• About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
Fokus Borneo
Advertisement
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
Fokus Borneo
No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini
Home Politik

Potensi PAD, Komisi 2 DPRD Tarakan Dorong Pemkot Buat Regulasi Soal Rumput Laut

by Redaksi
4 Maret 2022 14:29
in Politik
A A
0
Tidak Taat Aturan, DPRD Tarakan Minta Cabut Ijin Pelaku Usaha SPBU dan APMS

Muhammad Yusuf, Wail Ketua Komisi 2 DPRD Tarakan. poto: slamet / fokusborneo.com

TARAKAN – Wakil Komisi II DPRD Kota Tarakan Muhammad Yusuf mendorong Pemerintah Kota (Pemkot) Tarakan untuk membuat regulasi yang mengatur soal rumput laut. Selain agar harga rumput laut tetap terjaga, pemkot juga bisa meraup Pendapatan Asli Daerah (PAD).

Dorong tersebut disampaikan saat melakukan rapat dengar pendapat antara Komisi II bersama pemkot Tarakan yang diwakili Dinas Kelautan, Bagian Ekonomi, Bagian Hukum serta dihadiri Komunitas Pengusaha rumput laut beberapa waktu lalu di Kantor DPRD Kota Tarakan.

Baca Juga

Serukan Penguatan Kualitas Produk UMKM, Rahmawati Fasilitasi Sosialisasi SNI

Generasi Muda dan UMKM Kaltara Dibekali Strategi Pemasaran Wisata Digital

Angkat Potensi Wisata Kaltara, Rahmawati Gandeng Kemenparekraf Dorong Pelaku UMKM Kuasai Fotografi

27 Tahun Belum Tuntas, Sengketa Lahan di Sungai Pamusian Dibawa ke Komisi I DPRD Tarakan

“Makanya kami minta bagaimana mencermati potensi PAD yang bersumber dari situ,” kata Muhammad Yusuf saat diwawancarai Fokusborneo.com.

Dijelaskan Yusuf Middu sapaan akrap Muhammad Yusuf, sebelum retribusi PAD dipungut, pemerintah harus membuat regulasi yang mengatur tentang rumput laut terutama soal kadar air.

“Karena kadar air ini mempengaruhi harga. Untuk mencapai kadar air yang bagus tentunya harus ada labaratorium dibawah kendali Dinas Perikanan. Ketika itu diperdayakan ada PAD dari situ,” jelas Yusuf Middu.

Hal-hal seperti ini, dikatakan Yusuf Middu akan di dorong Komisi II supaya bisa mendapatkan PAD untuk kepentingan Kota Tarakan. Kedepan Komisi II bersama OPD terkait bakal membahas ini supaya ada regulasi mengatur tentang usaha rumput laut.

“Karena proses Perda itu kan panjang ya, tentunya perlu ada Perwali (Peraturan Wali Kota) untuk mengikat bagaimana mengatur tata rumput laut, menyangkut adanya bayer yang masuk dan segala macam, kadar air yang bisa mempengaruhi masalah harga, ini adalah potensi yang bisa menghasilkan PAD,” beber Politisi Partai NasDem.

Tidak hanya soal regulasi, Komisi II dijelaskan Yusuf Middu juga mendorong pemerintah membangun Laboratorium untuk mengecek kualitas serta kadar air rumput laut.

“Yang muncul kepermukaan kadang-kadang pengusaha rumput laut kirim, kadar air nya dipermainkan bayer. Tapi kalau ada surat uji lab yang dikeluarkan lembaga berkompeten, itu kan tidak bisa lagi dipermainkan,” ucap Anggota DPRD Kota Tarakan dari dapil 2 Tarakan Timur.

Makanya dijelaskan Yusuf Middu, kehadirin pemerintah sangat dibutuhkan selain untuk mengatur regulasi juga keberadaan Laboratorium.

“Adanya lab ini untuk memberi dukungan dalam pengembangan usaha rumput laut di Tarakan terutama menjaga kualitas dan harga,” tutup Yusuf Middu.(Mt)

Tags: DPRDDPRD Kota TarakanKomisi II DPRD Kota TarakanPemkot TarakanRegulasiRumput LautYusuf Middu
ShareTweetSendShareSend

Berita Lainnya

Parlemen

Serukan Penguatan Kualitas Produk UMKM, Rahmawati Fasilitasi Sosialisasi SNI

18 Oktober 2025 21:37
Parlemen

Generasi Muda dan UMKM Kaltara Dibekali Strategi Pemasaran Wisata Digital

18 Oktober 2025 15:30
Angkat Potensi Wisata Kaltara, Rahmawati Gandeng Kemenparekraf Dorong Pelaku UMKM Kuasai Fotografi
Ekonomi

Angkat Potensi Wisata Kaltara, Rahmawati Gandeng Kemenparekraf Dorong Pelaku UMKM Kuasai Fotografi

17 Oktober 2025 12:18
27 Tahun Belum Tuntas, Sengketa Lahan di Sungai Pamusian Dibawa ke Komisi I DPRD Tarakan
Parlemen

27 Tahun Belum Tuntas, Sengketa Lahan di Sungai Pamusian Dibawa ke Komisi I DPRD Tarakan

16 Oktober 2025 17:10
DPRD Tarakan Tegaskan Program MBG Harus Bebas Spekulan dan Berdayakan UMKM Lokal
Parlemen

DPRD Tarakan Tegaskan Program MBG Harus Bebas Spekulan dan Berdayakan UMKM Lokal

15 Oktober 2025 18:22
Evaluasi MBG Tarakan, DPRD Tekankan Pentingnya SOP Dapur dan Hindari Monopoli Bahan Baku
Parlemen

Evaluasi MBG Tarakan, DPRD Tekankan Pentingnya SOP Dapur dan Hindari Monopoli Bahan Baku

15 Oktober 2025 17:48
Next Post

Gubernur Tutup Kejuaraan Tenis H M Nasir Cup 2022

Diketuai Perempuan, Ketua Pelti Kaltara Optimis Pelti Malinau Bangkit

Hadapi KIPI, Komisi IV DPRD Kaltara Berharap Tenaga Kerja Lokal Dibekali Keterampilan

Hadapi KIPI, Komisi IV DPRD Kaltara Berharap Tenaga Kerja Lokal Dibekali Keterampilan

Discussion about this post

Ikuti Kami

Ikuti Kami

Berita Terlaris

  • PSHT Turut Meriahkan Pawai Budaya, Bawa Ratusan Anggota Tampilkan Seni Bela Diri Tradisional

    PSHT Turut Meriahkan Pawai Budaya, Bawa Ratusan Anggota Tampilkan Seni Bela Diri Tradisional

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Inspektorat Tana Tidung Pastikan Pembangunan Jembatan Sei Sebawang Berjalan Sesuai Aturan

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • 15-19 Oktober Dilakukan Pemeliharaan Intek Embung Binalatung, Warga Dihimbau Menampung Air

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Lestarikan Budaya Leluhur, Pemuda Pakuwaja Tarakan Tampilkan Ogoh-ogoh Semar di Pawai Iraw Tengkayu XIV

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Permendagri 23/2024, BUMD Air Minum Wajib Kontribusi Layanan Publik Tidak Hanya Keuntungan

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Fokus Borneo

Ikuti Kami

Rubrik

  • Advetorial
  • Daerah
  • Derap Nusantara
  • Ekonomi
  • Energi
  • Fokus
  • Hiburan
  • IKN
  • KPH Tarakan
  • Kriminal
  • Kuliner
  • Nasional
  • Olah Raga
  • Opini
  • Otomotif
  • Parlemen
  • Pemkab Bulungan
  • Pemkab Malinau
  • Pemkab Nunukan
  • Pemkab Tana Tidung
  • Pemkot Balikpapan
  • Pemkot Tarakan
  • Pemprov Kaltara
  • Pendidikan
  • Politik
  • Sosial Budaya
  • TNI Polri
  • Travel
  • Video

Recent News

Serukan Penguatan Kualitas Produk UMKM, Rahmawati Fasilitasi Sosialisasi SNI

18 Oktober 2025 21:37

Ditunjuk sebagai Pemenang Lelang WK Lavender, Pertamina Hulu Energi Komitmen Dukung Ketahanan Energi Nasional

18 Oktober 2025 21:20
  • About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP

No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
    • Kuliner
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP