• About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
Fokus Borneo
Advertisement
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
    • Kementrian ATR/BPN
    • Kantah Kota Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
    • Kementrian ATR/BPN
    • Kantah Kota Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
Fokus Borneo
No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini
Home Daerah

DPRD Tana Tidung Apresiasi Pemda KTT Pertahankan WTP

by Redaksi
18 Mei 2022 08:33
in Daerah, Politik
A A
0

Ketua DPRD Tana Tidung, Jamhari

TARAKAN – Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tidung, Jamhari menghadiri penyerahan laporan hasil pemeriksaan laporan keuangan pemerintah daerah Kabupaten Tana Tidung di gedung auditorium Badan Pemeriksa Keuangan Republik Indonesia (BPK RI) Perwakilan Kaltara, Selasa (17/5/2022).

Berdasarkan pemeriksaan LKPD tahun anggaran 2021, pemerintah Kabupaten Tana Tidung kembali mendapatkan opini wajar tanpa pengecualian (WTP) dari BPK RI.

Baca Juga

Targetkan PNBP Naik Jadi Rp7,9 Miliar di 2026, Imigrasi Tarakan Andalkan Program Paspor Simpatik

Reses, Muhammad Safri Janji Kawal Usulan Infrastruktur Karang Harapan Meski Anggaran Menurun

Hadiri Natal Gabungan ASN, Ketua DPRD Kaltara Ajak Perkuat Integritas dan Kasih dalam Pelayanan

Siapkan 4 Konter Khusus Penumpang, Imigrasi Tarakan Dukung Penerbangan Internasional di Bandara Juwata

Dalam kesempatan ini, Ketua DPRD KTT, Jamhari mengatakan bahwa pemeriksaan yang intensif hendaknya harus dilakukan oleh BPK RI Kaltara terhadap pengelolaan keuangan Pemda KTT, sehingga Pemda KTT semakin baik.

“Kita patut bersyukur bahwa pengelolaan keuangan Pemda KTT sesuai dengan opini BPK RI ini artinya bahwa laporan keuangan berdasarkan bukti – bukti audit yang dikumpulkan Pemda dianggap telah menyelenggarakan prinsip akuntansi yang berlaku dengan baik,” ujarnya.

Jamhari mengatakan meski masih ada beberapa catatan namun kesalahan ini tidak dianggap signifikan terhadap pengambilan keputusan. DPRD Kabupaten Tana Tidung sendiri melihat bahwa pengelolaan keuangan Pemda selama iini cukup memuaskan.

“Harapan kami, semoga pada tahun yang akan datang Pemerintah Kabupaten Tana Tidung dapat mempertahankan opini dari BPK yaitu WajarTanpaPengecualian (WTP),” harapnya.

Politisi PAN tersebut menambahkan, LKPD KTT Tahun Anggaran 2021 telah dibuat berdasarkan Standar Akuntasi Pemerintahan (SAP). Jika masih ada kekurangan Lembaga DPRD mengharapkan agar di tahun yang akan KTT menjadi lebih baik dengan tidak adanya lagi temuan yang berulang.

“Opini WTP KTT adalah prestasi. Keberhasilan tersebut berkat hubungan kemitraan yang baik antara legislatif dan eksekutif KTT. Saya harap hal tersebut bisa dipertahankan kedepanya,” pungkasnya. (her/iik)

Tags: borneoBPKDPRD KTTFbFokusborneoFokusfokusborneoHeadlineKabupaten Tana TidungKTTOPINI WTPWajar Tanpa PengecualianWTP
ShareTweetSendShareSend

Berita Lainnya

Targetkan PNBP Naik Jadi Rp7,9 Miliar di 2026, Imigrasi Tarakan Andalkan Program Paspor Simpatik
Daerah

Targetkan PNBP Naik Jadi Rp7,9 Miliar di 2026, Imigrasi Tarakan Andalkan Program Paspor Simpatik

16 Januari 2026 18:01
Reses, Muhammad Safri Janji Kawal Usulan Infrastruktur Karang Harapan Meski Anggaran Menurun
Parlemen

Reses, Muhammad Safri Janji Kawal Usulan Infrastruktur Karang Harapan Meski Anggaran Menurun

16 Januari 2026 17:25
Hadiri Natal Gabungan ASN, Ketua DPRD Kaltara Ajak Perkuat Integritas dan Kasih dalam Pelayanan
Parlemen

Hadiri Natal Gabungan ASN, Ketua DPRD Kaltara Ajak Perkuat Integritas dan Kasih dalam Pelayanan

16 Januari 2026 09:53
Siapkan 4 Konter Khusus Penumpang, Imigrasi Tarakan Dukung Penerbangan Internasional di Bandara Juwata
Daerah

Siapkan 4 Konter Khusus Penumpang, Imigrasi Tarakan Dukung Penerbangan Internasional di Bandara Juwata

16 Januari 2026 08:40
Daerah

Gubernur Kaltara Ajak ASN Jadikan Semangat Natal Dasar Pelayanan Masyarakat

15 Januari 2026 20:47
Daerah

Rakornas Kemendagri Jadi Forum Strategis, Bupati Tana Tidung Perkuat Koordinasi Daerah

15 Januari 2026 17:38
Next Post

Dua Korban Tabrakan Speedboat Ditemukan Meninggal Dunia

Apel Dansat Kodam VI/Mulawarman di Titik Nol IKN Nusantara

IMI Kaltara Siap Gelar Kejurnas Grasstrack di Tarakan Juni 2022

Discussion about this post

Ikuti Kami

Ikuti Kami
  • Disdik Tana Tidung Sosialisasikan SPMB, Istilah Baru Pengganti PPDB

    SK Paruh Waktu Diserahkan Februari, Ratusan Tenaga Kerja Kembali Aktif di Tana Tidung

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • KM Logistik Nusantara V Resmi Layani Tol Laut Tarakan Januari Ini, Layani Rute Surabaya 

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Tingkatkan Konektivitas, Pemprov Dorong AirAsia Buka Rute Penerbangan Tarakan-Tawau

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Menjaga Paru-Paru Tarakan, Tantangan KPH di Tengah Maraknya Perambahan dan Pemukiman

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Gercep! Syamsuddin Arfah Pantau Langsung Pembangunan Gabion di Gang Rambai Tarakan

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Fokus Borneo

Ikuti Kami

Rubrik

  • Advetorial
  • Daerah
  • Derap Nusantara
  • Ekonomi
  • Energi
  • Fokus
  • Hiburan
  • IKN
  • Kantah Kota Balikpapan
  • Kementrian ATR/BPN
  • KPH Tarakan
  • Kriminal
  • Kuliner
  • Nasional
  • Olah Raga
  • Opini
  • Otomotif
  • Parlemen
  • Pemkab Bulungan
  • Pemkab Malinau
  • Pemkab Nunukan
  • Pemkab Tana Tidung
  • Pemkot Balikpapan
  • Pemkot Tarakan
  • Pemprov Kaltara
  • Pendidikan
  • Politik
  • Sosial Budaya
  • TNI Polri
  • Travel
  • Video

Recent News

Kasal Apresiasi Prajurit Korps Marinir Raih Juara 1 Lomba Video Pendek dan Konten Kreatif TNI AL

16 Januari 2026 18:41
Targetkan PNBP Naik Jadi Rp7,9 Miliar di 2026, Imigrasi Tarakan Andalkan Program Paspor Simpatik

Targetkan PNBP Naik Jadi Rp7,9 Miliar di 2026, Imigrasi Tarakan Andalkan Program Paspor Simpatik

16 Januari 2026 18:01
  • About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP

error: Content is protected !!
No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • Kementrian ATR/BPN
    • Kantah Kota Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
    • Kuliner
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP