• About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
Fokus Borneo
Advertisement
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
  • Beranda
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
    • KPH Tarakan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • Rubrik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Olah Raga
    • Sosial Budaya
    • Hiburan
    • Energi
  • Opini
No Result
View All Result
Fokus Borneo
No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini
Home Daerah

Syarwani Sebut Tahun ini, Jalan Salimbatu Ditingkatkan

by Redaksi
14 Januari 2023 14:15
in Daerah, Pemkab Bulungan
A A
0

BULUNGAN – Tahun 2023 ini, Peningkatan infrastruktur jalan menjadi salah satu prioritas Pemerintah Kabupaten Bulungan.

Syarwani menyatakan melalui APBD, tahun ini Pemkab Bulungan telah mengalokasikan anggaran untuk peningkatan beberapa ruas jalan baik di dalam kota maupun akses jalan penghubung antar kecamatan dan desa.

Baca Juga

BMKG Tegaskan Informasi Prediksi Gempa Susulan di Tarakan Tidak Benar

BREAKING NEWS!! Gempa M4,8 Guncang Tarakan, Warga Berhamburan Keluar Rumah

DPMPTSP Tana Tidung Gelar Forum Konsultasi Publik 2025

Pendekar Bersinar, Inisiatif PSHT dan BNNP Kaltara Cegah Narkoba

“Anggaran kita memang masih terbatas. Tapi, insya allah, untuk pemeliharaan beberapa ruas jalan yang rusak kita alokasikan anggarannya secara bertahap ” kata Syarwani

Tahun ini juga Pemkab Bulungan akan melakukan peningkatan akses jalan penghubung antar Kecamatan Tanjung Palas-Desa Salimbatu, Kecamatan Tanjung Palas Tengah.

“Demikian juga untuk pembangunan lanjutan jalan meranti telah dialokasikan melalui Dana Alokasi Khusus (DAK) sekitar 9 miliar, insya Allah tahun 2023 jalan poros meranti atau bulu prindu tahun depan sudah bisa kita tuntaskan” beber Syarwani.

selanjutnya Syarwani juga mengatakan salah satun ruas jalan di Kecamatan Bunyu, yaitu jalan Dewaruci, tahun ini juga akan ditingkatkan dengan jumlah anggaran yang dialokasikan sekitar Rp 7.6 miliar

” Saya yakin anggaran yang dialokasikan pemerintah belum bisa menangani beberapa ruas jalan yang ada di kabupaten Bulungan, namun minimal, Pemda terus berupaya hadir untuk menjawab keluhan masyarakat kabupaten Bulungan ” tuturnya.

Sementara itu, Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPU-PR) Bulungan, Khairul memaparkan terkait peningkatan jalan Salimbatu telah di alokasikan anggaran melalui APBD Bulungan sebesar 9,7 Miliar.

“Teknisnya itu nanti tergantung kondisi jalan, kalau daerah salimbatu masih pasang surut sampai ke badan jalan, akan kita rigid, jadi nanti ada rigid ada aspal tergantung kondisi existing,” papara Khairul.

Kemudian, untuk pelaksanaan DAK, ada beberapa kegiatan yang akan dilaksanakan pada tahun depan. Salah satunya, perbaikan Jalan Rambai Padi dan Jalan Binjai, termasuk jalan dalam desa tanah kuning. Demikian juga kegiatan pengaspalan jalan Buluh Perindu juga menjadi salah satu yang akan diprioritaskan pada DAK Tahun 2023.

“Sekarang ini kan jalan bulu perindu yang telah diaspal sepanjang 1,8 kilometer (km) masih ada sisa 800 meter yang belum diaspal. Nah, ini yang akan kita dilanjutkan pekerjaannya tahun ini melalui DAK, ” tuntas Khairul.(*)

Tags: borneoDAKDana Alokasi UmumDinas Pekerjaan Umum dan Penataan RuangDPU-PRFbFokusborneoFokusHeadlineJalan Salimbatu
ShareTweetSendShareSend

Berita Lainnya

BMKG Tegaskan Informasi Prediksi Gempa Susulan di Tarakan Tidak Benar
Daerah

BMKG Tegaskan Informasi Prediksi Gempa Susulan di Tarakan Tidak Benar

5 November 2025 20:05
Daerah

BREAKING NEWS!! Gempa M4,8 Guncang Tarakan, Warga Berhamburan Keluar Rumah

5 November 2025 19:20
Daerah

DPMPTSP Tana Tidung Gelar Forum Konsultasi Publik 2025

5 November 2025 09:30
Daerah

Pendekar Bersinar, Inisiatif PSHT dan BNNP Kaltara Cegah Narkoba

4 November 2025 20:52
Daerah

Eco Office dan CGH Award 2025, Balikpapan Mantapkan Langkah Kota Hijau

4 November 2025 17:09
Daerah

REAKSI, Terobosan Digital Pemkot Balikpapan untuk Transparansi Kinerja Pemerintahan

4 November 2025 16:36
Next Post
Dibantu PT. Medco, Lurah Bersama Warga Gotong Royong Bersihkan Tanah Longsor di Badan Jalan ke Karungan

Dibantu PT. Medco, Lurah Bersama Warga Gotong Royong Bersihkan Tanah Longsor di Badan Jalan ke Karungan

Telkomsel Ajak Pelanggan di Tarakan Nonton Bareng Gratis Film Hidayah

Wakil Bupati Tana Tidung Lepas Peserta Jalan Sehat Dalam Rangkaian Acara HAB ke-77

Discussion about this post

Ikuti Kami

Ikuti Kami

Berita Terlaris

  • Warga Tawarkan Damai Jual Lahan Rp500 Ribu per Meter, PT PRI Pilih Jalur Appraisal

    Warga Tawarkan Damai Jual Lahan Rp500 Ribu per Meter, PT PRI Pilih Jalur Appraisal

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • “Anak Sekecil Itu Disuruh Jadi Wapres”

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Mediasi Harga Lahan Buntu, DPRD Tarakan Dorong PT. PRI-Warga Buka Dialog Terbuka

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Kado Sumpah Pemuda, Pemkot Tarakan Apresiasi 21 Tokoh Muda Inspiratif Tahun 2025

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Tiga Tersangka Kasus Korupsi KUR di Bank BUMN Ditahan, Termasuk ASN Pemalsu Data Kependudukan

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Fokus Borneo

Ikuti Kami

Rubrik

  • Advetorial
  • Daerah
  • Derap Nusantara
  • Ekonomi
  • Energi
  • Fokus
  • Hiburan
  • IKN
  • KPH Tarakan
  • Kriminal
  • Kuliner
  • Nasional
  • Olah Raga
  • Opini
  • Otomotif
  • Parlemen
  • Pemkab Bulungan
  • Pemkab Malinau
  • Pemkab Nunukan
  • Pemkab Tana Tidung
  • Pemkot Balikpapan
  • Pemkot Tarakan
  • Pemprov Kaltara
  • Pendidikan
  • Politik
  • Sosial Budaya
  • TNI Polri
  • Travel
  • Video

Recent News

Otorita IKN Tanam 600 Pohon Peringati Hari Cinta Puspa dan Satwa Nasional

5 November 2025 20:55
BMKG Tegaskan Informasi Prediksi Gempa Susulan di Tarakan Tidak Benar

BMKG Tegaskan Informasi Prediksi Gempa Susulan di Tarakan Tidak Benar

5 November 2025 20:05
  • About Us
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP

No Result
View All Result
  • Nasional
  • Advetorial
    • Pemprov Kaltara
    • Pemkot Tarakan
    • Pemkab Bulungan
    • Pemkab Nunukan
    • Pemkab Malinau
    • Pemkab Tana Tidung
    • Pemkot Balikpapan
  • Daerah
  • TNI Polri
  • IKN
  • Kriminal
  • Politik
    • Parlemen
  • KPH Tarakan
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Olah Raga
  • Sosial Budaya
  • Travel
    • Kuliner
  • Energi
  • Hiburan
  • Opini

© 2025 PT KITA MEDIA GROUP