• About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
Fokus Borneo
Advertisement
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
Fokus Borneo
No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini
Home Advetorial

180 Ribu Hektar Hutan Mangrove Direhabilitasi, Presiden Kenakan Sesingal saat Prosesi Tanam Bibit Mangrove

by Redaksi
20 Oktober 2021 11:18
in Advetorial, Daerah, Pemprov Kaltara, Sosial Budaya
A A
0

Presiden RI Jokowidodo dan para Dubes menggunakan sesingal pada saat melakukan penanaman bibit mangrove bertempat di Desa Bebatu Kabupaten Tana Tidung.Foto:Ist

TANA TIDUNG  – Hutan mangrove seluas 180 ribu hektare di Kalimantan Utara akan direhabilitasi pemerintah pada tahun ini. Hal ini disampaikan langsung oleh Presiden RI Joko Widodo usai melakukan penanaman bibit mangrove di Desa Bebatu, Kabupaten Tana Tidung, Selasa (19/10/2021).

“Kita upayakan tahun depan direhabilitasi seluas 600 ribu hektare,”kata Joko Widodo.

Baca Juga

Ratusan Peserta Meriahkan Fun Run UT Tarakan 2025

SILOG Perkuat Komitmen Keselamatan Kerja Usai Insiden di Proyek RDMP Lawe-Lawe

Studi Banding ke Batam, Pemkot Tarakan Tingkatkan Efisiensi Pendapatan Daerah

Pemerintah Genjot Ketahanan Pangan Lewat Cetak Sawah dan Pembangunan Irigasi di Kaltara

Presiden tiba di Desa Bebatu, disambut dengan prosesi adat tepung tawar. Ketua Adat Tidung, Armansyah Ali, bersama Ketua Adat Brusu, Hendrik, tampak menyambut Presiden setelah Presiden turun dari kapal cepat yang membawanya dari helipad dermaga. Ketua Adat tampak melantunkan selawat.

Dalam prosesi penyambutan adat tersebut, Ketua Adat juga memercikkan air dan memberikan ikat kepala khas daerahnya yang bernama sesingal tidung. Dalam bahasa adat setempat, prosesi tepung tawar disebut dengan timug bensaluy.

“Timug itu air, bensaluy itu pendingin. Beras kuning ini satu keagungan kami di Kalimantan sebagai ucapan syukur kepada pendatang,” ujar Armansyah Ali.

Gubernur Kalimantan Utara, Drs H Zainal A Paliwang SH, M.Hum berharap dengan direhabilitasinya hutan mangrove di Kaltara, dapat memberikan efek positif bagi masyarakat Kaltara. Khususnya bagi perkembangan biota laut yang ada di provinsi termuda ini.

“Atas nama masyarakat Kaltara, kami berterima kasih atas kunjungan Bapak Presiden yang ikut menanam bibit mangrove bersama masyarakat Desa Bebatu,”jelasnya.

Ia berharap agar masyarakat senantiasa dapat menjaga ekosistem mangrove yang ada di Kaltara.

Sebab dengan begitu, biota laut di Kaltara dapat terjaga, sehingga spesies hewan laut seperti kepiting dapat berkembang biak dengan baik, dapat menberikan dampak ekonomi bagi masyarakat Kaltara. (adpim/dkisp-kaltara)

Tags: bibit mangroveborneodesa BebatuFbFokusborneoFokusHutan MangroveJokowidodoKabupaten Tana TidungPresiden RISesingal
ShareTweetSendShareSend

Berita Lainnya

Daerah

Ratusan Peserta Meriahkan Fun Run UT Tarakan 2025

2 November 2025 15:15
Daerah

SILOG Perkuat Komitmen Keselamatan Kerja Usai Insiden di Proyek RDMP Lawe-Lawe

2 November 2025 12:38
Studi Banding ke Batam, Pemkot Tarakan Tingkatkan Efisiensi Pendapatan Daerah
Pemkot Tarakan

Studi Banding ke Batam, Pemkot Tarakan Tingkatkan Efisiensi Pendapatan Daerah

1 November 2025 20:15
Daerah

Pemerintah Genjot Ketahanan Pangan Lewat Cetak Sawah dan Pembangunan Irigasi di Kaltara

1 November 2025 17:33
Wawali Ibnu Saud Buka MTQ Tarakan Barat, Dorong Santri Jadi Pelopor Perubahan
Pemkot Tarakan

Wawali Ibnu Saud Buka MTQ Tarakan Barat, Dorong Santri Jadi Pelopor Perubahan

1 November 2025 06:02
Daerah

Bagus Susetyo Sambut Taruna AAL, Tekankan Pentingnya Laut sebagai Masa Depan Bangsa

31 Oktober 2025 17:36
Next Post

Lepas Pebalap Ketinting, Wagub Yansen Ingin Potensi Wisata Sungai Kayan Beri Devisa

Turut Memeriahkan HUT ke-9 Kaltara, Persatuan Layang Indonesia Gelar Festival Layang-layang

Sambangi Pelaku UMKM, Wagub Tekankan Penggunaan Bahan Pangan Lokal

Discussion about this post

Ikuti Kami

Ikuti Kami

Berita Terlaris

  • Warga Tawarkan Damai Jual Lahan Rp500 Ribu per Meter, PT PRI Pilih Jalur Appraisal

    Warga Tawarkan Damai Jual Lahan Rp500 Ribu per Meter, PT PRI Pilih Jalur Appraisal

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • “Anak Sekecil Itu Disuruh Jadi Wapres”

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Kado Sumpah Pemuda, Pemkot Tarakan Apresiasi 21 Tokoh Muda Inspiratif Tahun 2025

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Mediasi Harga Lahan Buntu, DPRD Tarakan Dorong PT. PRI-Warga Buka Dialog Terbuka

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Diskusi Akal Sehat di Kaltara: Rocky Gerung Tantang Aktivis Lokal Jadi Agen Perubahan Global

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Fokus Borneo

Ikuti Kami

Rubrik

  • Advetorial
  • Daerah
  • Derap Nusantara
  • Ekonomi
  • Energi
  • Fokus
  • Hiburan
  • IKN
  • KPH Tarakan
  • Kriminal
  • Kuliner
  • Nasional
  • Olah Raga
  • Opini
  • Otomotif
  • Parlemen
  • Pemkab Bulungan
  • Pemkab Malinau
  • Pemkab Nunukan
  • Pemkab Tana Tidung
  • Pemkot Balikpapan
  • Pemkot Tarakan
  • Pemprov Kaltara
  • Pendidikan
  • Politik
  • Sosial Budaya
  • TNI Polri
  • Travel
  • Video

Recent News

BI Kaltara Cetak Transaksi Spektakuler di KKB 2025, Tembus Rp4,5 Miliar

BI Kaltara Cetak Transaksi Spektakuler di KKB 2025, Tembus Rp4,5 Miliar

2 November 2025 18:38
KKB 2025 Jadi Katalis Pertumbuhan Ekonomi Kaltara di Tengah Ketidakpastian Global

KKB 2025 Jadi Katalis Pertumbuhan Ekonomi Kaltara di Tengah Ketidakpastian Global

2 November 2025 17:00
  • About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP

No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
    • Kuliner
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP