• About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
Fokus Borneo
Advertisement
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
    • Kementrian ATR/BPN
    • Kantah Kota Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
    • Kementrian ATR/BPN
    • Kantah Kota Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
Fokus Borneo
No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini
Home Parlemen

Mulai Dibahas, DPRD Berharap Keberadaan Perda KLA Bisa Selesaikan Persoalan Anak di Tarakan

by Redaksi
26 November 2023 09:06
in Parlemen, Politik
A A

Pembahasan Raperda tentang Kota Layak Anak antara DPRD dengan Pemkot Tarakan. Foto : Fokusborneo.com

0
VIEWS

TARAKAN – Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) tentang Kota Layak Anak (KLA) yang menjadi inisiatif DPRD mulai dibahas antara Bapemperda DPRD dengan Pemerintah Kota (Pemkot) Tarakan diruang rapat paripurna Kantor DPRD Kota Tarakan, Sabtu (25/11/23). Raperda inisiatif DPRD Kota Tarakan tersebut, tersiri dari 11 Bab dan 37 pasal.

Rapat yang dipimpin langsung Ketua Bapemperda DPRD Kota Tarakan Dino Andrian, dihadiri Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat, Dinas PPPA PP dan KB, Dinas Kesehatan, Dinas Pendidikan, Bappenda dan Litbang, Dinas Lingkungan Hidup, Dinas Sosial dan Pemberdayaan Masyarakat, dan Bagian Hukum.

Baca Juga

Ketua DPRD Kaltara Dorong Implementasi Nyata MoU Perlindungan Hak Perempuan dan Anak

Nasir Berharap HMI-KOHATI Jadi Mitra Strategis Pembangunan Kaltara

Sapa Camat dan Lurah di Tarakan Timur, DPRD Tarakan Serap Aspirasi Mulai Sarpras Hingga Pegawai

Ketua DPRD Kaltara Terima LHP BPK, Fokus pada Pengelolaan Lingkungan Sektor Pertambangan

Ketua Bapemperda DPRD Kota Tarakan Dino Andrian mengatakan ini merupakan pertemuan yang ketiga kalinya antara Bapemperda selaku tim yang mendapat delegasi dari DPRD dengan pemerintah. Dipertemuan sebelum-sebelumnya, hanya membahas persepsi tentang penentuan jadwal dan kali ini khusus isi raperdanya.

“Jadi kalau kita bicara isi raperda, kita berbicara konsiderannya menimbang dan seterusnya. Dan kita juga berbicara isi dari raperda KLA,” kata Dino kepada media online Fokusborneo.com.

Bahkan, dikatakan Dino pemilihan judul raperda KLA juga sempat menjadi perdebatan. Dari pemerintah mengusulkan opsi untuk menambahkan satu kata di dalam judul menjadi raperda tentang Penyelenggaraan Kota Layak Anak.

“Tapi kami menilai kalau ditambahkan kata penyelenggara justru itu akan mempersempit dari keberadaan perda itu sendiri. Kenapa ? kalau kita munculkan kata penyelenggaranya maka yang berkaitan dengan perencanaan, kemudian monitoring, evaluasi tidak bisa kita munculkan menjadi satu kesatuan di dalam raperda ini,” ujar politisi Hanura.

Setelah disampaikan alasannya, dijelaskan Dino pemerintah akhirnya setuju dengan tetap menggunakan judul raperda tentang Kota Layak Anak dan tidak menambahkan kata penyelenggara.

Ketua Bapemperda DPRD Kota Tarakan Dino Andrian pimpin rapat pembahasan raperda KLA. Foto : Fokusborneo.com

Ditambahkan Dino, lahirnya raperda ini dari keadaan yang terjadi hari ini serta aspirasi dari masyarakat. Dimana dengan pertumbuhan kota dan pertambahan jumlah penduduk, banyak ditemukan anak-anak melakukan perdagangan dijalan-jalan yang seharusnya tidak dilakukan mereka.

“Sesuai informasi kita terima dan kita juga menemukan, banyak anak-anak yang seharusnya tidak melakukan perdagangan di jalan-jalan, itu yang menjadi atensi kita. Makanya itu yang menjadi dasar lahirnya raperda ini, karena dari sisi kontektualnya, faktualnya memang terpenuhi,” jelasnya.

Disisi kepentingan pemerintah, diterangkan Dino juga ada urgensitasnya.  Dimana Kota Tarakan mendapatkan predikat Kota Layak Anak masih dalam level pratama.

Baca Juga : GPN Kaltara Inisiasi Deklarasi Pemilu Damai Tahun 2024, Hadirkan Semua Relawan Paslon Presiden dan Wapres 

“Nah ketika perda ini bisa kita undangkan, ada potensi kemungkinan bisa menaikan level penghargaan kita tidak hanya di pratama tapi bisa menjadi nindya, madya dan pada akhirnya kita sampai dipredikat Kota Layak Anak. Kemana itu menjadi penting ? ketika pemerintah bisa mencapai level itu, tentu ada penghargaan dari kementerian baik dari sisi supporting anggaran maupun program,” pungkasnya.

Selain itu, keberadaan perda KLA ini diharapkan bisa menghapuskan semua persoalan-persoalan yang terjadi kepada anak-anak di Kota Tarakan. Sehingga anak-anak tersebut, tidak lagi berjualan dijalanan tetapi melakukan kegiatan belajar dan bermain.

“Kalau kita berbicara anak-anak, ada dua hal yaitu belajar dan main bukan berbicara soal menghidupi kehidupannya. Tapi faktanya hari ini banyak ditemukan anak-anak yang berjualan dijalan itu yang menjadi dasarnya,” tutupnya.(Mt)

Tags: Bapemperda DPRD Kota TarakanDino AndrianDPRD Kota TarakanHeadlineRaperdaRaperda Kota Layak Anak

Berita Lainnya

Ketua DPRD Kaltara Dorong Implementasi Nyata MoU Perlindungan Hak Perempuan dan Anak
Parlemen

Ketua DPRD Kaltara Dorong Implementasi Nyata MoU Perlindungan Hak Perempuan dan Anak

28 Januari 2026 22:48
Nasir Berharap HMI-KOHATI Jadi Mitra Strategis Pembangunan Kaltara
Parlemen

Nasir Berharap HMI-KOHATI Jadi Mitra Strategis Pembangunan Kaltara

28 Januari 2026 22:32
Sapa Camat dan Lurah di Tarakan Timur, DPRD Tarakan Serap Aspirasi Mulai Sarpras Hingga Pegawai
Parlemen

Sapa Camat dan Lurah di Tarakan Timur, DPRD Tarakan Serap Aspirasi Mulai Sarpras Hingga Pegawai

28 Januari 2026 13:40
Ketua DPRD Kaltara Terima LHP BPK, Fokus pada Pengelolaan Lingkungan Sektor Pertambangan
Parlemen

Ketua DPRD Kaltara Terima LHP BPK, Fokus pada Pengelolaan Lingkungan Sektor Pertambangan

27 Januari 2026 21:13
DPRD Kaltara Pastikan 8 Raperda Prioritas Dikawal Ketat Hingga Tuntas
Parlemen

DPRD Kaltara Pastikan 8 Raperda Prioritas Dikawal Ketat Hingga Tuntas

27 Januari 2026 20:56
Tancap Gas di Awal Tahun, DPRD Kaltara Targetkan Regulasi yang Pro-Rakyat
Parlemen

Tancap Gas di Awal Tahun, DPRD Kaltara Targetkan Regulasi yang Pro-Rakyat

27 Januari 2026 20:34
Next Post
Tumbangkan Medica, Tim Putra DJPL Juara Turnamen Voli KKG PJOK SD Cup II

Tumbangkan Medica, Tim Putra DJPL Juara Turnamen Voli KKG PJOK SD Cup II

Belajar dari Malaysia, Pemprov Bakal Terapkan Integrasi Peternakan Hewan

Bupati Tana Tidung Teken MoU Pembangunan Pelabuhan Petikemas

Discussion about this post

Ikuti Kami

Ikuti Kami
  • Karantina Kaltim Gagalkan Penyelundupan 2.865 Burung Asal Sulawesi di Pelabuhan Semayang

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Karantina Kaltim Musnahkan Ribuan Bangkai Burung Hasil Penyelundupan

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Kisah Zidane, Mahasiswa Kedokteran UBT dari Perbatasan Tembus Ketatnya Beasiswa Sobat Bumi

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Satu Ekor Buaya di Embung Persemaian Berhasil Ditangkap, Diduga Masih Ada Predator Lain Berkeliaran

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Mubes VII PDKT di IKN, Wagub Kaltara Tekankan Persatuan dan Budaya

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Fokus Borneo

Ikuti Kami

Rubrik

  • Advetorial
  • Daerah
  • Derap Nusantara
  • Ekonomi
  • Energi
  • Fokus
  • Hiburan
  • IKN
  • Kantah Kota Balikpapan
  • Kementrian ATR/BPN
  • KPH Tarakan
  • Kriminal
  • Kuliner
  • Nasional
  • Olah Raga
  • Opini
  • Otomotif
  • Parlemen
  • Pemkab Bulungan
  • Pemkab Malinau
  • Pemkab Nunukan
  • Pemkab Tana Tidung
  • Pemkot Balikpapan
  • Pemkot Tarakan
  • Pemprov Kaltara
  • Pendidikan
  • Politik
  • Sosial Budaya
  • TNI Polri
  • Travel
  • Video

Recent News

Dandim 0907/Tarakan Dukung Aktivitas Prajurit Lewat Sepatu Aerobik

29 Januari 2026 06:39
Ketua DPRD Kaltara Dorong Implementasi Nyata MoU Perlindungan Hak Perempuan dan Anak

Ketua DPRD Kaltara Dorong Implementasi Nyata MoU Perlindungan Hak Perempuan dan Anak

28 Januari 2026 22:48
  • About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP

error: Content is protected !!
No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • Kementrian ATR/BPN
    • Kantah Kota Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
    • Kuliner
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP