• About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
Fokus Borneo
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
Fokus Borneo
No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini
Home Parlemen

APBD 2026 Turun, Syamsuddin Arfah Minta Tiga Proyek SMA Tetap Jalan

by Redaksi
20 November 2025 15:17
in Parlemen, Pendidikan, Politik
A A
0
APBD 2026 Turun, Syamsuddin Arfah Minta Tiga Proyek SMA Tetap Jalan

Wakil Ketua Komisi IV DPRD Provinsi Kaltara, Syamsuddin Arfah saat mengikuti pembahasan APBD 2026. Foto: ist

TARAKAN, Fokusborneo.com – Proyeksi penurunan drastis Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Provinsi Kalimantan Utara (Kaltara) untuk tahun 2026 tidak menyurutkan komitmen Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) untuk melanjutkan pembangunan sekolah menengah atas (SMA) yang sangat dibutuhkan masyarakat.

​Anggaran Kaltara diperkirakan berkurang hingga Rp917 miliar, turun dari Rp3,1 triliun pada tahun 2025 menjadi sekitar Rp2,2 triliun di tahun 2026. Penurunan ini membuat posisi APBD saat ini cenderung bersifat defensive (bertahan).

Baca Juga

Kawal Target 70 Persen Hutan dan Berdampak ke Kaltara, Hasan Basri: IKN Harus Selesai Tepat Waktu

DPRD Kaltara Dorong Pelatihan Vokasi Diperkuat demi Serap Maksimal Tenaga Kerja Lokal di KIHI

Akselerasi Belanja Diperlukan, Muddain Ajak Pemprov Stabilkan Kinerja Fiskal Kaltara

Muhammad Nasir Dorong Domino Jadi Ajang Silaturahmi dan Penjaringan Atlet

Wakil Ketua Komisi IV DPRD Provinsi Kaltara, Syamsuddin Arfah, menegaskan sejumlah proyek fisik di sektor pendidikan tetap menjadi prioritas dan harus terus berjalan.

​”Ada beberapa pembangunan yang memang tetap harus jalan, misalnya pembangunan SMA di KTT (Kabupaten Tana Tidung), ada SMA di Nunukan, ada satu juga SMA Negeri 5 Kota Tarakan, itu 2026,” ujar Syamsuddin, Kamis (20/11/25).

​Ia menyoroti pembangunan tiga sekolah tersebut merupakan kebutuhan proporsional yang harus dilakukan.

​”Tapi saya berharap SMA 5 ini, khususnya 3 sekolah yang dibutuhin itu, saya berharap itu tetap jalan lah. Karena itu memang dibutuhkan secara proporsional itu memang harus dilakukan,” Syamsuddin Arfah.

Meskipun pagu anggaran dinamis dan berpotensi kembali turun, Syamsuddin Arfah mendesak Dinas Pendidikan dan Organisasi Perangkat Daerah (OPD) terkait untuk melakukan percepatan proses teknis, terutama pelelangan.

Ia berharap proses teknis pelelangan dapat dilakukan lebih awal, yakni di bulan Februari, dan tidak menunggu hingga bulan Mei atau Juni. Tujuannya agar target penyelesaian pembangunan fisik selama satu tahun dapat tercapai.

​​Secara khusus, Syamsuddin Arfah menekankan pentingnya penyelesaian pematangan lahan untuk SMA Negeri 5 Kota Tarakan.

Hal ini, krusial karena penyelesaian pematangan lahan merupakan prasyarat agar pemerintah pusat, melalui Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah (Kemendikdasmen) dapat menurunkan anggaran pembangunan fisiknya dari APBN.

​”Pematangan itu harus kelar. Terus setelah pematangan dan lain sebagainya kan baru dari APBN melalui Kementerian Pendidikan itu, mau menurunkan anggaran selama semua persoalan itu selesai,” jelasnya.

​​Syamsuddin mengakui kondisi fiskal yang turun drastis membuat banyak OPD mengambil sikap defensive atau bertahan.

​”Posisi saat ini OPD itu lebih kepada sifatnya defense selama APBD turun. Mereka hanya bertahan saja dalam kondisi saat ini,” ungkapnya.

​Dengan proyeksi sisa kekuatan anggaran di luar belanja wajib seperti gaji yang minim, Syamsuddin berharap pembangunan sekolah yang vital tetap dapat diselamatkan dan menjadi fokus utama di tengah keterbatasan fiskal daerah.(*/mt)

Tags: APBDAPBD AnjlokDPRDDprd provinsi kaltaraHeadlineKTTNunukanPendidikanSMASMA Negeri 5 Kota TarakanSyamsuddin Arfah
ShareTweetSendShareSend

Berita Lainnya

Kawal Target 70 Persen Hutan dan Berdampak ke Kaltara, Hasan Basri: IKN Harus Selesai Tepat Waktu
IKN

Kawal Target 70 Persen Hutan dan Berdampak ke Kaltara, Hasan Basri: IKN Harus Selesai Tepat Waktu

22 November 2025 10:11
DPRD Kaltara Dorong Pelatihan Vokasi Diperkuat demi Serap Maksimal Tenaga Kerja Lokal di KIHI
Parlemen

DPRD Kaltara Dorong Pelatihan Vokasi Diperkuat demi Serap Maksimal Tenaga Kerja Lokal di KIHI

22 November 2025 09:53
Akselerasi Belanja Diperlukan, Muddain Ajak Pemprov Stabilkan Kinerja Fiskal Kaltara
Parlemen

Akselerasi Belanja Diperlukan, Muddain Ajak Pemprov Stabilkan Kinerja Fiskal Kaltara

22 November 2025 09:32
Muhammad Nasir Dorong Domino Jadi Ajang Silaturahmi dan Penjaringan Atlet
Parlemen

Muhammad Nasir Dorong Domino Jadi Ajang Silaturahmi dan Penjaringan Atlet

22 November 2025 09:26
Hasan Basri: IKN Simbol Identitas, Indonesia Sentris, dan Perlu Pengawasan Legislatif-Yudikatif
Nasional

Hasan Basri: IKN Simbol Identitas, Indonesia Sentris, dan Perlu Pengawasan Legislatif-Yudikatif

22 November 2025 08:05
Dukung Pengembangan Ekonomi Kreatif, Nasir Dorong Pegiat Musik Bentuk Organisasi Resmi 
Parlemen

Dukung Pengembangan Ekonomi Kreatif, Nasir Dorong Pegiat Musik Bentuk Organisasi Resmi 

21 November 2025 22:58
Next Post

Personel Polsek Tanjung Palas Barat Hadiri Sosialisasi Revisi RPJM Desa

Wagub Kaltara Tinjau Pembangunan Jalan di Malinau, Tegaskan Penguatan Akses dan Ekonomi Warga

Wagub Kaltara Tinjau Pembangunan Jalan di Malinau, Tegaskan Penguatan Akses dan Ekonomi Warga

Stabilkan Harga, DPRD Desak Pembangunan Pabrik Rumput Laut Kaltara

Stabilkan Harga, DPRD Desak Pembangunan Pabrik Rumput Laut Kaltara

Discussion about this post

Ikuti Kami

Ikuti Kami

Berita Terlaris

  • Burung Kuau Raja Muncul di Hutan Lindung Sungai Lesan, Pertanda Ekosistem Masih Terjaga

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Dari Data, Speedboat, hingga Panggung Nasional — Perjalanan Vamelia Ibrahim Mengangkat Martabat PAUD Tana Tidung

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Terbentuk, Kepengurusan Baru Arema Tarakan Diketuai Agus Surya Dewi

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Sampah Plastik Jadi Peluang Ekonomi, Kaltara Siapkan Pergub Baru

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • TKD Turun, DPRD Kaltara Pastikan Anggaran Beasiswa 2026 Tetap Rp 15 Miliar

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Fokus Borneo

Ikuti Kami

Rubrik

  • Advetorial
  • Daerah
  • Derap Nusantara
  • Ekonomi
  • Energi
  • Fokus
  • Hiburan
  • IKN
  • KPH Tarakan
  • Kriminal
  • Kuliner
  • Nasional
  • Olah Raga
  • Opini
  • Otomotif
  • Parlemen
  • Pemkab Bulungan
  • Pemkab Malinau
  • Pemkab Nunukan
  • Pemkab Tana Tidung
  • Pemkot Balikpapan
  • Pemkot Tarakan
  • Pemprov Kaltara
  • Pendidikan
  • Politik
  • Sosial Budaya
  • TNI Polri
  • Travel
  • Video

Recent News

Kawal Target 70 Persen Hutan dan Berdampak ke Kaltara, Hasan Basri: IKN Harus Selesai Tepat Waktu

Kawal Target 70 Persen Hutan dan Berdampak ke Kaltara, Hasan Basri: IKN Harus Selesai Tepat Waktu

22 November 2025 10:11
DPRD Kaltara Dorong Pelatihan Vokasi Diperkuat demi Serap Maksimal Tenaga Kerja Lokal di KIHI

DPRD Kaltara Dorong Pelatihan Vokasi Diperkuat demi Serap Maksimal Tenaga Kerja Lokal di KIHI

22 November 2025 09:53
  • About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP

error: Content is protected !!
No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
    • Kuliner
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP