• About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
Fokus Borneo
Advertisement
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
Fokus Borneo
No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini
Home Daerah

Datu Iman Suramenggala – Chieto Karno Salurkan Bantuan Korban Kebakaran di Long Beluah

by Redaksi
18 Mei 2024 19:30
in Daerah, Politik
A A
0

Datu Iman Suramenggala - Chieto Karno Salurkan Bantuan Korban Kebakaran di Long Beluah, Sabtu (18/5/24)

BULUNGAN – Datu Iman Suramenggala-Chieto Karno menyalurkan bantuan untuk korban kebakaran, Sabtu (18/5) di posko kebakaran Long Beluah Kecamatan Tanjung Palas Barat, Kabupaten Bulungan.

Peristiwa kebakaran terjadi di Desa Long Beluah, Kecamatan Tanjung Palas Barat, Bulungan, Senin (13/5). Atas dasar kemanusian dan persaudaraan, Kedatangan Datu Iman Suramenggala-Chieto Karno mendapat sambutan hangat dari para korban kebaran. Bahkan, beberapa korban telah menyampaikan beberapa harapannya.

Baca Juga

“Anak Sekecil Itu Disuruh Jadi Wapres”

Hasan Basri Klarifikasi Isu Beasiswa KIP, Penyaluran Dana Langsung ke Rekening Mahasiswa

Duet Maut DS & RG

Upstream Oil and Gas Meeting 2025, Tana Tidung Perkuat Peran Daerah dalam Energi

“Saya bersama Datu Iman Suramenggala merasa prihatin atas musibah kebakaran ini,” kata Chieto alias Ase panggilan akrabnya.

“Bencana ini tentu menjadi pelajaran bagi kita semua masyarakat termasuk saya. Artinya, kita harus waspada dalam melakukan aktivitas sehari-hari. Kita ketahui bersama, bahwa kita tidak menginginkan bencana ini terjadi. Maka dari itu, pesan saya terus waspada dalam beraktivitas,” ujarnya

Karena itu, hari ini, Sabtu (18/5) berkunjung ke Long Beluah untuk melihat langsung kondisi di lapangan. Sekaligus memberikan bantuan kepada korban kebakaran.

“Sebagai langkah awal, mereka (korban kebakaran) pastinya butuh sembako,” ungkapnya.

Selain itu, diperlukan juga upaya untuk memulihkan bangunan rumah yang terbakar sehingga dapat dibangun kembali. Karena itu, pria yang akrab disapa Ase ini berkomitmen bersama Datu Iman Suramenggala untuk memberikan bantuan 50 seng per kepala keluarga (KK).

“Bantuan ini bisa berkembang. Menyesuaikan kebutuhan para korban,” bebernya.

Dalam proses pembangunan rumah, owner Bulungan Mandiri Farm (BMF) ini mengaku sudah berkoordinasi dengan kepala desa (kades) agar dilakukan penataan ulang.
“Jangan berdekatan. Harus ada sekat 4-6 meter antar rumah satu dengan yang lainnya. Jangan berdekatan,” ungkapnya.

Sekat, sambung Ase, untuk mengantisipasi agar api tidak semakin meluas. Sehingga, dampak kebakaran bisa diminimalisir. Adapun jenis bantuan berupa beras 10 kg sebanyak 22 karung, susu 1 kg 1 dos, 44 dos mie instan, 44 piring telor, 2 dos kopi, 1 karung gula, 2 dos minyak, 2 dos minyak goreng, 1 dispenser air serta baju layak pakai.

“Baju layak pakai ini dikumpulkan oleh Asosiasi Pedagang Kaki Lima Tepian Sungai Kayan dan Persaudaraan Setia Hati Winongo,” pungkasnya. (her/Iik)

Tags: bantuanDatu Iman Suramenggala - Chieto KarnoKorban KebakaranLong BeluahSalurkan Bantuan Korban Kebakaran
ShareTweetSendShareSend

Berita Lainnya

Hasan Basri Klarifikasi Isu Beasiswa KIP, Penyaluran Dana Langsung ke Rekening Mahasiswa
Daerah

“Anak Sekecil Itu Disuruh Jadi Wapres”

31 Oktober 2025 16:44
Hasan Basri Klarifikasi Isu Beasiswa KIP, Penyaluran Dana Langsung ke Rekening Mahasiswa
Parlemen

Hasan Basri Klarifikasi Isu Beasiswa KIP, Penyaluran Dana Langsung ke Rekening Mahasiswa

31 Oktober 2025 14:23
Duet Maut DS & RG
Nasional

Duet Maut DS & RG

31 Oktober 2025 09:38
Daerah

Upstream Oil and Gas Meeting 2025, Tana Tidung Perkuat Peran Daerah dalam Energi

31 Oktober 2025 08:00
DS Terharu Terima Aspirasi Lembaga Adat 
Nasional

DS Terharu Terima Aspirasi Lembaga Adat 

31 Oktober 2025 07:45
Daerah

Pertamina Patra Niaga Regional Kalimantan Salurkan Bantuan bagi Warga Terdampak Kebakaran di Baru Ilir Balikpapan

30 Oktober 2025 21:37
Next Post

Pemkab Malinau Salurkan Bahan Pangan dan Obat-obatan Korban Banjir Long Sule

Bawaslu Tana Tidung Buka Pendaftaran PKD Sebanyak 32 Orang

Bupati Ibrahim Ali Kukuhkan Pengurus Gabungan Organisasi Wanita Tana Tidung

Discussion about this post

Ikuti Kami

Ikuti Kami

Berita Terlaris

  • Warga Tawarkan Damai Jual Lahan Rp500 Ribu per Meter, PT PRI Pilih Jalur Appraisal

    Warga Tawarkan Damai Jual Lahan Rp500 Ribu per Meter, PT PRI Pilih Jalur Appraisal

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Kado Sumpah Pemuda, Pemkot Tarakan Apresiasi 21 Tokoh Muda Inspiratif Tahun 2025

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • “Anak Sekecil Itu Disuruh Jadi Wapres”

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Diskusi Akal Sehat di Kaltara: Rocky Gerung Tantang Aktivis Lokal Jadi Agen Perubahan Global

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Mediasi Harga Lahan Buntu, DPRD Tarakan Dorong PT. PRI-Warga Buka Dialog Terbuka

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Fokus Borneo

Ikuti Kami

Rubrik

  • Advetorial
  • Daerah
  • Derap Nusantara
  • Ekonomi
  • Energi
  • Fokus
  • Hiburan
  • IKN
  • KPH Tarakan
  • Kriminal
  • Kuliner
  • Nasional
  • Olah Raga
  • Opini
  • Otomotif
  • Parlemen
  • Pemkab Bulungan
  • Pemkab Malinau
  • Pemkab Nunukan
  • Pemkab Tana Tidung
  • Pemkot Balikpapan
  • Pemkot Tarakan
  • Pemprov Kaltara
  • Pendidikan
  • Politik
  • Sosial Budaya
  • TNI Polri
  • Travel
  • Video

Recent News

Komisaris Utama Pertamina Patra Niaga Tinjau SPBU Sepaku, Pastikan Kualitas dan Kuantitas BBM di Kawasan IKN Terjaga

31 Oktober 2025 20:51

Otorita IKN Lepas 47 Calon Satpam, Dorong SDM Lokal Berkualitas

31 Oktober 2025 20:15
  • About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP

No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
    • Kuliner
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP