• About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
Fokus Borneo
Advertisement
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
Fokus Borneo
No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini
Home Kriminal

Kasus Pengeroyokan di Jalan Rukun Berakhir Damai, Wakapolres Tarakan Ajak Masyarakat Jaga Kedamaian

by Redaksi
28 November 2022 20:35
in Kriminal
A A
0
Kasus Pengeroyokan di Jalan Rukun Berakhir Damai, Wakapolres Tarakan Ajak Masyarakat Jaga Kedamaian

Wakapolres Tarakan Kompol. Ariantony Utama Bangalino fasilitasi penyelesaian kasus pengeroyokan. Foto : Ist

TARAKAN – Polres Tarakan memfasilitasi penyelesaian kasus pengeroyokan yang terjadi di gang rukun, Kelurahan Karang Anyar Pantai yang terjadi 21 November 2022. Kasus ini pun, berakhir damai dan kedua belah pihak saling menerima.

Dalam pertemuan yang dilaksanakan di ruang lantai 2 Mako Polsek Tarakan Barat, Senin (28/11/23), mempertemukan Ketua Pengurus maupun Ketua Pemuda antar paguyuban Letta dengan Makassar.

Baca Juga

Tim Quick Respond Satrol Kodaeral XIII Berhasil Gagalkan Penyeludupan Ballpress Ilegal dari Malaysia

Informasi  Warga dan Sinergi Aparat, Satgas Pamtas Yonkav 13/SL Gagalkan Penyelundupan Ball Press di Perbatasan

Kuasa Hukum Catur Ungkap Fakta Baru di Sidang Narkoba Balikpapan, Desak Pembukaan Rekening Saksi untuk Bongkar Dalang Utama

Spesialis Pencuri Motor Dibekuk Resmob Polresta Bulungan

Pertemuan dipimpin langsung Wakapolres Tarakan Kompol Ariantony Utama Bangalino, S.H.,S.IK didampingi Kapolsek Tarakan Barat.

Hadir dalam pertemuan ini dari Ketua KKSS Kota Tarakan Tajuddin Tuwo, Tokoh Masyarakat Bugis Makassar Rakhmat Majid, Tokoh Masyarakat Bugis Letta Tarakan Hasman Pagiri dan beberapa tokoh dari kedua belah pihak diantaranya D.H Maan, Sarin, Erik, N. Syukur, H. Ali Rafiq, Kareng Ke’naang dan Suryadi Ome

“Tujuan pertemuan yang dibahas ini, agar tidak berkembangnya sentimen antara kedua suku Makassar dan suku Letta. Serta kejadian ini tidak terulang kembali, apabila permasalahan yang mengatas namakan suku,” kata Wakapolres.

Wakapolres mengajak sesama warga Bugis diperantauan, agar saling menjaga kedamaian Kota Tarakan.

“Jika ada masalah baik dari suku Makassar maupun Letta, agar cepat diselesaikan dan agar saling merangkul dengan suku yang lainnya. Supaya tidak terjadi perpecahan antar suku, sehingga silaturahmi dapat berjalan terus tidak membeda-bedakan suku satu dengan suku lainnya,” imbau Wakapolres.

Sementara itu, kasus pengeroyokan ini, bermula seorang ibu rumah tangga yang sedang melintas dipinggir jalan depan Masjid Kuba Jalan Rukun, Karang Anyar Pantai, hampir terjadi persenggolan dengan sekumpulan anak muda yang sedang berkumpul.

Sehingga terjadi percekcokan, dimana ada kata-kata yang tidak lantas dilontarkan anak-anak muda tersebut. Akibat perkatakan tersebut, membuat IRT merasa marah dan memberitahukan kepada suaminya.

Kemudian mertua mendatangi sekumpulan anak muda tersebut untuk menanyakan siapa yang mengatakan istri anaknya dengan nada yang tinggi dan menimbulkan keributan, sehingga suami datang memukuli salah satu anak muda yang menyebabkan mertua dan suami IRT di kroyok dan dipukul mengunakan kayu sampai babak belur.

Mertua dan suami yang dikeroyok tersebut, sampai dilarikan Ke RSKT untuk mendapatkan pertolongan medis karena mertua mengalami luka dalam bagian dada dan suami luka pelipis bagian kanan.

Kasus ini, kemudian ditangani Polres Tarakan dan dilakukan mediasi kepada kedua bela pihak baik korban dengan pelaku hingga berakhir damai.(**)

Tags: HeadlinepengeroyokanPolres TarakanPolsek Tarakan Barat
ShareTweetSendShareSend

Berita Lainnya

Kriminal

Tim Quick Respond Satrol Kodaeral XIII Berhasil Gagalkan Penyeludupan Ballpress Ilegal dari Malaysia

31 Oktober 2025 14:36
Kriminal

Informasi  Warga dan Sinergi Aparat, Satgas Pamtas Yonkav 13/SL Gagalkan Penyelundupan Ball Press di Perbatasan

29 Oktober 2025 21:01
Kriminal

Kuasa Hukum Catur Ungkap Fakta Baru di Sidang Narkoba Balikpapan, Desak Pembukaan Rekening Saksi untuk Bongkar Dalang Utama

29 Oktober 2025 20:15
Kriminal

Spesialis Pencuri Motor Dibekuk Resmob Polresta Bulungan

29 Oktober 2025 12:49
Olah TKP Kebakaran Sebengkok Rampung, Polisi Duga Api Berasal dari Kamar Lantai Dua
Kriminal

Olah TKP Kebakaran Sebengkok Rampung, Polisi Duga Api Berasal dari Kamar Lantai Dua

28 Oktober 2025 11:44
Operasi Gabungan BNNP dan Bea Cukai Gagalkan Penyelundupan Narkoba Jalur Laut Tarakan–Nunukan
Kriminal

Operasi Gabungan BNNP dan Bea Cukai Gagalkan Penyelundupan Narkoba Jalur Laut Tarakan–Nunukan

26 Oktober 2025 20:39
Next Post

APBD Tana Tidung 2023 Disetujui Rp 1,094 Triliun

Bupati Ibrahim Ali: Semoga APBD 2023 Membawa Kesejahteraan dan Kemajuan Bumi Upun Taka

Mohammad Ridwantoro Pimpin Lapas Tarakan Gantikan Arimin

Discussion about this post

Ikuti Kami

Ikuti Kami

Berita Terlaris

  • Warga Tawarkan Damai Jual Lahan Rp500 Ribu per Meter, PT PRI Pilih Jalur Appraisal

    Warga Tawarkan Damai Jual Lahan Rp500 Ribu per Meter, PT PRI Pilih Jalur Appraisal

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • “Anak Sekecil Itu Disuruh Jadi Wapres”

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Kado Sumpah Pemuda, Pemkot Tarakan Apresiasi 21 Tokoh Muda Inspiratif Tahun 2025

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Mediasi Harga Lahan Buntu, DPRD Tarakan Dorong PT. PRI-Warga Buka Dialog Terbuka

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Diskusi Akal Sehat di Kaltara: Rocky Gerung Tantang Aktivis Lokal Jadi Agen Perubahan Global

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Fokus Borneo

Ikuti Kami

Rubrik

  • Advetorial
  • Daerah
  • Derap Nusantara
  • Ekonomi
  • Energi
  • Fokus
  • Hiburan
  • IKN
  • KPH Tarakan
  • Kriminal
  • Kuliner
  • Nasional
  • Olah Raga
  • Opini
  • Otomotif
  • Parlemen
  • Pemkab Bulungan
  • Pemkab Malinau
  • Pemkab Nunukan
  • Pemkab Tana Tidung
  • Pemkot Balikpapan
  • Pemkot Tarakan
  • Pemprov Kaltara
  • Pendidikan
  • Politik
  • Sosial Budaya
  • TNI Polri
  • Travel
  • Video

Recent News

Studi Banding ke Batam, Pemkot Tarakan Tingkatkan Efisiensi Pendapatan Daerah

Studi Banding ke Batam, Pemkot Tarakan Tingkatkan Efisiensi Pendapatan Daerah

1 November 2025 20:15
DPRD Nunukan Tampung Aspirasi Pembangunan di Nunukan Timur

DPRD Nunukan Tampung Aspirasi Pembangunan di Nunukan Timur

1 November 2025 20:02
  • About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP

No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
    • Kuliner
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP