• About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
Fokus Borneo
Advertisement
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
Fokus Borneo
No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini
Home Daerah

Mahasiswa Baru Poltek Kaltara Dapat Pesan Khusus dari Wali Kota Tarakan soal Lingkungan

by Redaksi
2 September 2025 20:00
in Daerah
A A
0

Wali Kota Tarakan, dr. H. Khairul, M.Kes., memberikan paparan pada kegiatan PKKMB Politeknik Kaltara Tahun 2025.

TARAKAN,Fokusborneo.com – Upaya Pemerintah Kota Tarakan mengedepankan pembangunan berwawasan lingkungan, mendapat perhatian khusus dalam kegiatan Pengenalan Kehidupan Kampus bagi Mahasiswa Baru (PKKMB) Politeknik Kalimantan Utara (Poltek Kaltara) Tahun 2025.

Wali Kota Tarakan dr. H. Khairul, M.Kes., hadir langsung sebagai narasumber untuk menyampaikan materi mengenai pentingnya penerapan inovasi teknologi hijau, Selasa (2/9/2025).

Baca Juga

Pendekar Bersinar, Inisiatif PSHT dan BNNP Kaltara Cegah Narkoba

Eco Office dan CGH Award 2025, Balikpapan Mantapkan Langkah Kota Hijau

REAKSI, Terobosan Digital Pemkot Balikpapan untuk Transparansi Kinerja Pemerintahan

Dua Skema Rekrutmen Guru Diluncurkan, Balikpapan Perkuat Mutu Pendidikan

Khairul menekankan perubahan iklim dan pemanasan global, merupakan ancaman nyata yang dapat berdampak langsung pada keberlangsungan hidup masyarakat.

Ia mengingatkan, posisi geografis Tarakan yang dikelilingi laut membuat kota ini rentan terhadap risiko kenaikan permukaan air laut.

“Jika kita abai, Tarakan bukan tidak mungkin menghadapi ancaman tenggelam di masa depan. Karena itu, teknologi hijau menjadi pilihan yang harus dijalankan bersama,” ujarnya.

Wali Kota kemudian memaparkan berbagai langkah nyata yang telah dilakukan Pemkot Tarakan untuk mendukung program tersebut.

Diantaranya pengelolaan sampah terpadu melalui Tempat Pengolahan Sampah Reduce, Reuse, Recycle (TPS3R), kampanye penggunaan kendaraan listrik untuk mengurangi emisi karbon, pemanfaatan sistem penerangan yang hemat energi, serta pembangunan ruang terbuka hijau yang lebih luas di tengah kota.

Selain itu, Khairul juga menekankan pentingnya partisipasi masyarakat, terutama generasi muda, dalam mendukung agenda pembangunan berkelanjutan.

Menurutnya, mahasiswa sebagai agen perubahan memiliki peran strategis dalam mendorong kesadaran publik akan pentingnya menjaga lingkungan.

“Anak-anak muda harus menjadi garda terdepan. Tidak cukup hanya pemerintah, tapi semua pihak harus bergerak,” tambahnya.

Khairul optimistis langkah yang sudah ditempuh pemerintah daerah bersama masyarakat dapat mewujudkan target ambisius, yakni menjadikan Tarakan sebagai kota bebas sampah pada tahun 2030.

“Target ini, sebenarnya sejalan dengan agenda global dan menjadi bentuk tanggung jawab daerah, dalam mendukung komitmen Indonesia terhadap pembangunan berkelanjutan,” pungkasnya.

Kegiatan PKKMB Poltek Kaltara sendiri diikuti kurang lebih 170 mahasiswa baru. Kehadiran Wali Kota dalam kegiatan tersebut diharapkan dapat memberikan inspirasi sekaligus motivasi agar mahasiswa mampu menanamkan kesadaran lingkungan sejak dini dalam kehidupan sehari-hari maupun dalam proses akademik. (*)

Tags: berita tarakanHeadlineKaltaraKhairulLingkunganMahasiswa BaruPemanasan GlobalPKKMBPoliteknik KaltaraTarakanTarakan Bebas Sampah 2030Teknologi Hijau
ShareTweetSendShareSend

Berita Lainnya

Daerah

Pendekar Bersinar, Inisiatif PSHT dan BNNP Kaltara Cegah Narkoba

4 November 2025 20:52
Daerah

Eco Office dan CGH Award 2025, Balikpapan Mantapkan Langkah Kota Hijau

4 November 2025 17:09
Daerah

REAKSI, Terobosan Digital Pemkot Balikpapan untuk Transparansi Kinerja Pemerintahan

4 November 2025 16:36
Daerah

Dua Skema Rekrutmen Guru Diluncurkan, Balikpapan Perkuat Mutu Pendidikan

4 November 2025 16:27
Daerah

DLH Balikpapan Dorong Kolaborasi Publik dan Swasta untuk Kota Hijau

4 November 2025 14:15
Daerah

Disdukcapil Balikpapan Hadirkan Layanan Cepat dan Praktis, Minimalkan Antrean dan Percaloan

4 November 2025 10:38
Next Post

Aksi Damai Driver Online Balikpapan untuk Affan Kurniawan

Tito Karnavian Ingatkan Kepala Daerah Kendalikan Situasi Bersama Forkopimda

Kapolda Kaltara Perkuat Sinergi dengan Binda Kaltara, Tingkatkan Keamanan Wilayah

Discussion about this post

Ikuti Kami

Ikuti Kami

Berita Terlaris

  • Warga Tawarkan Damai Jual Lahan Rp500 Ribu per Meter, PT PRI Pilih Jalur Appraisal

    Warga Tawarkan Damai Jual Lahan Rp500 Ribu per Meter, PT PRI Pilih Jalur Appraisal

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • “Anak Sekecil Itu Disuruh Jadi Wapres”

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Mediasi Harga Lahan Buntu, DPRD Tarakan Dorong PT. PRI-Warga Buka Dialog Terbuka

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Kado Sumpah Pemuda, Pemkot Tarakan Apresiasi 21 Tokoh Muda Inspiratif Tahun 2025

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Tiga Tersangka Kasus Korupsi KUR di Bank BUMN Ditahan, Termasuk ASN Pemalsu Data Kependudukan

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Fokus Borneo

Ikuti Kami

Rubrik

  • Advetorial
  • Daerah
  • Derap Nusantara
  • Ekonomi
  • Energi
  • Fokus
  • Hiburan
  • IKN
  • KPH Tarakan
  • Kriminal
  • Kuliner
  • Nasional
  • Olah Raga
  • Opini
  • Otomotif
  • Parlemen
  • Pemkab Bulungan
  • Pemkab Malinau
  • Pemkab Nunukan
  • Pemkab Tana Tidung
  • Pemkot Balikpapan
  • Pemkot Tarakan
  • Pemprov Kaltara
  • Pendidikan
  • Politik
  • Sosial Budaya
  • TNI Polri
  • Travel
  • Video

Recent News

DPRD Puji Seleksi KPID Kaltara Berjalan Ketat dan Transparan

DPRD Puji Seleksi KPID Kaltara Berjalan Ketat dan Transparan

4 November 2025 22:13

Pendekar Bersinar, Inisiatif PSHT dan BNNP Kaltara Cegah Narkoba

4 November 2025 20:52
  • About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP

No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
    • Kuliner
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP