksi dan kami akan meminta sepak terjang mereka setelah dikukuhkan,” tutupnya.

Untuk diketahui, sebelumnya TP-PKK juga telah menggelar Sosialisasi Temu Remaja Bersih Narkoba atau yang (Bersinar) pada Jumat (26/8). Edukasi terkait Bahaya Narkoba ini, diikuti lebih dari 100 pelajar dari perwakilan 16 Sekolah Menengah Atas (SMA) dan Sekolah Menengah Kujuruan (SMK) di Kaltara. (Chai/DKISPKaltara)

Tags: borneoDuta NarkobaFbFokusborneoFokusHeadlineKaltaraPelajarPemprov KaltaraTP PKK
ShareTweetSendShareSend

Berita Lainnya

Daerah

Kebakaran Hanguskan Rumah Milik Warga Balansiku, Sebatik

16 Oktober 2025 22:11
Daerah

Liburan Lancar, Telkomsel Tetap Ngebut

16 Oktober 2025 21:52
Daerah

Kaltim Dorong Pemanfaatan Dana CSR untuk Pendidikan, Kesehatan, dan Infrastruktur

16 Oktober 2025 19:44
Daerah

Pesantren di Batuah Keluhkan Aktivitas Tambang Ganggu Kegiatan Belajar

16 Oktober 2025 18:44
Daerah

Rahmawati Zainal Dorong Kreativitas Pelaku UMKM Lewat Inovasi Branding Produk Lokal

16 Oktober 2025 17:14
Daerah

Tarakan Lantik 69 Pejabat Baru, Khairul Tekankan Efektivitas Birokrasi

16 Oktober 2025 17:10
Next Post

Kukuhkan Komunitas Bonsai Tarakan, Gubernur Dorong Tingkatkan Karya dan Inovasi

Pawai Tak Direstui Diganti Aksi, Sabirin Sanyong: Jika Dibubarkan Kita Lapor Komnas HAM

Ketua FKKRT Tarakan Apresiasi Ketua RT dan Warga Kompak Rayakan HUT RI

Ketua FKKRT Tarakan Apresiasi Ketua RT dan Warga Kompak Rayakan HUT RI

Discussion about this post

Ikuti Kami

Ikuti Kami

Berita Terlaris

  • PSHT Turut Meriahkan Pawai Budaya, Bawa Ratusan Anggota Tampilkan Seni Bela Diri Tradisional

    PSHT Turut Meriahkan Pawai Budaya, Bawa Ratusan Anggota Tampilkan Seni Bela Diri Tradisional

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Inspektorat Tana Tidung Pastikan Pembangunan Jembatan Sei Sebawang Berjalan Sesuai Aturan

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Permendagri 23/2024, BUMD Air Minum Wajib Kontribusi Layanan Publik Tidak Hanya Keuntungan

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Lestarikan Budaya Leluhur, Pemuda Pakuwaja Tarakan Tampilkan Ogoh-ogoh Semar di Pawai Iraw Tengkayu XIV

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • PDAM Tarakan Sambut Permendagri Baru, Gaji Direksi Hingga Pegawai Kini Berbasis Pendapatan

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Fokus Borneo

Ikuti Kami

Rubrik

  • Advetorial
  • Daerah
  • Derap Nusantara
  • Ekonomi
  • Energi
  • Fokus
  • Hiburan
  • IKN
  • KPH Tarakan
  • Kriminal
  • Kuliner
  • Nasional
  • Olah Raga
  • Opini
  • Otomotif
  • Parlemen
  • Pemkab Bulungan
  • Pemkab Malinau
  • Pemkab Nunukan
  • Pemkab Tana Tidung
  • Pemkot Balikpapan
  • Pemkot Tarakan
  • Pemprov Kaltara
  • Pendidikan
  • Politik
  • Sosial Budaya
  • TNI Polri
  • Travel
  • Video

Recent News

Kebakaran Hanguskan Rumah Milik Warga Balansiku, Sebatik

16 Oktober 2025 22:11

Liburan Lancar, Telkomsel Tetap Ngebut

16 Oktober 2025 21:52
  • About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP

No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
    • Kuliner
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP