• About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
Fokus Borneo
Advertisement
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
    • Kementrian ATR/BPN
    • Kantah Kota Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
    • Kementrian ATR/BPN
    • Kantah Kota Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
Fokus Borneo
No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini
Home Ekonomi

Gandeng Kemenkop UKM, Deddy  Sitorus Dorong Pengembangan UMKM dan Jiwa Kewirausahaan di Kaltara

by Redaksi
5 Oktober 2023 19:48
in Ekonomi, Politik
A A

Gandeng Kemenkop UKM, Anggota DPR RI Deddy Sitorus dorong pengembangan UMKM di Kaltara. Foto : Fokusborneo.com

1
VIEWS

TARAKAN – Gandeng Kementerian Koperasi dan UKM (Kemenkop UKM), Anggota DPR RI Deddy Sitorus dorong pengembangan UMKM dan jiwa kewirausahaan di Provinsi Kalimantan Utara (Kaltara).

Upaya tersebut, dilakukan dalam sosialisasi program strategis Kemenkop UKM dengan tema “Mendorong Tumbuh Kembang UMKM dan Jiwa Kewirausahaan” yang dilaksanakan di Hotel Duta Kota Tarakan, Rabu (4/10/23). Kegiatan yang mengundang pelaku UMKM ini, dibuka langsung Kepala Dinas Perdagangan, Koperasi dan UMKM (Disdagkop dan UMKM) Utung Prayitno.

Baca Juga

Kredit di Kaltara Tumbuh Pesat 68,24%, Sektor Pertambangan Jadi Penopang Utama

Siswa Pesisir Tanjung Pasir Belum Dapat MBG, DPRD Tarakan Tuntut Pemerataan

Transaksi QRIS di Kaltara Tumbuh Signifikan hingga 2025

2026, BI Targetkan Beli Tiket Speedboat di Seluruh Pelabuhan Kaltara Bisa Pakai QRIS

Dalam sambutannya Untung yang mewakili Walikota Tarakan menyampaikan apresiasi yang setinggi-tingginya kepada Anggota DPR RI dapil Kaltara Deddy Sitorus yang telah memberikan dan memfasilitasi kegiatan ini.

Selama ini berbagai program dan kegiatan telah banyak dikolaborasikan antara Anggota DPR RI Deddy Sitorus dengan pemerintah Kota Tarakan.

“Pemerintah telah memberi bantuan kepada pelaku usaha, ini salah satu strategi pemerintah dalam mendorong tumbuh kembang UMKM di Kaltara khususnya Kota Tarakan. Supaya bagaimana UMKM tetap berjalan,” kata Untung.

Baca juga : Safari Lebaran, Deddy Sitorus Keliling Kaltara 

Baca juga : Dukung Sulayman Tampil di KDI, Ketua DPRD Tarakan Ajak Masyarakat Beri Vote Melalui Aplikasi  RCTI+

Untung menjelaskan pandemi Covid-19, UMKM di Kota Tarakan malah berkembang cukup pesat. Bahkan perkembangannya 4 kali lipat dari sebelumnya 2019 hanya 7.000 UMKM, 2022 menyentuh 28 ribu UMKM.

“Alhamdulilah adanya Covid-19 dulu masyarakat kita tidak punya usaha, malah bermunculan. Salah satu sistem yang digunakan untuk pemasaran menggunakan digitalisasi atau bisnis online sampai sekarang,” ujarnya.

Untung menambahkan pemerintah kota Tarakan selama ini telah banyak memberikan pelatihan-pelatihan kepada pelaku usaha. Hal itu sebagai salah satu strategi pemerintah agar tetap eksis dengan memanfaatkan sumber daya sektor perikanan yang menjadi ikon Kota Tarakan.

“Kami berharap adanya pelatihan yang difasilitasi Anggota DPR RI Deddy Sitorus ini bisa diikuti dengan baik dan ilmu yang diperoleh nantinya bisa diterapkan,” pesannya.

Baca juga : Mengenal Lebih Dalam PT. Pertamina Geothermal Energy Tbk

Sementara itu, Anggota  DPR RI Deddy berpesan, adanya Kawasan Industri Hijau (KIH), bisa dimanfaatkan pelaku usaha di Kaltara khususnya Kota Tarakan. KIH ini, menjadi peluang yang luar biasa bagi pengusaha dan UMKM. Apalagi bakal datang ratusan ribu pekerja di Kaltara.

“Bagi pengusaha, bagi UMKM ini adalah peluang yang luar biasa. Bayangkan 300 ribu orang akan datang ke Kaltara, artinya apa ada ? banyak kesempatan peluang-peluang ekonomi, investasi yang bisa dimanfaatkan,” jelasnya.

Peluang dan potensi itu, diterangkan Deddy perlu ditangkap UMKM. Melalui pemberdayaan, diharapkan UMKM bisa menangkap peluang terhadap keberadaan KIH dengan meningkatkan sistem pemasarannya.

“Di era digital saat ini yang namanya marketplace itu adalah pasar global yang terbuka, sehingga kita semua bisa memanfaatkan atau memasarkan barang-barang yang kita punya. Tinggal memang yang perlu adalah bagaimana produk kita itu, jasa yang kita tawarkan memang sesuatu sehingga menciptakan market nya sendiri ya,” tutupnya.(Mt)

Tags: Deddy SitorusDPR RIHeadlineKemenkop-UKMPemkot TarakanUMKMUntung Prayitno

Berita Lainnya

Kredit di Kaltara Tumbuh Pesat 68,24%, Sektor Pertambangan Jadi Penopang Utama
Ekonomi

Kredit di Kaltara Tumbuh Pesat 68,24%, Sektor Pertambangan Jadi Penopang Utama

31 Januari 2026 14:20
Siswa Pesisir Tanjung Pasir Belum Dapat MBG, DPRD Tarakan Tuntut Pemerataan
Parlemen

Siswa Pesisir Tanjung Pasir Belum Dapat MBG, DPRD Tarakan Tuntut Pemerataan

31 Januari 2026 13:58
Transaksi QRIS di Kaltara Tumbuh Signifikan hingga 2025
Ekonomi

Transaksi QRIS di Kaltara Tumbuh Signifikan hingga 2025

30 Januari 2026 19:12
2026, BI Targetkan Beli Tiket Speedboat di Seluruh Pelabuhan Kaltara Bisa Pakai QRIS
Ekonomi

2026, BI Targetkan Beli Tiket Speedboat di Seluruh Pelabuhan Kaltara Bisa Pakai QRIS

30 Januari 2026 18:25
Kawal Hak Pilih, Bawaslu dan Disdukcapil Tarakan Perkuat Sinergi Data
Politik

Kawal Hak Pilih, Bawaslu dan Disdukcapil Tarakan Perkuat Sinergi Data

30 Januari 2026 07:01
Ekonomi

Bank Indonesia Perkuat Sinergi Jaga Inflasi dan Dorong Pertumbuhan Ekonomi Berkelanjutan

29 Januari 2026 20:55
Next Post

Tingkatkan Kesejahteraan Masyarakat Kaltara, Deddy Sitorus Bersama BP Batam Berbagi Tips UMKM Go Ekspor

Maju di Pilpres 2024, Anies-Muhaimin Dapat Dukungan WNI di Malaysia

Hasan Basri Serahkan Bantuan Pendidikan dan Kesehatan di Malinau

Discussion about this post

Ikuti Kami

Ikuti Kami
  • Karantina Kaltim Gagalkan Penyelundupan 2.865 Burung Asal Sulawesi di Pelabuhan Semayang

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Karantina Kaltim Musnahkan Ribuan Bangkai Burung Hasil Penyelundupan

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Kisah Zidane, Mahasiswa Kedokteran UBT dari Perbatasan Tembus Ketatnya Beasiswa Sobat Bumi

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Mubes VII PDKT di IKN, Wagub Kaltara Tekankan Persatuan dan Budaya

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Aksi Penipuan Catut Nama Bupati Tana Tidung, Masyarakat Diminta Hati-Hati

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Fokus Borneo

Ikuti Kami

Rubrik

  • Advetorial
  • Daerah
  • Derap Nusantara
  • Ekonomi
  • Energi
  • Fokus
  • Hiburan
  • IKN
  • Kantah Kota Balikpapan
  • Kementrian ATR/BPN
  • KPH Tarakan
  • Kriminal
  • Kuliner
  • Nasional
  • Olah Raga
  • Opini
  • Otomotif
  • Parlemen
  • Pemkab Bulungan
  • Pemkab Malinau
  • Pemkab Nunukan
  • Pemkab Tana Tidung
  • Pemkot Balikpapan
  • Pemkot Tarakan
  • Pemprov Kaltara
  • Pendidikan
  • Politik
  • Sosial Budaya
  • TNI Polri
  • Travel
  • Video

Recent News

Kredit di Kaltara Tumbuh Pesat 68,24%, Sektor Pertambangan Jadi Penopang Utama

Kredit di Kaltara Tumbuh Pesat 68,24%, Sektor Pertambangan Jadi Penopang Utama

31 Januari 2026 14:20
Siswa Pesisir Tanjung Pasir Belum Dapat MBG, DPRD Tarakan Tuntut Pemerataan

Siswa Pesisir Tanjung Pasir Belum Dapat MBG, DPRD Tarakan Tuntut Pemerataan

31 Januari 2026 13:58
  • About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP

error: Content is protected !!
No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • Kementrian ATR/BPN
    • Kantah Kota Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
    • Kuliner
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP