• About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
Fokus Borneo
Advertisement
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
    • Kementrian ATR/BPN
    • Kantah Kota Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
    • Kementrian ATR/BPN
    • Kantah Kota Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
Fokus Borneo
No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini
Home Daerah

LLK Tarakan Dorong Lulusan Pelatihan Bisa Berwirausaha

by Redaksi
17 Juni 2021 13:17
in Daerah, Ekonomi
A A
0
LLK Tarakan Dorong Lulusan Pelatihan Bisa Berwirausaha

Kepala UPTD LLK Kota Tarakan Andi Arfan, SE. Foto : Fokusborneo.com

TARAKAN – Unit Pelaksana Teknis Daerah (UPTD) Lembaga Latihan Kerja (LLK) Kota Tarakan mendorong lulusan pelatihan bisa berwirausaha. Dukungan ini, dibuktikan LLK Kota  Tarakan dengan menjalin kerjasama dengan Bankaltimtara.

Kepala UPTD LLK Kota Tarakan Andi Arfan mengatakan, pelatihan ini bertujuan agar peserta yang sudah lulus, bisa bekerja dan berwirausaha.

Baca Juga

Mobilitas Nataru Picu Inflasi Desember 2025 di Kaltara Sebesar 0,54 Persen

Siapkan 4 Konter Khusus Penumpang, Imigrasi Tarakan Dukung Penerbangan Internasional di Bandara Juwata

Gubernur Kaltara Ajak ASN Jadikan Semangat Natal Dasar Pelayanan Masyarakat

Ketahanan Pangan Desa Menguat, Kapolda Kaltara Tinjau Produksi Telur Warga Bulungan

“Upaya kami bagaimana mereka bisa bekerja, bagaimana bisa berwirausaha. Ketika mereka mau berwirausaha, ada fasilitas untuk membantu mereka dalam hal apakah dia mau memulai usahanya atau mengembangkan usahanya,” kata Andi Arfan saat diwawancarai Fokusborneo.com, Rabu (16/6/21).

Dijelaskan Arfan, adanya kerjasama UPTD LLK Kota Tarakan dengan Bankaltimtara ini, untuk memudahkan peserta yang lulusan pelatihan mendapatkan bantuan modal.

“Pemberian kredit ini tujuannya untuk menciptakan dan menumbuhkan wirausahawan baru di Kota Tarakan. Nanti peran pemerintah tinggal memberikan peralatan dan modalnya pinjam dari Bank. Jadi keluar dari LLK, mereka bisa merusaha terutama yang pengolahan ikan dan membuat kue maupun yang lainnya,” ujar Arfan.

Arfan berharap Bankaltimtara bisa memberikan bantuan CSR nya kepada UPDT LLK Kota Tarakan dengan memberikan peralatan maupun bentuk lainnya.

Sebelumnya, UPTD LLK Kota Tarakan menjalin kerjasama dengan Bankaltimtara untuk penyaluran uang transportasi  kepada para peserta.

“Ini juga menjadi pembelajaran bagi mereka yang masih muda, bagaimana dari sekarang bisa belajar untuk menabung. Makanya kami bukakan tabungan buat mereka dan mempermudah juga pekerjaannya kami, karena tidak perlu mengambil uang tinggal dikirimkan melalui rekening,” tutup Arfan.(Wic)

Tags: Andi ArfanBankaltimtaraBLK SamarindaPemkot TarakanPemprov KaltaraUPDT LLK TarakanWirausaha
ShareTweetSendShareSend

Berita Lainnya

Mobilitas Nataru Picu Inflasi Desember 2025 di Kaltara Sebesar 0,54 Persen
Ekonomi

Mobilitas Nataru Picu Inflasi Desember 2025 di Kaltara Sebesar 0,54 Persen

16 Januari 2026 15:45
Siapkan 4 Konter Khusus Penumpang, Imigrasi Tarakan Dukung Penerbangan Internasional di Bandara Juwata
Daerah

Siapkan 4 Konter Khusus Penumpang, Imigrasi Tarakan Dukung Penerbangan Internasional di Bandara Juwata

16 Januari 2026 08:40
Daerah

Gubernur Kaltara Ajak ASN Jadikan Semangat Natal Dasar Pelayanan Masyarakat

15 Januari 2026 20:47
Ekonomi

Ketahanan Pangan Desa Menguat, Kapolda Kaltara Tinjau Produksi Telur Warga Bulungan

15 Januari 2026 19:30
Daerah

Rakornas Kemendagri Jadi Forum Strategis, Bupati Tana Tidung Perkuat Koordinasi Daerah

15 Januari 2026 17:38
Daerah

SDN 022 Balikpapan Timur Siap Digunakan pada Tahun Ajaran Baru

15 Januari 2026 17:01
Next Post

Polda Kaltara Gelar Donor Darah HUT Dokkes Polri dan HUT Bhayangkara Ke-75

Pendaftaran Calon Ketua Golkar Tarakan, Dibuka 19 Juni 2021

Pendaftaran Calon Ketua Golkar Tarakan, Dibuka 19 Juni 2021

Dilaporkan Hilang, ABK Tug Boat Ditemukan Meninggal Dunia

Discussion about this post

Ikuti Kami

Ikuti Kami
  • Disdik Tana Tidung Sosialisasikan SPMB, Istilah Baru Pengganti PPDB

    SK Paruh Waktu Diserahkan Februari, Ratusan Tenaga Kerja Kembali Aktif di Tana Tidung

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • KM Logistik Nusantara V Resmi Layani Tol Laut Tarakan Januari Ini, Layani Rute Surabaya 

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Tingkatkan Konektivitas, Pemprov Dorong AirAsia Buka Rute Penerbangan Tarakan-Tawau

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Menjaga Paru-Paru Tarakan, Tantangan KPH di Tengah Maraknya Perambahan dan Pemukiman

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Gercep! Syamsuddin Arfah Pantau Langsung Pembangunan Gabion di Gang Rambai Tarakan

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Fokus Borneo

Ikuti Kami

Rubrik

  • Advetorial
  • Daerah
  • Derap Nusantara
  • Ekonomi
  • Energi
  • Fokus
  • Hiburan
  • IKN
  • Kantah Kota Balikpapan
  • Kementrian ATR/BPN
  • KPH Tarakan
  • Kriminal
  • Kuliner
  • Nasional
  • Olah Raga
  • Opini
  • Otomotif
  • Parlemen
  • Pemkab Bulungan
  • Pemkab Malinau
  • Pemkab Nunukan
  • Pemkab Tana Tidung
  • Pemkot Balikpapan
  • Pemkot Tarakan
  • Pemprov Kaltara
  • Pendidikan
  • Politik
  • Sosial Budaya
  • TNI Polri
  • Travel
  • Video

Recent News

Reses, Muhammad Safri Janji Kawal Usulan Infrastruktur Karang Harapan Meski Anggaran Menurun

Reses, Muhammad Safri Janji Kawal Usulan Infrastruktur Karang Harapan Meski Anggaran Menurun

16 Januari 2026 17:25
Mobilitas Nataru Picu Inflasi Desember 2025 di Kaltara Sebesar 0,54 Persen

Mobilitas Nataru Picu Inflasi Desember 2025 di Kaltara Sebesar 0,54 Persen

16 Januari 2026 15:45
  • About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP

error: Content is protected !!
No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • Kementrian ATR/BPN
    • Kantah Kota Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
    • Kuliner
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP