• About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
Fokus Borneo
Advertisement
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
    • Kementrian ATR/BPN
    • Kantah Kota Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
    • Kementrian ATR/BPN
    • Kantah Kota Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
Fokus Borneo
No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini
Home Ekonomi

DPRD Dorong Ada Badan Ekonomi Kreatif di Tarakan

by Redaksi
1 Juni 2022 11:19
in Ekonomi, Politik
A A
0
DPRD Dorong Ada Badan Ekonomi Kreatif di Tarakan

Anggota Komisi 2 DPRD Kota Tarakan Idoeliansyah. Foto : Fokusborneo.com

TARAKAN – Komisi 2 DPRD Kota Tarakan mendorong penguatan lembaga Usaha Menengah Kecil Mikro (UMKM). Hal ini sangat penting, karena untuk melaksanakan program yang terkait dengan masyarakat bisa menjadi pimpinan atau leading sector.

Dorongan tersebut, disampaikan anggota Komisi 2 DPRD Kota Tarakan Idoeliansyah saat rapat dengar pendapat antara Komisi 2 dengan Dinas Perdagangan, Koperasi dan UMKM serta Dinas Perikanan di Kantor DPRD, Selasa (31/5/22).

Baca Juga

Sepakati Win-Win Solution, Harga Serap Ayam di Tarakan Dipatok Rp28 Ribu/Kg

CIMB Niaga Luncurkan CIMB Private Wealth, Hadirkan Standar Baru dalam Pengelolaan Kekayaan bagi Nasabah HNWI

Perkuat Akar Rumput, NasDem Kaltara Targetkan Fraksi Utuh di Tana Tidung pada 2029

Mesra, Ketua NasDem Kaltara dan Bupati Ibrahim Ali Bahas Sinergi Daerah

Menurut Idoeliansyah, ada 2 yang bisa dijadikan leading sector yaitu pertama pemerintah dengan melalui program-program Organisasi Perangkat Daerah (OPD) dan kedua lembaga independen.

“Nah di Kota Tarakan ini belum ada kelembagaan yang sifatnya independen atau dikelola oleh masyarakat itu sendiri. Dari kontek UMKM, kita belum memiliki lembaga UMKM yang berdiri sendiri atau independen ini perlu dibentuk,” kata Idoeliansyah.

Dijelaskan Idoeliansyah, sebenarnya sudah ada lembaga yang menaungi UMKM yaitu Forum Komunikasi UMKM se-Kaltara (Fokutara). Tetap secara kelembagaan belum punya legalitas, sebab itu Komisi 2 mendorong adanya sebuah kelembagaan khusus yang menangani UMKM.

Rapat dengar pendapat Komisi 2 DPRD Kota Tarakan bersama Pemkot soal pengembangan UMKM. Foto : Fokusborneo.com

“Hasil studi kerja Komisi 2 dibeberapa daerah, ada yang membentuk Badan Ekonomi Kreatif (BEK) di masing-masing daerah. Oleh karena itu, kita mendorong Tarakan supaya punya Badan Ekonomi Kreatif karena melalui lembagai ini ada program-program yang bersifat independen hasil urun rembuknya teman-teman UMKM,” ujar politisi PKS.

Ditambahkan Idoeliansyah, DPRD khususnya Komisi 2 berharap masyarakat umum bisa terlibat didalamnya. Supaya perekonomian masyarakat meningkat.

Dikatakan Idoeliansyah, Kota Tarakan perlu memiliki perencanaan dalam pengembangan UMKM. Sehingga arah pengembangan bisa lebih terarah dan membantu perekonomian masyarakat agar sejahtera.

“Sebenarnya Kota Tarakan memiliki potensi, tetapi tidak memiliki masterplan. Makanya kita mendorong pemerintah untuk menjadi leading sector yang nanti mengarahkan. Mudah-mudahan kita punya masterplan untuk pengembangan ekonomi kreatif,” ucap Idoeliansyah.(Mt)

Tags: Badan Ekonomi KreatifBEKDinas Perikanan Kota TarakanDisdagkop dan UKM Kota TarakanDPRDHeadlineIdoeliansyahKomisi 2 DPRD Kota TarakanPemkot Tarakan
ShareTweetSendShareSend

Berita Lainnya

Stok Aman, Harga Bapokting di Pasar Tradisional  Tarakan  Terpantau Normal
Ekonomi

Sepakati Win-Win Solution, Harga Serap Ayam di Tarakan Dipatok Rp28 Ribu/Kg

13 Januari 2026 15:42
Ekonomi

CIMB Niaga Luncurkan CIMB Private Wealth, Hadirkan Standar Baru dalam Pengelolaan Kekayaan bagi Nasabah HNWI

13 Januari 2026 13:10
Perkuat Akar Rumput, NasDem Kaltara Targetkan Fraksi Utuh di Tana Tidung pada 2029
Parlemen

Perkuat Akar Rumput, NasDem Kaltara Targetkan Fraksi Utuh di Tana Tidung pada 2029

13 Januari 2026 12:54
Perkuat Pengawasan WNA, Komisi I DPRD Tarakan Tinjau Standar Pelayanan Imigrasi
Parlemen

Mesra, Ketua NasDem Kaltara dan Bupati Ibrahim Ali Bahas Sinergi Daerah

13 Januari 2026 12:43
Perkuat Pengawasan WNA, Komisi I DPRD Tarakan Tinjau Standar Pelayanan Imigrasi
Parlemen

Perkuat Pengawasan WNA, Komisi I DPRD Tarakan Tinjau Standar Pelayanan Imigrasi

13 Januari 2026 12:29
Politik

Demokrat Kaltara Gelar Rakerda, Yansen TP Tekankan “Politik Pembangunan” dan Regenerasi Kaum Muda

13 Januari 2026 08:19
Next Post

Rumah Pengasingan Bung Karno, Awal Lahirnya Pancasila

Pancasila Jadi Acuan Seluruh Aspek Kehidupan

Pancasila Jadi Acuan Seluruh Aspek Kehidupan

Ikuti Upacara Hari Lahir Pancasila, Wabup Hendrik Gunakan Baju dan Sesingal Adat Tidung

Discussion about this post

Ikuti Kami

Ikuti Kami
  • Disdik Tana Tidung Sosialisasikan SPMB, Istilah Baru Pengganti PPDB

    SK Paruh Waktu Diserahkan Februari, Ratusan Tenaga Kerja Kembali Aktif di Tana Tidung

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • KM Logistik Nusantara V Resmi Layani Tol Laut Tarakan Januari Ini, Layani Rute Surabaya 

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Perjuangan Karyawan PT Intraca Menuntut Penyatuan Saldo BPJS Ketenagakerjaan Akhirnya Ada Titik Temu

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Tingkatkan Konektivitas, Pemprov Dorong AirAsia Buka Rute Penerbangan Tarakan-Tawau

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Menjaga Paru-Paru Tarakan, Tantangan KPH di Tengah Maraknya Perambahan dan Pemukiman

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Fokus Borneo

Ikuti Kami

Rubrik

  • Advetorial
  • Daerah
  • Derap Nusantara
  • Ekonomi
  • Energi
  • Fokus
  • Hiburan
  • IKN
  • Kantah Kota Balikpapan
  • Kementrian ATR/BPN
  • KPH Tarakan
  • Kriminal
  • Kuliner
  • Nasional
  • Olah Raga
  • Opini
  • Otomotif
  • Parlemen
  • Pemkab Bulungan
  • Pemkab Malinau
  • Pemkab Nunukan
  • Pemkab Tana Tidung
  • Pemkot Balikpapan
  • Pemkot Tarakan
  • Pemprov Kaltara
  • Pendidikan
  • Politik
  • Sosial Budaya
  • TNI Polri
  • Travel
  • Video

Recent News

Resmikan SMA Taruna Nusantara Malang, Presiden Prabowo Tegaskan Pendidikan Karakter untuk Cetak Kader Bangsa Unggul

13 Januari 2026 21:09

Presiden Prabowo Tegaskan Kemandirian Pangan dan Energi sebagai Fondasi Negara Merdeka

13 Januari 2026 20:17
  • About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP

error: Content is protected !!
No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • Kementrian ATR/BPN
    • Kantah Kota Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
    • Kuliner
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP